PENGEMBANGAN LEMBAR KERJA PESERTA DIDIK BERBASIS HOTS (HIGH ORDER THINKING SKILLS) PADA SUB MATERI PENCEMARAN LINGKUNGAN DI SMAN 3 TANJUNG BALAI T.P 2021/2022

Nasution, Alwi Hamdani (2023) PENGEMBANGAN LEMBAR KERJA PESERTA DIDIK BERBASIS HOTS (HIGH ORDER THINKING SKILLS) PADA SUB MATERI PENCEMARAN LINGKUNGAN DI SMAN 3 TANJUNG BALAI T.P 2021/2022. Undergraduate thesis, Universitas Negeri Medan.

[thumbnail of 4181141013_Cover.pdf] Text
4181141013_Cover.pdf

Download (237kB)
[thumbnail of 4181141013_Lembar_Pengesahan.pdf] Text
4181141013_Lembar_Pengesahan.pdf

Download (694kB)
[thumbnail of 4181141013_Abstrak.pdf] Text
4181141013_Abstrak.pdf

Download (235kB)
[thumbnail of 4181141013_Kata_Pengantar.pdf] Text
4181141013_Kata_Pengantar.pdf

Download (275kB)
[thumbnail of 4181141013_Daftar_Isi.pdf] Text
4181141013_Daftar_Isi.pdf

Download (262kB)
[thumbnail of 4181141013_Daftar_Gambar.pdf] Text
4181141013_Daftar_Gambar.pdf

Download (232kB)
[thumbnail of 4181141013_Daftar_Tabel.pdf] Text
4181141013_Daftar_Tabel.pdf

Download (233kB)
[thumbnail of 4181141013_BAB_I.pdf] Text
4181141013_BAB_I.pdf

Download (584kB)
[thumbnail of 4181141013_BAB_V.pdf] Text
4181141013_BAB_V.pdf

Download (259kB)
[thumbnail of 4181141013_Daftar_Pustaka.pdf] Text
4181141013_Daftar_Pustaka.pdf

Download (407kB)

Abstract

Pada materi pencemaran lingkungan perlu dipelajari oleh peserta didik dan perlu direalisasikan dalam kehidupan sehari-hari karena materi ini berkaitan dengan lingkungan di sekitar mereka. Dalam hal ini peserta didik harus mampu mengetahui berbagai pencemaran yang terjadi, faktor penyebabnya, dampak dan menanggulanginya sehingga mereka mampu untuk menjaga dan melestarikan lingkungan tempat tinggal. Adapun tujuan Penelitian ini adalah untuk mendapatkan Lembar Kerja Peserta Didik berbasis HOTS (High Order Thinking Skills) pada sub materi Pencemaran Lingkungan yang layak berdasarkan aspek materi, aspek pembelajaran, aspek desain dan berdasarkan respon guru dan siswa di SMA Negeri 3 Tanjung Balai. Jenis penelitian yang digunakan merupakan penelitian pengembangan yang digunakan sebagai metode penelitian untuk menghasilkan suatu produk tertentu dan menguji kelayakan produk tersebut. Model penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah model pengembangan dari model Thiagajaran (4D) yang terdiri dari 4 tahapan yaitu tahap pendefenisian (Define), tahap perancangan (design), tahap pengembangan (develop) dan tahap penyebaran (disseminate). Adapun hasil penelitian berdasarkan hasil presentase validasi ahli materi 90% dengan kriteria sangat layak, ahli pembelajaran 83,3% dengan kriteria sangat layak, ahli desain 93,6% dengan kriteria sangat layak, Respon Guru 93,8% dengan kriteria sangat layak. Berdasarkan hasil uji kepraktisan yang telah dilakukan didapatkan hasil bahwa LKPD berbasis HOTS pada materi pencemaran lingkungan mata pelajaran biologi dengan dengan katagori sangat praktis. Hal ini diketahui dari hasil angket respon siswa X di SMA N 3 Tanjung Balai dengan jumlah 29 peserta didik diperoleh 94,8% untuk tampilan LKPD, 91,9% untuk penyajian LKPD dan 88,6% untuk komponen pembelajaran berbasis High Order Thinking Skills (HOTS) sehingga diperoleh nilai rata-rata 91,7% dengan kategori sangat praktis. Dari aspek praktikulasi dengan hasil uji diatas dikatakan bahwa LKPD berbasis HOTS pada materi pencemaran lingkungan mata pelajaran Biologi yang terdiri dari aspek tampilan, penyajian materi dan penerapan pembelajaran dapat digunakan dalam proses pembelajaran untuk membantu peserta didik dalam meningkatkan keterampilan berpikir tingkat tinggi

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Keywords: Pencemaran lingkungan; Peserta didik; Lembar kerja siswa
Subjects: Q Science > QH Natural history > QH301 Biology
Q Science > QH Natural history > QH301 Biology > QH540 Ecology
Divisions: Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam > Pendidikan Biologi
Depositing User: Mrs Beatrix Nainggolan
Date Deposited: 21 May 2024 05:50
Last Modified: 21 May 2024 05:50
URI: https://digilib.unimed.ac.id/id/eprint/57330

Actions (login required)

View Item
View Item