UPAYA PENINGKATAN HASIL BELAJAR SENI RUPA DAN KETERAMPILAN MELALUI STRATEGI PEMBELAJARAN INKUIRI PADA MAHASISWA PGSD FIP UNIMED

Herawaty, Bukit (2011) UPAYA PENINGKATAN HASIL BELAJAR SENI RUPA DAN KETERAMPILAN MELALUI STRATEGI PEMBELAJARAN INKUIRI PADA MAHASISWA PGSD FIP UNIMED. Masters thesis, UNIMED.

[thumbnail of 1-071188810008 Pengantar.pdf]
Preview
Text
1-071188810008 Pengantar.pdf - Published Version

Download (456kB) | Preview
[thumbnail of 2-071188810008 Abstrak.pdf]
Preview
Text
2-071188810008 Abstrak.pdf - Published Version

Download (209kB) | Preview
[thumbnail of 3-071188810008 Daftar Isi.pdf]
Preview
Text
3-071188810008 Daftar Isi.pdf - Published Version

Download (252kB) | Preview
[thumbnail of 4-071188810008 Bab I.pdf]
Preview
Text
4-071188810008 Bab I.pdf - Published Version

Download (728kB) | Preview
[thumbnail of 5-071188810008 Bab V.pdf]
Preview
Text
5-071188810008 Bab V.pdf - Published Version

Download (219kB) | Preview
[thumbnail of 6-071188810008 Daftar Pustaka.pdf]
Preview
Text
6-071188810008 Daftar Pustaka.pdf - Published Version

Download (229kB) | Preview

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui :1) hasil belajar Seni Rupa danKeterampilan siswa yang diajar dengan strategi pembelajaran inkuiri; 2) peningkatanhasil belajar Seni Rupa dan Keterampilan ; dan 3) aktivitas dosen dan mahasiswadalam penerapan strategi pembelajaran inkuiri.Penelitian imi dilaksanakan di FIP Unimed program studi PGSD padasemester Ganjil tahun ajaran 2010/2011. Subjek adalah mahasiswa yang terdiri dari36 orang yang sedang mengambil mats- kuliah Seni Rupa dan Keterampilan,.Instrumen yang digunakan untuk mengumpul data adalah tes hasil belajar dan lembarpengamatani. Penelitian ini merupakan penelitian tindakan (action research), dengan2 siklus.Hasil penelitian menunjukkan bahwa : 1) hasil belajar meronce mahasiswapada siklus 1 rata-rata =77,7, 2) hasil belajar mahasiswa pada siklus 2 rata-rata= 91,5,dan 3) terdapat peningkatan aktivitas belajar mahasiswa dan aktivitas dosen melaluipenerapan strategi pembelajaran inkuiri. Hasil penelitian dapat disimpulkan bahwastrategi pembelajaran inkuiri dapat meningkatkan basil belajar Seni. Budaya- danKeterampilan khususnya pada materi Meronce.

Item Type: Thesis (Masters)
Additional Information: 378.053 Buk u
Keywords: Keterampilan Seni; Inkuiri; Seni Rupa
Subjects: L Education > LB Theory and practice of education > LB2300 Higher Education
N Fine Arts > NX Arts in general > NX280 Study and teaching. Research
Divisions: Program Pasca Sarjana > Pendidikan Dasar
Depositing User: Mr Aris Hadiana
Date Deposited: 09 Apr 2016 08:13
Last Modified: 21 Apr 2016 02:11
URI: https://digilib.unimed.ac.id/id/eprint/3237

Actions (login required)

View Item
View Item