MAULANA, M. AGUNG (2018) PENGARUH GAYA KEPEMIMPINAN DAN KOMUNIKASI INTERN TERHADAP EFEKTIVITAS KERJA PEGAWAI PADA DINAS PARIWISATA KOTA BINJAI. Undergraduate thesis, UNIMED.
1. NIM. 7143210021 COVER.pdf - Published Version
Download (93kB) | Preview
2. NIM. 7143210021 APPROVAL SHEET.pdf - Published Version
Download (537kB) | Preview
3. NIM. 7143210021 ABSTRACT.pdf - Published Version
Download (135kB) | Preview
5. NIM. 7143210021 TABLE OF CONTENT.pdf - Published Version
Download (262kB) | Preview
6. NIM. 7143210021 List of Table.pdf - Published Version
Download (175kB) | Preview
4. NIM. 7143210021 PREFACE.pdf - Published Version
Download (144kB) | Preview
7. NIM. 7143210021 List of figure.pdf - Published Version
Download (173kB) | Preview
8. NIM 7143210021 APPENDICES.pdf - Published Version
Download (174kB) | Preview
9. NIM. 7143210021 CHAPTER I.pdf - Published Version
Download (416kB) | Preview
13. NIM. 7143210021 CHAPTER V.pdf - Published Version
Download (127kB) | Preview
14. NIM. 7143210021 REFERENCES.pdf - Published Version
Download (170kB) | Preview
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui dan menguji seberapa besar pengaruh variabel gaya kepemimpinan dan komunikasi intern terhadap efektivitas kerja pegawai pada Dinas Pariwisata Kota Binjai. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh pegawai pada Dinas Pariwisata Kota Binjai dan jumlah sampel dalam penelitian ini sebanyak 42 orang yang diambil dengan menggunakan metode total sampling. Pengambilan data dilakukan dengan menyebar kuesioner yang disebar ke seluruh pegawai Dinas Pariwisata Kota Binjai. Pengolahan data dilakukan dengan menggunakan SPSS versi 23.0 for windows. Teknik analisis
data yang digunakan adalah uji normalitas, multikolinearitas, heteroskedastisitas, analisis regresi berganda, uji t (parsial), uji F (simultan) dan uji koefesien determinasi ( R Square).
Hasil pengujian uji t menunjukkan bahwa gaya kepemimpinan secara parsial mempunyai pengaruh signifikan terhadap efektivitas kerja, komunikasi intern secara parsial mempunyai pengaruh signifikan terhadap efektivitas kerja
pegawai pada Dinas Pariwisata Kota Binjai. Variabel bebas yang mempunyai pengaruh dominan terhadap efektivitas kerja pegawai pada Dinas Pariwisata Kota Binjai adalah komunikasi intern. Hasil pengujian uji F menunjukkan bahwa variabel gaya kepemimpinan dan komunikasi intern secara bersama-sama berpengaruh positif dan signifikan terhadap efektivitas kerja pegawai pada Dinas
Pariwisata Kota Binjai. Berdasarkan hasil penelitian dapat disimpulkan bahwa gaya kepemimpinan dan komunikasi intern berpengaruh positif dan signifikan terhadap
efektivitas kerja pegawai pada Dinas Pariwisata Kota Binjai.
Item Type: | Thesis (Undergraduate) |
---|---|
Additional Information: | SK-2019 MNJ 001 |
Keywords: | Gaya Kepemimpinan,Komunikasi Intern,Efektivitas Kerja |
Subjects: | H Social Sciences > HD Industries. Land use. Labor > HD28 Management. Industrial Management L Education > LB Theory and practice of education |
Divisions: | Fakultas Ekonomi > Manajemen |
Depositing User: | Mr Renaldi Syafaruddin Akbar |
Date Deposited: | 19 Feb 2019 13:56 |
Last Modified: | 27 Feb 2019 07:02 |
URI: | https://digilib.unimed.ac.id/id/eprint/31978 |