UPAYA MENINGKATKAN HASIL BELAJAR PUSH BACKHAND PADA PEMBELAJARAN TENIS MEJA MELAUI VARIASI PEMBELAJARAN PADA SISWA KELAS X SMA NEGERI 8 MEDAN T.A 2014/2015

Rezeki SMS, Rahmat (2015) UPAYA MENINGKATKAN HASIL BELAJAR PUSH BACKHAND PADA PEMBELAJARAN TENIS MEJA MELAUI VARIASI PEMBELAJARAN PADA SISWA KELAS X SMA NEGERI 8 MEDAN T.A 2014/2015. Undergraduate thesis, UNIMED.

[thumbnail of 6103311185  COVER.pdf]
Preview
Text
6103311185 COVER.pdf - Published Version

Download (145kB) | Preview
[thumbnail of 6103311185 PENGESAHAN.pdf]
Preview
Text
6103311185 PENGESAHAN.pdf - Published Version

Download (254kB) | Preview
[thumbnail of 6103311185  KATA PENGANTAR.pdf]
Preview
Text
6103311185 KATA PENGANTAR.pdf - Published Version

Download (91kB) | Preview
[thumbnail of 6103311185  ABSTRAK.pdf]
Preview
Text
6103311185 ABSTRAK.pdf - Published Version

Download (131kB) | Preview
[thumbnail of 6103311185  DAFTAR ISI.pdf]
Preview
Text
6103311185 DAFTAR ISI.pdf - Published Version

Download (179kB) | Preview
[thumbnail of 6103311185  DAFTAR TABEL.pdf]
Preview
Text
6103311185 DAFTAR TABEL.pdf - Published Version

Download (120kB) | Preview
[thumbnail of 6103311185  DAFTAR GAMBAR.pdf]
Preview
Text
6103311185 DAFTAR GAMBAR.pdf - Published Version

Download (131kB) | Preview
[thumbnail of 6103311185  DAFTAR LAMPIRAN.pdf]
Preview
Text
6103311185 DAFTAR LAMPIRAN.pdf - Published Version

Download (211kB) | Preview
[thumbnail of 6103311185 BAB I.pdf]
Preview
Text
6103311185 BAB I.pdf - Published Version

Download (421kB) | Preview
[thumbnail of 6103311185  BAB V.pdf]
Preview
Text
6103311185 BAB V.pdf - Published Version

Download (170kB) | Preview
[thumbnail of 6103311185  DAFTAR PUSTAKA.pdf]
Preview
Text
6103311185 DAFTAR PUSTAKA.pdf - Published Version

Download (128kB) | Preview

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hasil belajar Push Backhand dalam permainan tenis meja melalui variasi pembelajaran pada siswa kelas X SMA Negeri 8 Medan Tahun Ajaran 2014/2015. Metode penelitian yang digunakan adalah Penelitian Tindakan Kelas (PTK). Untuk memperoleh data dalam penelitian ini maka dilakukan tes hasil belajar peda tes awal (Pre-test), lalu dilakukan pembelajaran menggunakan variasi pembelajaran dengan melakukan tes hasil belajar yaitu siklus I dan siklus II kemudian data di analisis untuk memperoleh hasil.Tes hasil belajar sebelum menggunakan variasi pembelajaran (Pre-test) diperoleh 9 orang siswa (30 %) yang mencapai tingkat ketuntasan belajar, 21 siswa (70 %) belum mencapai tingkat ketuntasan dengan nilai rata – rata 67,76 (tidak tuntas). Kemudian dilakukan pembelajaran menggunakan variasi pembelajaran pada siklus I, diperoleh 15 siswa (50 %) yang telah mencapai tingkat ketuntasan belajar, 15 siswa (50 %) belum mencapai tingkat ketuntasan dengan nilai rata – rata 72,21 (belum tuntas). Kemudian dilanjutkan pada siklus II, diperoleh 26 orang siswa (86,66 %) yang telah mencapai tingkat ketuntasan belajar, 4 siswa (13,33 %) belum mencapai tingkat ketuntasan belajar dengan nilai rata – rata 85,27 (tuntas). Berdasarkan hasil analisis data dapat dikatakan bahwa melalui variasi pembelajaran dapat meningkatkan hasil belajar Backhand Push dalam permainan tenis meja pada siswa kelas X SMA Negeri 8 Medan Tahun Ajaran 2014/2015.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Additional Information: 796.346 071 2 Rez u
Keywords: Pendidikan Jasmani; Hasil Belajar; Olahraga; Push; Peralatan
Subjects: G Geography. Anthropology. Recreation > GV Recreation Leisure > GV557 Sports
Divisions: Fakultas Ilmu Keolahragaan > Pendidikan Jasmani Kesehatan dan Rekreasi
Depositing User: Mrs Silfayani Siregar
Date Deposited: 09 Aug 2016 09:57
Last Modified: 29 Aug 2016 03:30
URI: https://digilib.unimed.ac.id/id/eprint/9513

Actions (login required)

View Item
View Item