ANALISIS KUALITAS PELAYANAN JASA TERHADAP KEPUASAN PASIEN DENGAN MENGGUNAKAN METODE IMPORTANCE PERFORMANCE ANALYSIS (IPA) (STUDI KASUS : UPT PUSKESMAS STABAT LAMA)

Sinaga, Prameli Natalia Mahdalena (2022) ANALISIS KUALITAS PELAYANAN JASA TERHADAP KEPUASAN PASIEN DENGAN MENGGUNAKAN METODE IMPORTANCE PERFORMANCE ANALYSIS (IPA) (STUDI KASUS : UPT PUSKESMAS STABAT LAMA). Undergraduate thesis, Univesitas Negeri Medan.

[thumbnail of 1. NIM. 4183230017 COVER.pdf]
Preview
Text
1. NIM. 4183230017 COVER.pdf - Published Version

Download (96kB) | Preview
[thumbnail of 2. NIM. 4183230017 APPROVAL SHEET.pdf]
Preview
Text
2. NIM. 4183230017 APPROVAL SHEET.pdf - Published Version

Download (853kB) | Preview
[thumbnail of 3. NIM. 4183230017 ABSTRACT.pdf]
Preview
Text
3. NIM. 4183230017 ABSTRACT.pdf - Published Version

Download (163kB) | Preview
[thumbnail of 4. NIM. 4183230017 PREFACE.pdf]
Preview
Text
4. NIM. 4183230017 PREFACE.pdf - Published Version

Download (185kB) | Preview
[thumbnail of 5. NIM. 4183230017 TABLE OF CONTENT.pdf]
Preview
Text
5. NIM. 4183230017 TABLE OF CONTENT.pdf - Published Version

Download (175kB) | Preview
[thumbnail of 6. NIM. 4183230017 TABLES.pdf]
Preview
Text
6. NIM. 4183230017 TABLES.pdf - Published Version

Download (198kB) | Preview
[thumbnail of 7. NIM. 4183230017 ILLUSTRATIONS.pdf]
Preview
Text
7. NIM. 4183230017 ILLUSTRATIONS.pdf - Published Version

Download (128kB) | Preview
[thumbnail of 8. NIM. 4183230017 CHAPTER I.pdf]
Preview
Text
8. NIM. 4183230017 CHAPTER I.pdf - Published Version

Download (249kB) | Preview
[thumbnail of 12. NIM. 4183230017 CHAPTER V.pdf]
Preview
Text
12. NIM. 4183230017 CHAPTER V.pdf - Published Version

Download (173kB) | Preview
[thumbnail of 13. NIM. 4183230017 BIBLIOGRAPHY.pdf]
Preview
Text
13. NIM. 4183230017 BIBLIOGRAPHY.pdf - Published Version

Download (183kB) | Preview

Abstract

Metode Importance Performance Analysis (IPA) adalah model multi atribut yang
berfungsi sebagai suatu metode untuk mengukur dan mengetahui kepuasan
pelanggan yang dianggap penting oleh pelanggan dan kepuasan pelayanan yang
diterima oleh pelanggan serta memprioritaskan peningkatan kualitas pelayanan
tersebut. Penggunaan metode IPA ini dilakukan di UPT Puskesmas Stabat Lama
ialah untuk mengukur kepuasan pelayanan yang diterima oleh masyarakat
(pasien). Tujuan utama IPA sebagai alat mendiagnosis ialah untuk memudahkan
dalam pengindentifikasian atribut - atribut yang didasarkan pada kepentingannya
masing - masing. Terdapat lima dimensi karakteristik yang digunakan pada
penelitian ini yaitu bukti fisik, kehandalan, daya tanggap, jaminan, dan empati.
Pada penelitian ini terdapat 30 atribut valid yang ditanyakan kepada masyarakat
yang menggunakan jasa UPT Puskesmas Stabat Lama. Hasil dalam penelitian ini
berdasarkan analisis kuadran, sehingga diperoleh 2 atribut yang membutuhkan
perhatian dan perbaikan lebih dari UPT Puskesmas Stabat Lama. Uji Jenjang
Bertanda Wilcoxon berfungsi untuk mengidentifikasi adanya perbedaan kualitas
pelayanan yang diharapkan pasien dengan kualitas pelayanan yang diterima
pasien. Hasil dari Uji Wilcoxon Signed Rank disimpulkan bahwa terdapat
perbedaan yang tinggi antara kualitas pelayanan yang diharapkan pasien dengan
kualitas pelayanan yang diterima oleh pasien yakni sebesar 6,29

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Keywords: Service Quality, Importance Performance Analysis (IPA), Kualitas Pelayanan, Kepuasan Pasien, serta Uji Jenjang Bertanda Wilc
Subjects: Q Science > QA Mathematics > QA801 Analytic mechanics
Divisions: Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam > Matematika
Depositing User: Mrs Beatrix Nainggolan
Date Deposited: 19 Mar 2024 04:22
Last Modified: 19 Mar 2024 04:22
URI: https://digilib.unimed.ac.id/id/eprint/54971

Actions (login required)

View Item
View Item