UPAYA MENINGKATKAN HASIL BELAJAR DAN AKTIVITAS SISWA MELALUI IMPLEMENTASI MEDIA FOCUSKY PADA MATERI SISTEM PEREDARAN DARAH PADA MANUSIA DI KELAS XI IPA 3 SMANEGERI 18 MEDAN T.P 2022/2023

Sipayung, Melisa Grace (2023) UPAYA MENINGKATKAN HASIL BELAJAR DAN AKTIVITAS SISWA MELALUI IMPLEMENTASI MEDIA FOCUSKY PADA MATERI SISTEM PEREDARAN DARAH PADA MANUSIA DI KELAS XI IPA 3 SMANEGERI 18 MEDAN T.P 2022/2023. Undergraduate thesis, Universitas Negeri Medan.

[thumbnail of 4183341050_Cover.pdf] Text
4183341050_Cover.pdf

Download (47kB)
[thumbnail of 4183341050_Lembar_Pengesahan.pdf] Text
4183341050_Lembar_Pengesahan.pdf

Download (591kB)
[thumbnail of 4183341050_Abstrak.pdf] Text
4183341050_Abstrak.pdf

Download (76kB)
[thumbnail of 4183341050_Kata_Pengantar.pdf] Text
4183341050_Kata_Pengantar.pdf

Download (417kB)
[thumbnail of 4183341050_Daftar_Isi.pdf] Text
4183341050_Daftar_Isi.pdf

Download (116kB)
[thumbnail of 4183341050_Daftar_Gambar.pdf] Text
4183341050_Daftar_Gambar.pdf

Download (53kB)
[thumbnail of 4183341050_Daftar_Tabel.pdf] Text
4183341050_Daftar_Tabel.pdf

Download (54kB)
[thumbnail of 4183341050_Daftar_Lampiran.pdf] Text
4183341050_Daftar_Lampiran.pdf

Download (59kB)
[thumbnail of 4183341050_BAB_I.pdf] Text
4183341050_BAB_I.pdf

Download (276kB)
[thumbnail of 4183341050_BAB_V.pdf] Text
4183341050_BAB_V.pdf

Download (116kB)
[thumbnail of 4183341050_Daftar_Pustaka.pdf] Text
4183341050_Daftar_Pustaka.pdf

Download (160kB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hasil belajar dan aktivitas belajar siswa melalui implementasi media Focusky di kelas XI IPA 3 SMA Negeri 18 Medan. Penelitian ini merupakan Penelitian Tindakan Kelas (PTK) yakni penelitian yang terdiri dari 2 siklus dimana tiap siklus terdiri dari empat langkah yaitu : perencanaan, pelaksanaan, pengamatan, dan refleksi. Subjek dalam penelitian ini adalah siswa kelas XI IPA 3 yang berjumlah 31 orang siswa. Pengumpulan data dilakukan dengan, tes hasil belajar dalam bentuk pilihan berganda dan lembar observasi aktivitas siswa. Dari hasil penelitian, hasil belajar siswa meningkat dari 64,52% pada siklus I menjadi 90,32% pada siklus II. Untuk hasil aktivitas belajar siswa ditemukan peningkatan aktivitas belajar siswa dari 70,16% siklus I menjadi 90,52% pada siklus II. Berdasarkan analisa data tersebut dapat disimpulkan bahwa hasil belajar dan aktivitas belajar siswa meningkat. Hal ini berarti belajar menggunakan media Focusky di kelas XI IPA 3 SMA Negeri 18 Medan T.P 2022/2023 dapat meningkatkan hasil belajar dan aktivitas belajar biologi siswa dari siklus I sampai siklus II.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Keywords: Implementasi media; Hasil belajar siswa; Materi sistem peredaran darah
Subjects: L Education > LB Theory and practice of education > LB1025 Teaching (Principles and Practice)
Q Science > QH Natural history > QH301 Biology
Q Science > QH Natural history > QH426 Genetics
Divisions: Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam > Pendidikan Biologi
Depositing User: Mrs Beatrix Nainggolan
Date Deposited: 22 May 2024 02:26
Last Modified: 22 May 2024 02:26
URI: https://digilib.unimed.ac.id/id/eprint/57482

Actions (login required)

View Item
View Item