PENGARUH DISIPLIN DAN LINGKUNGAN BELAJAR SISWA TERHADAP HASIL BELAJAR SISWA PADA MATA PELAJARAN KEWIRAUSAHAAN SISWA KELAS XI SMK PENCAWAN MEDAN TAHUN AJARAN 2017/2018

GINTING, SETTI DUZIVA (2018) PENGARUH DISIPLIN DAN LINGKUNGAN BELAJAR SISWA TERHADAP HASIL BELAJAR SISWA PADA MATA PELAJARAN KEWIRAUSAHAAN SISWA KELAS XI SMK PENCAWAN MEDAN TAHUN AJARAN 2017/2018. Undergraduate thesis, UNIMED.

[thumbnail of 1. NIM. 7143341069 COVER.pdf]
Preview
Text
1. NIM. 7143341069 COVER.pdf - Published Version

Download (43kB) | Preview
[thumbnail of 2. NIM. 7143341069 APPROVAL SHEET.pdf]
Preview
Text
2. NIM. 7143341069 APPROVAL SHEET.pdf - Published Version

Download (238kB) | Preview
[thumbnail of 3. NIM. 7143341069 PREFACE.pdf]
Preview
Text
3. NIM. 7143341069 PREFACE.pdf - Published Version

Download (319kB) | Preview
[thumbnail of 4. NIM. 7143341069 ABSTRACT.pdf]
Preview
Text
4. NIM. 7143341069 ABSTRACT.pdf - Published Version

Download (248kB) | Preview
[thumbnail of 5. NIM. 7143341069 TABLE OF CONTENT.pdf]
Preview
Text
5. NIM. 7143341069 TABLE OF CONTENT.pdf - Published Version

Download (474kB) | Preview
[thumbnail of 6. NIM. 7143341069 TABLES.pdf]
Preview
Text
6. NIM. 7143341069 TABLES.pdf - Published Version

Download (244kB) | Preview
[thumbnail of 7. NIM. 7143341069 ILLUSTRATION.pdf]
Preview
Text
7. NIM. 7143341069 ILLUSTRATION.pdf - Published Version

Download (109kB) | Preview
[thumbnail of 8. NIM. 7143341069 APPENDICES.pdf]
Preview
Text
8. NIM. 7143341069 APPENDICES.pdf - Published Version

Download (135kB) | Preview
[thumbnail of 9. NIM. 7143341069 CHAPTER I.pdf]
Preview
Text
9. NIM. 7143341069 CHAPTER I.pdf - Published Version

Download (569kB) | Preview
[thumbnail of 13. NIM. 7143341069 CHAPTER V.pdf]
Preview
Text
13. NIM. 7143341069 CHAPTER V.pdf - Published Version

Download (230kB) | Preview
[thumbnail of 14. NIM. 7143341069 BIBLIOGRAPHY.pdf]
Preview
Text
14. NIM. 7143341069 BIBLIOGRAPHY.pdf - Published Version

Download (335kB) | Preview

Abstract

Maslah dalam penelitian ini adalah rendahnya hasil belajar kewirausahaan siswa. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh disiplin, lingkungan belajar secara parsial dan simultan terhadap hasil belajar kewirausahaan siswa kelas XI AK SMK Pencawan Medan Tahun Ajaran 2017/2018. Populasi dalam penelitian ini adalah sebanyak 54 orang, dengan jumlah sampel yaitu 54 orang dengan teknik simple total sampling. Teknik pengumpulan data dillakukan dengan angket. Uji validitas angket menggunakan rumus Product Moment Person, dan reliablitasnya dihitung dengan rumus Cronbach Alpha. Kemudian dilakukan uji asumsi klasik, dan
selajutnya dianalisis dengan uji regresi, uji t( uji parsial), uji f(uji simultan), dan analisis koefisien determinasi. Hasil penelitian menunjukkan bahwa secara parsial variable disiplin(X1) memiliki korelasi pada taraf cukup baik dengan hasil belajar (Y) dengan nilai 0, 656 dan
memiliki pengaruh signifikan karena > yaitu 4,539 > 1.67528.
sedangkan variabel lingkungan belajar (X2) memiliki korelasi pada tarap cukup baik dengan hasil belajar (Y) dengan nilai 0,539 dan memiliki pengaruh signifikan karena > (4,516 > 1.67528. Sementara secara simultan variable X1,X2 memiliki pengaruh siginifikan terhadap hasil belajar. Hal ini terlihat dari hasil perhitungan F hitung yang sebesar 60,474 yang lebih besar dari F table yaitu 3,18. Disiplin, lingkungana belajar memiliki determinasi sebesar 70,3% terhaadap hasil belajar, sisianya dipengaruhi oleh faktor lain yang tidak dibahas dalam penelitian ini. Dapat disimpulkan bahwa terdapat pengaruh positif dan ssignifikan antara disiplin dan lingkungan belajar terhadap hasil belajar kewirausahaan siswa kelas XI SMK Pencawan Medan Tahun Ajaran 2017/2018.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Additional Information: SK-2018 NIAGA 037
Keywords: Disiplin, Lingkungan Belajar, Hasil belajar
Subjects: H Social Sciences > HB Economic Theory. Demography
L Education > LB Theory and practice of education > LB1603 Secondary Education. High schools
Divisions: Fakultas Ekonomi > Pendidikan Tata Niaga
Depositing User: Mr Renaldi Syafaruddin Akbar
Date Deposited: 08 Apr 2019 14:26
Last Modified: 16 Apr 2019 07:05
URI: https://digilib.unimed.ac.id/id/eprint/34091

Actions (login required)

View Item
View Item