PERBEDAAN HASIL BELAJAR SISWA MENGGUNAKAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE NUMBERED HEAD TOGETHER (NHT) DAN THINK PAIR SHARE (TPS) PADA MATERI POKOK PERTUMBUHAN DAN PERKEMBANGAN MAKHLUK HIDUP DIKELAS VIII SMPN1 PERCUT SEI TUAN T.P 2017/2018

Simanjuntak, Naomi Lolita (2017) PERBEDAAN HASIL BELAJAR SISWA MENGGUNAKAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE NUMBERED HEAD TOGETHER (NHT) DAN THINK PAIR SHARE (TPS) PADA MATERI POKOK PERTUMBUHAN DAN PERKEMBANGAN MAKHLUK HIDUP DIKELAS VIII SMPN1 PERCUT SEI TUAN T.P 2017/2018. Undergraduate thesis, UNIMED.

[thumbnail of 1. NIM 4133141057_COVER.pdf]
Preview
Text
1. NIM 4133141057_COVER.pdf - Published Version

Download (10kB) | Preview
[thumbnail of 2.NIM 4133141057_LEMBAR PENGESAHAN.pdf]
Preview
Text
2.NIM 4133141057_LEMBAR PENGESAHAN.pdf - Published Version

Download (210kB) | Preview
[thumbnail of 3. NIM 4133141057_RIWAYAT HIDUP.pdf]
Preview
Text
3. NIM 4133141057_RIWAYAT HIDUP.pdf - Published Version

Download (83kB) | Preview
[thumbnail of 4. NIM 4133141057_ABSTRAK.pdf]
Preview
Text
4. NIM 4133141057_ABSTRAK.pdf - Published Version

Download (172kB) | Preview
[thumbnail of 5. NIM 4133141057_KATA PENGANTAR.pdf]
Preview
Text
5. NIM 4133141057_KATA PENGANTAR.pdf - Published Version

Download (134kB) | Preview
[thumbnail of 6. NIM 4133141057_DAFTAR ISI SKRIPSI.pdf]
Preview
Text
6. NIM 4133141057_DAFTAR ISI SKRIPSI.pdf - Published Version

Download (92kB) | Preview
[thumbnail of 7. NIM 4133141057_DAFTAR TABEL.pdf]
Preview
Text
7. NIM 4133141057_DAFTAR TABEL.pdf - Published Version

Download (83kB) | Preview
[thumbnail of 8. NIM 4133141057_DAFTAR GAMBAR.pdf]
Preview
Text
8. NIM 4133141057_DAFTAR GAMBAR.pdf - Published Version

Download (82kB) | Preview
[thumbnail of 9. NIM 4133141057_DAFTAR LAMPIRAN.pdf]
Preview
Text
9. NIM 4133141057_DAFTAR LAMPIRAN.pdf - Published Version

Download (85kB) | Preview
[thumbnail of 10. NIM 4133141057_BAB I.pdf]
Preview
Text
10. NIM 4133141057_BAB I.pdf - Published Version

Download (145kB) | Preview
[thumbnail of 14. NIM 4133141057_BAB V.pdf]
Preview
Text
14. NIM 4133141057_BAB V.pdf - Published Version

Download (85kB) | Preview
[thumbnail of 15. NIM 4133141057_DAFTAR PUSTAKA.pdf]
Preview
Text
15. NIM 4133141057_DAFTAR PUSTAKA.pdf - Published Version

Download (138kB) | Preview

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui perbedaan hasil belajar siswa menggunakan model pembelajaran kooperatif tipe Numbered Head Together (NHT) dan tipe Think Pair Share (TPS) pada materi pokok pertumbuhan dan perkembangan makhluk hidup di kelas VIII SMP Negeri 1 Percut Sei Tuan T.P 2017/2018. Jenis penelitian yang digunakan adalah eksperimen semu (quasi eksperimental). Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh siswa kelas VIII SMP Negeri 1 Percut Sei Tuan Tahun Pembelajaran 2017/2018 yang terdiri dari 9 kelas dengan 2 kelas sampel yang diambil secara random sampling. Sampel yang digunakan adalah kelas VIII- 1 sebagai kelas eksperimen pertama dan kelas VIII-3 sebagai kelas eksperimen kedua. Alat pengumpul data berupa post test berbentuk pilihan berganda. Hasil analisis data menunjukkan bahwa thitung > ttabel (4,036 > 1,996) dimana rata-rata post test siswa dengan model pembelajaran Numbered Head Together (NHT) sebesar X1 = 79,64 dengan SD = 6,83 dan model pembelajaran Think Pair Share (TPS) sebesar X2= 73,02 dengan SD = 7,82. Sehingga dapat dilihat bahwa ada perbedaan hasil belajar siswa yang menggunakan model pembelajaran koopertif tipe Numbered Head Together (NHT) (X1= 79,64) dan tipe Think Pair Share (TPS) (X2 = 73,02).

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Additional Information: SK-2017 BIO 214
Keywords: model pembelajaran kooperatif tipe Numbered Head Together (NHT) dan tipe Think Pair Share (TPS); Hasil Belajar
Subjects: L Education > LB Theory and practice of education > LB1603 Secondary Education. High schools
Q Science > QH Natural history > QH301 Biology > QH471 Reproduction
Divisions: Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam > Pendidikan Biologi
Depositing User: Mr Maknun
Date Deposited: 13 Nov 2017 09:02
Last Modified: 14 Nov 2017 03:17
URI: https://digilib.unimed.ac.id/id/eprint/27080

Actions (login required)

View Item
View Item