PENERAPAN MODEL KOOPERATIF TIPE TPS UNTUK MENINGKATKAN KEPERCAYAAN DIRI SISWA DAN KEMAMPUAN KOMUNIKASI MATEMATIS DI SMPN 5 PERCUT SEI TUAN

Sinaga, Veronika Victoria (2023) PENERAPAN MODEL KOOPERATIF TIPE TPS UNTUK MENINGKATKAN KEPERCAYAAN DIRI SISWA DAN KEMAMPUAN KOMUNIKASI MATEMATIS DI SMPN 5 PERCUT SEI TUAN. Undergraduate thesis, UNIMED.

[thumbnail of 4191111012_Cover.pdf] Text
4191111012_Cover.pdf

Download (104kB)
[thumbnail of 4191111012_Lembar_Pengesahan.pdf] Text
4191111012_Lembar_Pengesahan.pdf

Download (83kB)
[thumbnail of 4191111012_Abstrak.pdf] Text
4191111012_Abstrak.pdf

Download (62kB)
[thumbnail of 4191111012_Kata_Pengantar.pdf] Text
4191111012_Kata_Pengantar.pdf

Download (81kB)
[thumbnail of 4191111012_Daftar_Isi.pdf] Text
4191111012_Daftar_Isi.pdf

Download (338kB)
[thumbnail of 4191111012_BAB_I.pdf] Text
4191111012_BAB_I.pdf

Download (196kB)
[thumbnail of 4191111012_BAB_V.pdf] Text
4191111012_BAB_V.pdf

Download (24kB)
[thumbnail of 4191111012_Daftar_Pustaka.pdf] Text
4191111012_Daftar_Pustaka.pdf

Download (129kB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui: (1) Penerapan model pembelajaran kooperatif tipe think pair share dapat meningkatkan kemampuan komunikasi matematis dan kepercayaan diri siswa di kelas VII SMPN 5 Percut Sei Tuan. (2) Proses penyelesaian jawaban yang dibuat oleh siswa dalam menyelesaikan masalah pada model pembelajaran kooperatif tipe think pair share di kelas VII SMPN 5 Percut Sei Tuan. Penelitian ini merupakan penelitian tindakan kelas (PTK). Subjek dalam penelitian ini adalah siswa kelas VII-8 SMPN 5 Percut Sei Tuan pada semester genap T.A 2022/2023 yang berjumlah 23 orang. Objek dalam penelitian ini adalah kemampuan komunikasi matematis siswa dengan menerapkan model pembelajaran kooperatif tipe think pair share pada materi himpunan. Penelitian terdiri dari 2 siklus dan tes diberikan pada setiap akhir siklus. Hasil penelitian ini adalah : (1) Peningkatan kemampuan komunikasi matematis dan kepercayaan diri siswa yang diberi model pembelajaran kooperatif tipe think pair share lebih tinggi daripada siswa yang diberi pembelajaran biasa (2) Proses penyelesaian siswa dalam menyelesaikan kemampuan komunikasi matematis adalah lebih baik dibanding dengan pembelajaran biasa. Temuan penelitian merekomendasikan bahwa pembelajaran kooperatif tipe think pair share (TPS) dapat dijadikan salah satu alternatif model pembelajaran yang digunakan di sekolah utamanya untuk mencapai kompetensi berfikir tingkat tinggi.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Additional Information: 510.071 2 Sin p
Keywords: Komunikasi matematis; Kepercayaan diri; Pembelajaran kooperatif; Think pair share
Subjects: L Education > LB Theory and practice of education > LB1025 Teaching (Principles and Practice)
L Education > LB Theory and practice of education > LB1603 Secondary Education. High schools
Q Science > QA Mathematics
Divisions: Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam > Pendidikan Matematika
Depositing User: Mrs Harly Christy Siagian
Date Deposited: 22 May 2024 07:57
Last Modified: 22 May 2024 07:57
URI: https://digilib.unimed.ac.id/id/eprint/57563

Actions (login required)

View Item
View Item