Pengaruh Media Flippity Terhadap Kemampuan Menulis Puisi Pada Siswa Kelas X SMA Negeri 4 Tebing Tinggi Tahun Ajaran 2022/2023

Sidabuke, Bintang Immanuella (2023) Pengaruh Media Flippity Terhadap Kemampuan Menulis Puisi Pada Siswa Kelas X SMA Negeri 4 Tebing Tinggi Tahun Ajaran 2022/2023. Undergraduate thesis, Universitas Negeri Medan.

[thumbnail of 1. NIM.2193111001 COVER.pdf] Text
1. NIM.2193111001 COVER.pdf

Download (60kB)
[thumbnail of 2. NIM.2193111001 APPROVAL SHEET.pdf] Text
2. NIM.2193111001 APPROVAL SHEET.pdf

Download (412kB)
[thumbnail of 3. NIM.2193111001 ABSTRACT.pdf] Text
3. NIM.2193111001 ABSTRACT.pdf

Download (100kB)
[thumbnail of 4. NIM.2193111001 PREFACE.pdf] Text
4. NIM.2193111001 PREFACE.pdf

Download (189kB)
[thumbnail of 5. NIM.2193111001 TABLE OF CONTENT.pdf] Text
5. NIM.2193111001 TABLE OF CONTENT.pdf

Download (130kB)
[thumbnail of 6. NIM.2193111001 LIST OF TABLE.pdf] Text
6. NIM.2193111001 LIST OF TABLE.pdf

Download (60kB)
[thumbnail of 7. NIM.2193111001 LIST OF FIGURE.pdf] Text
7. NIM.2193111001 LIST OF FIGURE.pdf

Download (33kB)
[thumbnail of 8. NIM.2193111001 LIST OF APPENDIX.pdf] Text
8. NIM.2193111001 LIST OF APPENDIX.pdf

Download (33kB)
[thumbnail of 9. NIM.2193111001 CHAPTER I.pdf] Text
9. NIM.2193111001 CHAPTER I.pdf

Download (290kB)
[thumbnail of 13. NIM.2193111001 CHAPTER V.pdf] Text
13. NIM.2193111001 CHAPTER V.pdf

Download (61kB)
[thumbnail of 14. NIM.2193111001 BIBLIOGRAPHY.pdf] Text
14. NIM.2193111001 BIBLIOGRAPHY.pdf

Download (345kB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan pengaruh pemanfaatan media flippity terhadap kemampuan menulis puisi. Populasi penelitian ini adalah seluruh siswa kelas X SMA Negeri 4 Tebing Tinggi tahun ajaran 2022/2023. Untuk penelitian tersebut, diambil kelas X-1 yang berjumlah 34 siswa melalui teknik cluster sampling. Pada penelitian ini kelas eksperimen diberi tes kemampuan menulis puisi sebelum dan sesudah menggunakan media flippity. Dari distribusi data yang diperoleh: 1) Data Pre Test memiliki nilai rata-rata 51,76 dengan standar deviasi 10,47 serta standar error 1,79, dan 2) Data Post Test memiliki nilai rata-rata 85,41 dengan standar deviasi 8,12 serta standar error 1,39. Kemudian, dari hasil perhitungan uji normalitas diperoleh: 1) Data Pre Test memperoleh nilai Lhitung = 0,100 dan Ltabel = 0,149 maka Lhitung < Ltabel = 0,100 < 0,149. Hal ini membuktikan
bahwa data Pre Test berdistribusi normal, dan 2) Data Post Test memperoleh nilai nilai Lhitung = 0,113 dan Ltabel = 0,149 maka Lhitung < Ltabel = 0,113 < 0,149. Hal ini
membuktikan bahwa data Post Test berdistribusi normal. Berdasarkan uji homogenitas dinyatakan bahwa sampel berasal dari populasi yang homogen. Setelah uji normalitas dan uji homogenitas dilakukan, maka diketahui t0 = 14,88 selanjutnya t0 tersebut disesuaikan dengan tabel t dengan taraf signifikan 5% (α = 0,05) dengan df = N-1 (df = 34-1 = 33) maka diperoleh ttabel = 2,03. Dikarenakan thitung > ttabel yakni 14,88 > 2,03, sehingga H0 ditolak dan Ha diterima. Hal ini membuktikan bahwa terdapat pengaruh yang signifikan dari pemanfaatan media flippity terhadap kemampuan menulis puisi pada siswa kelas X SMA Negeri 4 Tebing Tinggi tahun ajaran 2022/2023

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Keywords: Media pembelajaran flippity, Kemampuan menulis puisi
Subjects: L Education > LB Theory and practice of education > LB1603 Secondary Education. High schools
P Language and Literature > PR English literature > PR500 Poetry
Z Bibliography. Library Science. Information Resources > Z004 Books. Writing. Paleography > Z40 Writing
Divisions: Fakultas Bahasa dan Seni > Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia
Depositing User: Mr Brian Nicolas Rajagukguk
Date Deposited: 24 Apr 2024 02:56
Last Modified: 24 Apr 2024 02:56
URI: https://digilib.unimed.ac.id/id/eprint/55396

Actions (login required)

View Item
View Item