PENGARUH STRATEGI PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE STAD DENGAN MENGGUNAKAN PETA KONSEP TERHADAP HASIL BELAJAR DAN KECAKAPAN SOSIAL SISWA TENTANG SISTEM PENCERNAAN MAKANAN DI SMA NEGERI 7 MEDAN

Wiswi, Sri Salma (2012) PENGARUH STRATEGI PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE STAD DENGAN MENGGUNAKAN PETA KONSEP TERHADAP HASIL BELAJAR DAN KECAKAPAN SOSIAL SISWA TENTANG SISTEM PENCERNAAN MAKANAN DI SMA NEGERI 7 MEDAN. Masters thesis, UNIMED.

[thumbnail of 081188910033 Abstrak.pdf]
Preview
Text
081188910033 Abstrak.pdf - Published Version

Download (41kB) | Preview
[thumbnail of 081188910033 Kata Pengantar.pdf]
Preview
Text
081188910033 Kata Pengantar.pdf - Published Version

Download (272kB) | Preview
[thumbnail of 081188910033 Daftar Isi.pdf]
Preview
Text
081188910033 Daftar Isi.pdf - Published Version

Download (23kB) | Preview
[thumbnail of 081188910033 Bab I.pdf]
Preview
Text
081188910033 Bab I.pdf - Published Version

Download (57kB) | Preview
[thumbnail of 081188910033 Bab V.pdf]
Preview
Text
081188910033 Bab V.pdf - Published Version

Download (35kB) | Preview
[thumbnail of 081188910033 Daftar Pustaka.pdf]
Preview
Text
081188910033 Daftar Pustaka.pdf - Published Version

Download (70kB) | Preview

Abstract

Penelitan ini dilaksanakan di SMAN 7 Medan yang bertujuan untuk mengetahui: hasil belajar dan kecakapan sosial siswa yang dibelajarkan denganstrategi pembelajaran kooperatif tipe STAD, peta konsep, dan strategi pembelajaran kooperatif tipe STAD dan peta konsep di kelas XI SMAN 7 Medan. Populasi dalam penelitian ini adalah siswa kelas XI IA SMAN 7Medan tahun ajaran 2010-2011 yang berjumlah 200 orang yang terbagi ke dalam 5 kelas paralel dengan jumlah siswa pada masing-masing kelas 40 orang. Instrumen pengumpulan data pada penelitian ini dilakukan dengan menggunakan tes hasil belajar siswa dalam bentuk pilihan berganda yang berjumlah 30 soal, serta angket kecakapan sosial siswa yang berjumlah 20 pernyataan. Metode penelitian ini bersifat kuasi eksperimen dengan teknik analisis data analisis covarians (Anacova) pada taraf signifikan = 0,05. Hasil penelitian ini diperoleh bahwa: (1) terdapat perbedaan hasil belajar siswa yang dibelajarkan dengan strategi pembelajaran kooperatif tipe STAD dengan peta konsep; (2) terdapat perbedaan hasil belajar siswa yang dibelajarkan dengan strategi pembelajaran kooperatif tipe STAD dengan kooperatif tipe STAD dan peta konsep; (3) terdapat perbedaan hasil belajar siswa yang dibelajarkan dengan strategi pembelajaran kooperatif tipe STAD dengan pembelajaran tradisional; (4) terdapat perbedaan hasil belajar siswa yang dibelajarkan dengan peta konsep dengan strategi pembelajaran kooperatif tipe STAD dan peta konsep; (5) terdapat perbedaan hasil belajar siswa yang dibelajarkan dengan peta konsep denganpembelajaran tradisional; (6) terdapat perbedaan hasil belajar siswa yang dibelajarkan denganstrategi pembelajaran kooperatif tipe STAD dan peta konsep denganpembelajaran tradisional; (7) terdapat perbedaan kecakapan sosial siswa yang dibelajarkan dengan strategi pembelajaran kooperatif tipe STAD dengan peta konsep; (8) terdapat perbedaan kecakapan sosial siswa yang dibelajarkan dengan strategi pembelajaran kooperatif tipe STAD dengan kooperatif tipe STAD dan peta konsep; (9) terdapat perbedaan kecakapan sosial siswa yang dibelajarkan dengan strategi pembelajaran kooperatif tipe STAD dengan pembelajaran tradisional; (10) terdapat perbedaan kecakapan sosial siswa yang dibelajarkan dengan peta konsep dengan strategi pembelajaran kooperatif tipe STAD dan peta konsep; (11) terdapat perbedaan kecakapan sosial siswa yang dibelajarkan dengan peta konsep denganpembelajaran tradisional; dan (12) terdapat perbedaan kecakapan sosial siswa yang dibelajarkan dengan strategi pembelajaran kooperatif tipe STAD dan peta konsep dengan pembelajaran tradisional.

Item Type: Thesis (Masters)
Additional Information: 574.071 Mah p
Keywords: Kooperatif; STAD; Peta konsep; Kecakapan sosial; Sistem pencernaan makanan; Biologi; Pembelajaran
Subjects: L Education > LB Theory and practice of education > LB1603 Secondary Education. High schools
Q Science > QH Natural history > QH301 Biology
Divisions: Program Pasca Sarjana > Pendidikan Biologi
Depositing User: Mrs Yuni Chairani
Date Deposited: 09 Apr 2016 08:13
Last Modified: 18 Jul 2018 08:00
URI: https://digilib.unimed.ac.id/id/eprint/3572

Actions (login required)

View Item
View Item