PENGARUH KESIAPAN BELAJAR DAN POLA INTERAKSI MULTI ARAH TERHADAP HASIL BELAJAR SISWA PADA MATA PELAJARAN KEARSIPAN KELAS X OTKP DI SMK PAB 2 HELVETIA T.A 2022/2023

Natalia, Christin (2023) PENGARUH KESIAPAN BELAJAR DAN POLA INTERAKSI MULTI ARAH TERHADAP HASIL BELAJAR SISWA PADA MATA PELAJARAN KEARSIPAN KELAS X OTKP DI SMK PAB 2 HELVETIA T.A 2022/2023. Undergraduate thesis, Universitas Negeri Medan.

[thumbnail of 1. 7173344009  COVER.pdf]
Preview
Text
1. 7173344009 COVER.pdf - Published Version

Download (56kB) | Preview
[thumbnail of 2. 7173344009  APPROVAL SHEET.pdf]
Preview
Text
2. 7173344009 APPROVAL SHEET.pdf - Published Version

Download (342kB) | Preview
[thumbnail of 3. 7173344009  PREFACE.pdf]
Preview
Text
3. 7173344009 PREFACE.pdf - Published Version

Download (247kB) | Preview
[thumbnail of 4. 7173344009  ABSTRACT.pdf]
Preview
Text
4. 7173344009 ABSTRACT.pdf - Published Version

Download (172kB) | Preview
[thumbnail of 5. 7173344009  TABLE OF CONTENT.pdf]
Preview
Text
5. 7173344009 TABLE OF CONTENT.pdf - Published Version

Download (1MB) | Preview
[thumbnail of 6. 7173344009  TABLES.pdf]
Preview
Text
6. 7173344009 TABLES.pdf - Published Version

Download (517kB) | Preview
[thumbnail of 7. 7173344009  ILLUSTRATION.pdf]
Preview
Text
7. 7173344009 ILLUSTRATION.pdf - Published Version

Download (314kB) | Preview
[thumbnail of 8. 7173344009  APPENDICES.pdf]
Preview
Text
8. 7173344009 APPENDICES.pdf - Published Version

Download (546kB) | Preview
[thumbnail of 9. 7173344009 COVER.pdf]
Preview
Text
9. 7173344009 COVER.pdf - Published Version

Download (451kB) | Preview
[thumbnail of 13. 7173344009   CHAPTER V.pdf]
Preview
Text
13. 7173344009 CHAPTER V.pdf - Published Version

Download (168kB) | Preview
[thumbnail of 14. 7173344009  BIBLIOGRAPHY.pdf]
Preview
Text
14. 7173344009 BIBLIOGRAPHY.pdf - Published Version

Download (249kB) | Preview

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh kesiapan belajar dan pola interaksi multi arah terhadap hasil belajar siswa pada mata pelajaran kearsipan kelas X OTKP SMK PAB 2 Helvetia T.A 2022/2023.Penelitian ini merupakan jenis penelitian ex-post facto, populasi dalam penelitian ini adalah seluruh siswa kelas X OTKP SMK PAB 2 Helvetia yang berjumlah 144 siswa. Sampel di ambil dengan menggunakan
rumus slovin dan teknik yang digunakan yaitu proportional random sampling sebanyak 59 siswa. Uji validitas instrumen menggunakan rumus product moment correlation dan uji reliabilitas menggunakan rumus Cronbach Alpha. Berdasarkan analisis persamaan regresi linear berganda diperoleh hasil yaitu:Y = 42,271 + 0,457X1 + 0,252X2. Sedangkan secara parsial, variabel kesiapan belajar (X1) diperoleh hasil thitung> ttabel (5,674>1,672) dan nilai signifikansi (0,000 < 0,05) dan variabel pola interaksi multi arah (X2) diperoleh hasil thitung> ttabel (3,339>1,672) dan nilai signifikansi (0,001 <0,05). Secara simultan diperoleh nilai Fhitung > Ftabel (18,633> 3,16) dengan nilai signifikansi <0,05 (0,001< 0,05) yang bermakna bahwa variabel kesiapan belajar (X1) dan pola interaksi multi arah (X2) secara bersama-sama atau simultan berpengaruh terhadap hasil belajar (Y) siswa pada mata pelajaran kearsipan kelas X OTKP SMK N 1 PAB 2 Helvetia. Dengan demikian dapat disimpulkan bahwa terdapat pengaruh positif dan signifikan kesiapan belajar dan pola interaksi multi arah terhadap hasil belajar siswa pada mata pelajaran kearsipan kelas X OTKP SMK PAB 2 Helvetia T.A 2022/2023.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Keywords: Pengaruh Kesiapan Belajar, Pola Interaksi Multi Arah, Hasil Belajar.
Divisions: Fakultas Ekonomi > Pendidikan Administrasi Perkantoran
Depositing User: Mr Maknun
Date Deposited: 25 Jan 2024 03:23
Last Modified: 25 Jan 2024 03:23
URI: https://digilib.unimed.ac.id/id/eprint/53926

Actions (login required)

View Item
View Item