ANALISIS DAN PENGEMBANGAN PENUNTUN PRAKTIKUM INOVATIF YANG TERINTEGRASI BERBASIS PROYEK DAN INQUIRY UNTUK SMA KELAS XI SEMESTER I MATERI HIDROKARBON SESUAI KURIKULUM 2013

Pasaribu, Bintang Saurma (2016) ANALISIS DAN PENGEMBANGAN PENUNTUN PRAKTIKUM INOVATIF YANG TERINTEGRASI BERBASIS PROYEK DAN INQUIRY UNTUK SMA KELAS XI SEMESTER I MATERI HIDROKARBON SESUAI KURIKULUM 2013. Masters thesis, UNIMED.

[thumbnail of 1. cover.pdf]
Preview
Text
1. cover.pdf - Published Version

Download (102kB) | Preview
[thumbnail of 2. lembar pengesahan.pdf]
Preview
Text
2. lembar pengesahan.pdf - Published Version

Download (567kB) | Preview
[thumbnail of 3. ABSTRAK.pdf]
Preview
Text
3. ABSTRAK.pdf - Published Version

Download (63kB) | Preview
[thumbnail of 4. KATA PENGANTAR.pdf]
Preview
Text
4. KATA PENGANTAR.pdf - Published Version

Download (130kB) | Preview
[thumbnail of 5.DAFTAR ISI.pdf]
Preview
Text
5.DAFTAR ISI.pdf - Published Version

Download (182kB) | Preview
[thumbnail of 6. DAFTAR TABEL.pdf]
Preview
Text
6. DAFTAR TABEL.pdf - Published Version

Download (112kB) | Preview
[thumbnail of 7.DAFTAR GAMBAR.pdf]
Preview
Text
7.DAFTAR GAMBAR.pdf - Published Version

Download (114kB) | Preview
[thumbnail of 8. DAFTAR LAMPIRAN.pdf]
Preview
Text
8. DAFTAR LAMPIRAN.pdf - Published Version

Download (112kB) | Preview
[thumbnail of 9. BAB I.pdf]
Preview
Text
9. BAB I.pdf - Published Version

Download (154kB) | Preview
[thumbnail of 13 BAB V.pdf]
Preview
Text
13 BAB V.pdf - Published Version

Download (100kB) | Preview
[thumbnail of 14. DAFTAR PUSTAKA.pdf]
Preview
Text
14. DAFTAR PUSTAKA.pdf - Published Version

Download (205kB) | Preview

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah untuk memperoleh dan mengetahui persepsi dosen dan guru serta tingkat kelayakan dan keterlaksanaan buku penuntun kimia Inovatif terintegrasi berbasis proyek dan inquiry.Lokasi penelitian yaitu SMA Negeri 2 Pematangsiantar. Sampel penelitian diambil sebanyak dua kelas yaitu kelas kelas kontrol dengan buku penuntun yang ada disekolah dan kelas eksperimen menggunakan penuntun inovatif yang sudah dikembangkan. Sebelum dilakukan penelitian penuntun praktikum telah dinilai dengan presepsi oleh 20 guru kimia dan 3 dosen kimia dengan menggunakan angket BSNP Modifikasi Berdasarkan hasil tabulasi angket diperoleh bahwa nilai rata-rata dari kelas eksperimen lebih tinggi dibandingkan nilai rata-rata dari kelas kontrol. Sehingga diperoleh bahwa penuntun praktikum Inovatif berbasis proyek dan Inquiry lebih efektif diterapkan dalam pembelajaran dibandingkan dengan penuntun praktikum yang ada disekolah. Sedangkan setelah diujicobakan dan diperoleh hasil belajar kelas kontrol dimana rata-rata nilai pretes sebesar 20,1 dan rata-rata nilai postes sebesar 71,7. Sedangkan di kelas eksperimen nilai pretes sebesar 28,9 dan rata-rata nilai postes sebesar 84,6. Sehingga menurut data hasil belajar siswa diperoleh bahwa penuntun praktikum dikelas eksperimen lebih efektif diterapkan dalam pembelajaran dibandingkan kelas kontrol.

Item Type: Thesis (Masters)
Additional Information: 547.010 712 Pas a
Keywords: Pengembangan penuntun praktikum; Berbasis proyek; Berbasis inquiry
Subjects: L Education > LB Theory and practice of education > LB1025 Teaching (Principles and Practice)
L Education > LB Theory and practice of education > LB1603 Secondary Education. High schools
L Education > LC Special aspects of education > LC149 Literacy. Illiteracy
Q Science > QD Chemistry
Divisions: Program Pasca Sarjana > Pendidikan Kimia
Depositing User: Mrs Siti Nurbaidah
Date Deposited: 20 Jul 2016 07:15
Last Modified: 20 Jul 2016 07:15
URI: https://digilib.unimed.ac.id/id/eprint/6629

Actions (login required)

View Item
View Item