PENGARUH GAYA BELAJAR DAN MOTIVASI BELAJAR TERHADAP HASIL BELAJAR SISWA PADA MATA PELAJARAN EKONOMI KELAS IIS SMA NEGERI 5 BAGAN SINEMBAH

QODRI, ANNISA (2022) PENGARUH GAYA BELAJAR DAN MOTIVASI BELAJAR TERHADAP HASIL BELAJAR SISWA PADA MATA PELAJARAN EKONOMI KELAS IIS SMA NEGERI 5 BAGAN SINEMBAH. Undergraduate thesis, Universitas Negeri Medan.

[thumbnail of 1. 7173341003 COVER.pdf]
Preview
Text
1. 7173341003 COVER.pdf - Published Version

Download (58kB) | Preview
[thumbnail of 2. 7173341003 APPROVAL SHEET.pdf]
Preview
Text
2. 7173341003 APPROVAL SHEET.pdf - Published Version

Download (389kB) | Preview
[thumbnail of 3. 7173341003 ACKNOWLEDGEMENT.pdf]
Preview
Text
3. 7173341003 ACKNOWLEDGEMENT.pdf - Published Version

Download (152kB) | Preview
[thumbnail of 4. 7173341003 ABSTRACT.pdf]
Preview
Text
4. 7173341003 ABSTRACT.pdf - Published Version

Download (62kB) | Preview
[thumbnail of 5. 7173341003 TABLE OF CONTENTS.pdf]
Preview
Text
5. 7173341003 TABLE OF CONTENTS.pdf - Published Version

Download (118kB) | Preview
[thumbnail of 6. 7173341003 LIST OF TABLES.pdf]
Preview
Text
6. 7173341003 LIST OF TABLES.pdf - Published Version

Download (64kB) | Preview
[thumbnail of 7. 7173341003 LIST OF FIGURES.pdf]
Preview
Text
7. 7173341003 LIST OF FIGURES.pdf - Published Version

Download (33kB) | Preview
[thumbnail of 8. 7173341003 LIST OF APPENDICES.pdf]
Preview
Text
8. 7173341003 LIST OF APPENDICES.pdf - Published Version

Download (33kB) | Preview
[thumbnail of 9. 7173341003 CHAPTER I.pdf]
Preview
Text
9. 7173341003 CHAPTER I.pdf - Published Version

Download (457kB) | Preview
[thumbnail of 13. 7173341003 CHAPTER V.pdf]
Preview
Text
13. 7173341003 CHAPTER V.pdf - Published Version

Download (89kB) | Preview
[thumbnail of 14. 7173341003 REFERENCES.pdf]
Preview
Text
14. 7173341003 REFERENCES.pdf - Published Version

Download (64kB) | Preview

Abstract

Penelitian ini dilatar belakangi oleh banyaknya siswa yang kurang memahami pembelajaran dikarenakan setiap siswa memiliki gaya belajar yang berbeda-beda pada saat proses pembelajaran dan kurangnya motivasi yang ada pada diri siswa tersebut. Permasalahan dalam penelitian ini adalah rendahnya hasil belajar siswa. Tujuan dari penelitian yaitu untuk mengetahui Pengaruh Gaya Belajar Dan Motivasi Belajar Terhadap Hasil Belajar Siswa Pada Mata Pelajaran Ekonomi. Penelitian ini dilaksanakan di SMA Negeri 5 Bagan Sinembah. Sampel penelitian ini adalah siswa ekonomi kelas X dan XI IIS yang berjumlah 122 orang. Sementara untuk pengumpulan data penelitian diperoleh dari angket dan daftar nilai siswa.
Hasil penelitian menunjukan hasil bahwa: (1) persamaan regresi: 22,137 + 0,422X1 + 0,349 X2 + e (2) secara parsial Gaya Belajar belajar berpengaruh secara positif dan signifikan terhadap hasil belajar dengan nilai sig (0,000<0,05) dan t hitung (8,597 > 1,980) (3) secara parsial Motivasi Belajar belajar berpengaruh secara positif dan signifikan terhadap hasil belajar dengan nilai sig (0,000<0,05) dan thitung (5,055 > 1,980) (4) secara simultan Gaya Belajar Dan Motivasi Belajar berpengaruh secara positif dan signifikan dengan nilai sig (0,000<0,05) dan nilai Fhitung > Ftabel (137,934 > 3,07) dan (4) Nilai R2 adalah sebesar 0,699, artinya kontribusi Gaya Belajar dan Motivasi Belajar sebesar 69,9% sementara 30,1% lainnya dipengaruhi oleh variabel lain yang tidak diteliti pada penelitian ini.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Keywords: Gaya Belajar, Motivasi Belajar, Hasil Belajar Siswa.
Subjects: L Education > LB Theory and practice of education
Divisions: Fakultas Ekonomi > Pendidikan Ekonomi
Depositing User: Cut Lidya Mutia
Date Deposited: 13 Sep 2022 08:27
Last Modified: 13 Sep 2022 08:27
URI: https://digilib.unimed.ac.id/id/eprint/47704

Actions (login required)

View Item
View Item