Pengaruh Model Pembelajaran Example Non Example Terhadap Keterampilan Menulis Teks Persuasi Siswa Kelas VIII SMP Deli Murni Sukamaju

Hutagalung, Cyntia Putri (2023) Pengaruh Model Pembelajaran Example Non Example Terhadap Keterampilan Menulis Teks Persuasi Siswa Kelas VIII SMP Deli Murni Sukamaju. Undergraduate thesis, Universitas Negeri Medan.

[thumbnail of 1. NIM.2191111015 COVER.pdf] Text
1. NIM.2191111015 COVER.pdf

Download (68kB)
[thumbnail of 2. NIM.2191111015 APPROVAL SHEET.pdf] Text
2. NIM.2191111015 APPROVAL SHEET.pdf

Download (4MB)
[thumbnail of 3. NIM.2191111015 ABSTRACT.pdf] Text
3. NIM.2191111015 ABSTRACT.pdf

Download (71kB)
[thumbnail of 4. NIM.2191111015 PREFACE.pdf] Text
4. NIM.2191111015 PREFACE.pdf

Download (163kB)
[thumbnail of 5. NIM.2191111015 TABLE OF CONTENT.pdf] Text
5. NIM.2191111015 TABLE OF CONTENT.pdf

Download (128kB)
[thumbnail of 6. NIM.2191111015 LIST OF TABLE.pdf] Text
6. NIM.2191111015 LIST OF TABLE.pdf

Download (71kB)
[thumbnail of 7. NIM.2191111015 LIST OF APPENDIX.pdf] Text
7. NIM.2191111015 LIST OF APPENDIX.pdf

Download (68kB)
[thumbnail of 8. NIM.2191111015 CHAPTER I.pdf] Text
8. NIM.2191111015 CHAPTER I.pdf

Download (382kB)
[thumbnail of 12. NIM.2191111015 CHAPTER V.pdf] Text
12. NIM.2191111015 CHAPTER V.pdf

Download (97kB)
[thumbnail of 13. NIM.2191111015 BIBLIOGRAPHY.pdf] Text
13. NIM.2191111015 BIBLIOGRAPHY.pdf

Download (101kB)

Abstract

Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengidentifikasi pengaruh model pembelajaran example non example terhadap keterampilan menulis teks persuasi siswa kelas VIII SMP Deli Murni Sukamaju. Model pembelajaran yang digunakan adalah example non example, di mana siswa menganalisis contohcontoh
berupa gambar, foto, dan kasus yang berisi permasalahan. Penelitian ini menggunakan gambar dan kasus sebagai contoh dalam model pembelajaran example non example. Populasi penelitian ini adalah seluruh siswa kelas VIII SMP Deli Murni Sukamaju, dengan sampel penelitian sebanyak 29 siswa dari kelas VIII-1. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah eksperimen dengan desain one grup pre-test and post-test. Teknik analisis data melibatkan uji hipotesis, uji normalitas, dan uji persyaratan analisis. Hasil pretest menunjukkan rata-rata skor 62,10 dengan kategori kurang. Namun, hasil posttest menunjukkan rata-rata skor 86,83 ketika menggunakan gambar dan 87,86 ketika menggunakan kasus. Hasil uji hipotesis menggunakan uji "t" menunjukkan nilai 12,12 > 2,048 ketika menggunakan gambar dan 11,92 > 2,048 ketika menggunakan kasus. Oleh karena itu, hipotesis nihil (H0) ditolak dan hipotesis alternatif (Ha) diterima. Hal ini membuktikan bahwa terdapat pengaruh yang signifikan dari penggunaan model pembelajaran example non example menggunakan kasus terhadap keterampilan menulis teks persuasi siswa kelas VIII SMP Deli Murni Sukamaju

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Keywords: model pembelajaran, example non example, teks persuasi
Subjects: L Education > LB Theory and practice of education > LB1603 Secondary Education. High schools
L Education > LB Theory and practice of education > LB3011 School management and discipline > LB3045 Textbooks
Z Bibliography. Library Science. Information Resources > Z004 Books. Writing. Paleography > Z40 Writing
Divisions: Fakultas Bahasa dan Seni > Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia
Depositing User: Mr Brian Nicolas Rajagukguk
Date Deposited: 24 Apr 2024 03:17
Last Modified: 24 Apr 2024 03:17
URI: https://digilib.unimed.ac.id/id/eprint/55408

Actions (login required)

View Item
View Item