PERSEPSI MASYARAKAT TERHADAP KINERJA APARATUR PEMERINTAH KELURAHAN DALAM PELAYANAN PEMBUATAN KARTU KELUARGA DI KELURAHAN STABAT BARU KECAMATAN STABAT KABUPATEN LANGKAT.

Herida, Ovri (2013) PERSEPSI MASYARAKAT TERHADAP KINERJA APARATUR PEMERINTAH KELURAHAN DALAM PELAYANAN PEMBUATAN KARTU KELUARGA DI KELURAHAN STABAT BARU KECAMATAN STABAT KABUPATEN LANGKAT. Undergraduate thesis, UNIMED.

[thumbnail of NIM. 309111052-COVER.pdf]
Preview
Text
NIM. 309111052-COVER.pdf - Published Version

Download (51kB) | Preview
[thumbnail of NIM. 309111052-LEMBAR PENGESAHAN.pdf]
Preview
Text
NIM. 309111052-LEMBAR PENGESAHAN.pdf - Published Version

Download (193kB) | Preview
[thumbnail of NIM. 309111052-ABSTRAK.pdf]
Preview
Text
NIM. 309111052-ABSTRAK.pdf - Published Version

Download (91kB) | Preview
[thumbnail of NIM. 309111052-KATA PENGANTAR.pdf]
Preview
Text
NIM. 309111052-KATA PENGANTAR.pdf - Published Version

Download (232kB) | Preview
[thumbnail of NIM. 309111052-DAFTAR ISI.pdf]
Preview
Text
NIM. 309111052-DAFTAR ISI.pdf - Published Version

Download (134kB) | Preview
[thumbnail of NIM. 309111052-DAFTAR TABEL.pdf]
Preview
Text
NIM. 309111052-DAFTAR TABEL.pdf - Published Version

Download (90kB) | Preview
[thumbnail of NIM. 309111052-DAFTAR LAMPIRAN.pdf]
Preview
Text
NIM. 309111052-DAFTAR LAMPIRAN.pdf - Published Version

Download (49kB) | Preview
[thumbnail of NIM. 309111052-BAB I.pdf]
Preview
Text
NIM. 309111052-BAB I.pdf - Published Version

Download (361kB) | Preview
[thumbnail of NIM. 309111052-BAB V.pdf]
Preview
Text
NIM. 309111052-BAB V.pdf - Published Version

Download (132kB) | Preview
[thumbnail of NIM. 309111052-DAFTAR PUSTAKA.pdf]
Preview
Text
NIM. 309111052-DAFTAR PUSTAKA.pdf - Published Version

Download (133kB) | Preview

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui persepsi masyarakat terhadap aparatur pemerintah Kelurahan dalam pelayanan pembuatan kartu keluarga di Kelurahan Stabat Baru Kecamatan Stabat Kabupaten Langkat. populasi dalam penelitian ini adalah seluruh masyarakat yang tinggal di Kelurahan Stabat Baru Kecamatan Stabat yang berjumlah 1.737 kepala keluarga. Maka sampel dalam penelitian ini adalah 10% dari jumlah populasi yaitu sebanyak 174 kepala keluarga. Penelitian ini menggunakan metode deskriptif kualitatif yaitu suatu cara atau metode yang menggambarkan keadaan atau objek penelitian di lapangan yang digunakan untuk memecahkan dan menjawab permasalahan yang dihadapi pada situasi sekarang. Teknik pengumpulan data yang digunakan dalam penelitian ini yaitu observasi, angket, dan wawancara. Adapun Teknik Analisis Data yang diperoleh diolah dalam penelitian ini menggunakan statistik sederhana (persentase). Penelitian ini dilakukan di Kelurahan Stabat Baru Kecamatan Stabat Kabupaten Langkat.Berdasarkan hasil penelitian dan dilanjutkan menganalisis data yang diperoleh dengan menjelaskan dan merumuskan, maka hasil yang diperoleh yaitu persepsi masyarakat yang cukup baik terhadap kinerja Aparatur Pemerintah Kelurahan dalam hal pembuatan kartu keluarga. Hal ini terbukti dari jawaban responden yang menyatakan bahwa, aparatur pemerintah Kelurahan Stabat Baru khususnya dalam pelayanan pembuatan kartu keluarga sudah tepat waktu, disiplin, serta dalam prosedur pembuatan kartu keluarga tidak berbelit-belit. hal ini terlihat dari masyarakat tidak membutuhkan waktu yang lama dalam pembuatan kartu keluarga dan biasanya waktu pembuatan kartu keluarga 2-3 hari. Aparatur Kelurahan dalam melaksanakan tugasnya terhadap masyarakat Kelurahan Stabat Baru sudah dilakukan dengan baik, hal ini terlihat dari aparatur Kelurahan memberikan informasi yang jelas mengenai persyaratan pengurusan kartu keluarga dan masyarakat merasa puas terhadap kinerja Aparatur Kelurahan.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Additional Information: 352.598 1 Her p
Keywords: Persepsi; Masyarakat; Pemerintahan kelurahan; Pelayanan publik; Kartu keluarga.
Subjects: H Social Sciences > H Social Sciences (General)
Divisions: Fakultas Ilmu Sosial > Pendidikan Pkn
Depositing User: Mr Renaldi Syafaruddin Akbar
Date Deposited: 02 Sep 2016 04:13
Last Modified: 12 Oct 2016 03:01
URI: https://digilib.unimed.ac.id/id/eprint/17913

Actions (login required)

View Item
View Item