PERBEDAAN HASIL BELAJAR SISWA MENGGUNAKAN MODEL PEMBELAJARAN INQUIRY TRAINING DENGAN PEMBELAJARAN KONVENSIONAL PADA MATERI POKOK VIRUS DI KELAS X SMA NEGERI 1 LUBUKPAKAM T.P. 2016/2017

Simbolon, Nurhalimah Br. (2017) PERBEDAAN HASIL BELAJAR SISWA MENGGUNAKAN MODEL PEMBELAJARAN INQUIRY TRAINING DENGAN PEMBELAJARAN KONVENSIONAL PADA MATERI POKOK VIRUS DI KELAS X SMA NEGERI 1 LUBUKPAKAM T.P. 2016/2017. Undergraduate thesis, UNIMED.

[thumbnail of 1. NIM. 4123141072 COVER.pdf]
Preview
Text
1. NIM. 4123141072 COVER.pdf - Published Version

Download (51kB) | Preview
[thumbnail of 2. NIM. 4123141072 APPROVAL SHEET.pdf]
Preview
Text
2. NIM. 4123141072 APPROVAL SHEET.pdf - Published Version

Download (151kB) | Preview
[thumbnail of 3. NIM. 4123141072 ABSTRACT.pdf]
Preview
Text
3. NIM. 4123141072 ABSTRACT.pdf - Published Version

Download (258kB) | Preview
[thumbnail of 4. NIM. 4123141072 PREFACE.pdf]
Preview
Text
4. NIM. 4123141072 PREFACE.pdf - Published Version

Download (311kB) | Preview
[thumbnail of 5. NIM. 4123141072 TABLE OF CONTENT.pdf]
Preview
Text
5. NIM. 4123141072 TABLE OF CONTENT.pdf - Published Version

Download (167kB) | Preview
[thumbnail of 6. NIM. 4123141072 ILLUSTRATION.pdf]
Preview
Text
6. NIM. 4123141072 ILLUSTRATION.pdf - Published Version

Download (199kB) | Preview
[thumbnail of 7. NIM. 4123141072 TABLES.pdf]
Preview
Text
7. NIM. 4123141072 TABLES.pdf - Published Version

Download (122kB) | Preview
[thumbnail of 8. NIM. 4123141072 APPENDICES.pdf]
Preview
Text
8. NIM. 4123141072 APPENDICES.pdf - Published Version

Download (48kB) | Preview
[thumbnail of 9. NIM. 4123141072 CHAPTER I.pdf]
Preview
Text
9. NIM. 4123141072 CHAPTER I.pdf - Published Version

Download (398kB) | Preview
[thumbnail of 13. NIM. 4123141072 CHAPTER V.pdf]
Preview
Text
13. NIM. 4123141072 CHAPTER V.pdf - Published Version

Download (127kB) | Preview
[thumbnail of 14. NIM. 4123141072 BIBLIOGRAPHY.pdf]
Preview
Text
14. NIM. 4123141072 BIBLIOGRAPHY.pdf - Published Version

Download (214kB) | Preview

Abstract

Penelitian ini dilakukan bertujuan untuk mengetahui perbedaan hasil belajar siswa menggunakan model pembelajaran Inquiry Training dengan pembelajaran Konvensional pada materi pokok virus di kelas X SMA Negeri 1 Lubukpakam. Jenis penelitian adalah penelitian eksperimen semu. Sampel dalam penelitian ini adalah Kelas Eksperimen I (X4) dan Kelas Eksperimen II (X3) masing-masing sebanyak 41 siswa. Hasil penelitian menunjukkan adanya perbedaan hasil belajar siswa yang diajar dengan menggunakan model pembelajaran Inquiry Training dengan pembelajaran konvensional. Berdasarkan nilai rata-rata hasil belajar siswa pada kelas Inquiry Training sebesar 84,15 dengan standar deviasi 7,51 sedangkan nilai rata-rata hasil belajar siswa kelas konvensional sebesar 80,24 dengan standar deviasi 8,02. Adanya perbedaan hasil belajar tersebut dapat dibuktikan melalui pengujian hipotesis dengan menggunakan uji-t dan taraf kepercayaan dimana thitung > ttabel yaitu 2,277 > 1,664 yang berarti dalam penelitian ini H0 ditolak sekaligus menerima Ha sehingga dapat disimpulkan bahwa ada perbedaan hasil belajar siswa yang signifikan setelah diajar menggunakan model pembelajaran Inquiry Training dengan pembelajaran konvensional pada materi pokok virus di kelas X SMA Negeri 1 Lubukpakam T.P. 2016/2017.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Additional Information: SK-2017 BIO 013
Keywords: Model pembelajaran inquiry training; Pembelajaran konvensional; Virus
Subjects: L Education > L Education (General)
L Education > LB Theory and practice of education
L Education > LB Theory and practice of education > LB1025 Teaching (Principles and Practice)
L Education > LB Theory and practice of education > LB1603 Secondary Education. High schools
Q Science > QH Natural history > QH301 Biology
Divisions: Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam > Pendidikan Biologi
Depositing User: Mrs Siti Nurbaidah
Date Deposited: 22 Feb 2017 06:08
Last Modified: 22 Feb 2017 06:08
URI: https://digilib.unimed.ac.id/id/eprint/23152

Actions (login required)

View Item
View Item