Pengaruh Model Active Learning tipe Go to Your Post terhadap Kemampuan Menulis Puisi Siswa Kelas X SMA Negeri 1 Binjai Tahun Ajaran 2018/2019

Nasution, Muhammad Ichsan (2019) Pengaruh Model Active Learning tipe Go to Your Post terhadap Kemampuan Menulis Puisi Siswa Kelas X SMA Negeri 1 Binjai Tahun Ajaran 2018/2019. Undergraduate thesis, Universitas Negeri Medan.

[thumbnail of 1. NIM 2151111038 COVER.pdf]
Preview
Text
1. NIM 2151111038 COVER.pdf - Published Version

Download (38kB) | Preview
[thumbnail of 2. NIM 2151111038 APPROVAL SHEET.pdf]
Preview
Text
2. NIM 2151111038 APPROVAL SHEET.pdf - Published Version

Download (982kB) | Preview
[thumbnail of 3. NIM 2151111038 ABSTRACT.pdf]
Preview
Text
3. NIM 2151111038 ABSTRACT.pdf - Published Version

Download (218kB) | Preview
[thumbnail of 4. NIM 2151111038 PREFACE.pdf]
Preview
Text
4. NIM 2151111038 PREFACE.pdf - Published Version

Download (249kB) | Preview
[thumbnail of 5. 2151111038 TABLE OF CONTENT.pdf]
Preview
Text
5. 2151111038 TABLE OF CONTENT.pdf - Published Version

Download (175kB) | Preview
[thumbnail of 6. NIM 2151111038 TABLES.pdf]
Preview
Text
6. NIM 2151111038 TABLES.pdf - Published Version

Download (116kB) | Preview
[thumbnail of 7. NIM 2151111038 APPENDICES.pdf]
Preview
Text
7. NIM 2151111038 APPENDICES.pdf - Published Version

Download (192kB) | Preview
[thumbnail of 8. NIM 2151111038 CHAPTER 1.pdf]
Preview
Text
8. NIM 2151111038 CHAPTER 1.pdf - Published Version

Download (435kB) | Preview
[thumbnail of 12. NIM 2151111038 CHAPTER 5.pdf]
Preview
Text
12. NIM 2151111038 CHAPTER 5.pdf - Published Version

Download (270kB) | Preview
[thumbnail of 13. NIM 2151111038 BIBLIOGRAPHY.pdf]
Preview
Text
13. NIM 2151111038 BIBLIOGRAPHY.pdf - Published Version

Download (264kB) | Preview

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui Pengaruh Model Active Learning tipe Go to Your Post Terhadap Kemampuan Menulis Puisi Siswa Kelas X SMA Negeri 1 Binjai Tahun Ajaran 2018/2019. Populasi penelitian ini adalah seluruh Siswa Kelas X MIPA SMA Negeri 1 Binjai berjumlah 180 orang dan yang menjadi sampel dalam penelitian ini sebanyak 36 orang yang diambil secara acak. Metode penelitian yang digunakan adalah metode eksperimen quasi dengan desain one group pre-test post-test design. Instrument yang digunakan adalah tes menulis puisi dalam bentuk tes essay. Hasil pengolahan data menunjukkan adanya perbedaan hasil kemampuan menulis teks persuasi. Tes awal (pre-test) dengan nilai rata-rata = 64,44 Standar Deviasi = 9,46 dan Standar Error = 1,60. Tes Akhir (post-test) dengan nilai rata-rata = 79,44 Standar Deviasi = 9,98 dan Standar Error = 1,68. Pengujian hipotesis dilakukan dengan menggunakan uji “t” dari perhitungan uji hipotesis diperoleh thitung = 6,49, selanjutnya dikonsultasikan pada tabel t dengan pada taraf signifikan 5% dengan df = (n-1) = (36-1) = 35. Pada tabel t dengan df 35 pada taraf 5% = 2,03. Karena thitung yang diperoleh lebih besar dari ttabel yaitu 6,49 > 2,03, maka hipotesis nihil (H0) ditolak dan hipotesis alternatif (Ha) diterima. Hal ini membuktikan bahwa Model Active Learning tipe Go to Your Post memberikan pengaruh positif terhadap kemampuan menulis puisi.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Keywords: menulis puisi; model pembelajaran; Active Learning; Go to Your Post
Subjects: L Education > LB Theory and practice of education > LB1025 Teaching (Principles and Practice)
P Language and Literature > PN Literature (General) > PN1010 Poetry
Z Bibliography. Library Science. Information Resources > Z004 Books. Writing. Paleography > Z40 Writing
Divisions: Fakultas Bahasa dan Seni > Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia
Depositing User: Mrs Elsya Fitri Utami
Date Deposited: 13 May 2020 01:30
Last Modified: 13 May 2020 01:30
URI: https://digilib.unimed.ac.id/id/eprint/39222

Actions (login required)

View Item
View Item