Daulay, Ilma Yusnita (2020) UPAYA MENINGKATKAN KEMAMPUAN KOMUNIKASI MATEMATIS SISWA DENGAN MENERAPKAN MODEL PEMBELAJARAN TIPE THINK PAIR SHARE (TPS) DI MAS AMALIYAH SUNGGAL T.A 2019/2020. Undergraduate thesis, Universitas Negeri Medan.
1. NIM 4151111033 COVER.pdf - Published Version
Download (43kB) | Preview
3. NIM 4151111033 ABSTRACK.pdf - Published Version
Download (41kB) | Preview
4. NIM 4151111033 PREFACE.pdf - Published Version
Download (97kB) | Preview
5. NIM 4151111033 TABLE OF CONTENT.pdf - Published Version
Download (94kB) | Preview
6. NIM 4151111033 ILLUSTRATION.pdf - Published Version
Download (39kB) | Preview
7. NIM 4151111033 TABLES.pdf - Published Version
Download (40kB) | Preview
8. NIM 4151111033 APPENDICES.pdf - Published Version
Download (66kB) | Preview
9. NIM 4151111033 CHAPTER I.pdf - Published Version
Download (343kB) | Preview
10. NIM 4151111033 CHAPTER II.pdf - Published Version
Download (756kB) | Preview
11. NIM 4151111033 CHAPTER III.pdf - Published Version
Download (525kB) | Preview
12. NIM 4151111033 CHAPTER IV.pdf - Published Version
Download (1MB) | Preview
13. NIM 4151111033 CHAPTER V.pdf - Published Version
Download (68kB) | Preview
14. NIM 4151111033 BIBLIOGRAPHY.pdf - Published Version
Download (99kB) | Preview
15. NIM 4151111033 ENCLOSURE.pdf - Published Version
Download (9MB) | Preview
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui adanya peningkatan kemampuan komunikasi matematis siswa melalui penerapan model pembelajaran kooperatif tipe Think Pair Share (TPS). Jenis penelitian ini adalah penelitian tindakan kelas (classroom action researcg), dimana pelaksanaanya terdiri dari siklus-siklus yang masing-masing siklus terdiri dari tahapan perencanaan, pelaksanaan, pengamatan dan pengumpulan data, dan refleksi. Subjek penelitian ini adalah siswa kelas XI-IPA 3 MAS Amaliyah Sunggal yang berjumlah 33 orang sedangkan objek dalam penelitian ini adalah meningkatkan kemampuan komunikasi matematis siswa dengan penerapan model pembelajaran kooperatif tipe Think Pair Share pada materi program linier. Instrumen yang dilakukan adalah observasi dan tes. Berdasarkan analisis data kemampuan komunikasi matematis siswa diperoleh nilai rata-rata kemampuan komunikasi matematis meningkat dari 66,67 dengan persentase 52% pada siklus I menjadi 78,78 dengan persentase 87,9% pada siklus II. Hasil tes kemampuan komunikasi siswa pasa setiap aspek, yakni Pada aspek ekspresi matematis nilai rata-rata 68,18 pada siklus I meningkat menjadi 79,55 pada siklus II. Pada aspek menggambar nilai rata-rata 67,42 pada siklus I meningkat menjadi 76,5 pada siklus II. Pada aspek menulis/ menjelaskan nilai rata-rata 64,39 pada siklus I meningkat menjadi 80,3 pada siklus II. Berdasarkan uraian diatas dapat disimpulkan komunikasi matematis siswa meningkat
dengan menerapkan model pembelajaran kooperatif tipe Think Pair Share pada materi program linier dikelas XI-IPA 3 MAS Amaliyah Sunggal.
Item Type: | Thesis (Undergraduate) |
---|---|
Additional Information: | SK-2020 MAT 069 |
Keywords: | Think Pair Share, Kemampuan Komunikasi Matematis |
Subjects: | Q Science > QA Mathematics |
Divisions: | Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam > Pendidikan Matematika |
Depositing User: | Cut Lidya Mutia |
Date Deposited: | 04 Aug 2020 17:28 |
Last Modified: | 30 Sep 2021 08:27 |
URI: | https://digilib.unimed.ac.id/id/eprint/40164 |