Bentuk Penyajian Tari Mari-Mari Pada Masyarakat Karo

Br. Kaban, Erika (2023) Bentuk Penyajian Tari Mari-Mari Pada Masyarakat Karo. Undergraduate thesis, Universitas Negeri Medan.

[thumbnail of 1. NIM.2183341005 COVER.pdf] Text
1. NIM.2183341005 COVER.pdf

Download (39kB)
[thumbnail of 2. NIM.2183341005 APPROVAL SHEET.pdf] Text
2. NIM.2183341005 APPROVAL SHEET.pdf

Download (1MB)
[thumbnail of 3. NIM.2183341005 ABSTRACT.pdf] Text
3. NIM.2183341005 ABSTRACT.pdf

Download (35kB)
[thumbnail of 4. NIM.2183341005 PREFACE.pdf] Text
4. NIM.2183341005 PREFACE.pdf

Download (172kB)
[thumbnail of 5. NIM.2183341005 TABLE OF CONTENT.pdf] Text
5. NIM.2183341005 TABLE OF CONTENT.pdf

Download (160kB)
[thumbnail of 6. NIM.2183341005 LIST OF FIGURE.pdf] Text
6. NIM.2183341005 LIST OF FIGURE.pdf

Download (68kB)
[thumbnail of 7. NIM.2183341005 LIST OF TABLE.pdf] Text
7. NIM.2183341005 LIST OF TABLE.pdf

Download (67kB)
[thumbnail of 8. NIM.2183341005 LIST OF APPENDIX.pdf] Text
8. NIM.2183341005 LIST OF APPENDIX.pdf

Download (67kB)
[thumbnail of 9. NIM.2183341005 CHAPTER I.pdf] Text
9. NIM.2183341005 CHAPTER I.pdf

Download (424kB)
[thumbnail of 13. NIM.2183341005 CHAPTER V.pdf] Text
13. NIM.2183341005 CHAPTER V.pdf

Download (98kB)
[thumbnail of 14. NIM.2183341005 BIBLIOGRAPHY.pdf] Text
14. NIM.2183341005 BIBLIOGRAPHY.pdf

Download (218kB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan mendeskripsikan bentuk penyajian Tari Mari-mari pada masyarakat Desa Batukarang. Teori yang digunakan sebagai pedoman bagi penelitian ini ialah teori bentuk penyajian dari Muryanto. Metode penelitian yang
digunakan ialah deskriptif kualitatif. Populasi sekaligus menjadi sempel dalam penelitian ini adalah penari dan seniman. Teknik pengumpulan data dilakukan dengan cara observasi, wawancara dan dokumentasi setelah seluruh data telah di kumpulkan kemudian dianalisis dengan menggunakan reduksi data, penyajian data dan verifikasi data. Hasil penelitian menunjukkan unsur-unsur gerak Karo yang terkandung pada tari Mari-mari seperti Endek (gerakan dengan menekuk bagian lutut), Odak (gerak melangkahkan kaki), jemolah-jemole (gerakan ayunan badan kedepan dan ke belakang). Musik yang digunakan ialah musik Mari-mari/Odakodak, Kabang kiung/Seluk dan sebagai penutup ialah Gendang bukui. Pada ragam gerak tari Mari-mari disesuaikan dengan musik yang dimainkan sehingga tidak ada hitungan ragam gerak yang baku. Riasan yang digunakan pada tari Mari-mari ialah rias cantik dengan menonjolkan warna pada bagian wajah dan busana menambah keindahan pada penampilan tari serta menunjukkan ciri khas suku Karo melalui busana yang digunakan.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Keywords: Bentuk Penyajian , Tari Mari-mari, desa Batukarang
Subjects: M Music and Books on Music > ML Literature on music > ML3400 Dance music
M Music and Books on Music > MT Instruction and study
Divisions: Fakultas Bahasa dan Seni > Pendidikan Seni Tari
Depositing User: Mr Brian Nicolas Rajagukguk
Date Deposited: 30 May 2024 08:35
Last Modified: 30 May 2024 08:35
URI: https://digilib.unimed.ac.id/id/eprint/58224

Actions (login required)

View Item
View Item