PENINGKATAN KETERAMPILAN DASAR MENGAJAR GURU MELALUI SUPERVISI KLINIS DENGAN PENDEKATAN KOLABORATIF DI SMK NEGERI 1 BERASTAGI KABUPATEN KARO

Barus, Zulkarnain (2016) PENINGKATAN KETERAMPILAN DASAR MENGAJAR GURU MELALUI SUPERVISI KLINIS DENGAN PENDEKATAN KOLABORATIF DI SMK NEGERI 1 BERASTAGI KABUPATEN KARO. Masters thesis, UNIMED.

[thumbnail of 1 NIM. 8146132060 JUDUL.pdf]
Preview
Text
1 NIM. 8146132060 JUDUL.pdf - Published Version

Download (25kB) | Preview
[thumbnail of 2 NIM. 8146132060 LEMBAR PENGESAHAN.pdf]
Preview
Text
2 NIM. 8146132060 LEMBAR PENGESAHAN.pdf - Published Version

Download (213kB) | Preview
[thumbnail of 3 NIM. 8146132060 ABSTRAK.pdf]
Preview
Text
3 NIM. 8146132060 ABSTRAK.pdf - Published Version

Download (139kB) | Preview
[thumbnail of 4 NIM. 8146132060 KATA PENGANTAR.pdf]
Preview
Text
4 NIM. 8146132060 KATA PENGANTAR.pdf - Published Version

Download (99kB) | Preview
[thumbnail of 5 NIM. 8146132060 DAFTAR ISI.pdf]
Preview
Text
5 NIM. 8146132060 DAFTAR ISI.pdf - Published Version

Download (102kB) | Preview
[thumbnail of 6 NIM. 8146132060 DAFTAR TABEL.pdf]
Preview
Text
6 NIM. 8146132060 DAFTAR TABEL.pdf - Published Version

Download (95kB) | Preview
[thumbnail of 7 NIM. 8146132060 DAFTAR GAMBAR.pdf]
Preview
Text
7 NIM. 8146132060 DAFTAR GAMBAR.pdf - Published Version

Download (94kB) | Preview
[thumbnail of 8 NIM. 8146132060 BAB I.pdf]
Preview
Text
8 NIM. 8146132060 BAB I.pdf - Published Version

Download (131kB) | Preview
[thumbnail of 12 NIM. 8146132060 BAB V.pdf]
Preview
Text
12 NIM. 8146132060 BAB V.pdf - Published Version

Download (99kB) | Preview
[thumbnail of 13 NIM. 8146132060 DAFTAR PUSTAKA.pdf]
Preview
Text
13 NIM. 8146132060 DAFTAR PUSTAKA.pdf - Published Version

Download (182kB) | Preview

Abstract

Penelitian Tindakan Sekolah ini pada dasarnya ingin mengetahui apakah melalui
supervisi klinis dengan pendekatan kolaboratif dapat meningkatkan keterampilan dasar mengajar guru di SMK Negeri 1 Berastagi Kabupaten Karo. Penelitian ini menggunakan model penelitian tindakan sekolah, mengacu pada model penelitian Kemmis dan Taggart yang dirancang dengan proses siklus yaitu merencanakan, melakukan tindakan, mengamati, dan melakukan refleksi. Tahapan ini terus berlangsung per individu sampai permasalahan dalam menerapkan ketiga keterampilan dasar mengajar tersebut dapat terselesaikan. Hasil analisis data guru dalam menerapkan ketiga keterampilan dasar mengajar yaitu pada siklus I 71,07 dan pada siklus II 87,33. Dari uraian tersebut dapat dilihat bahwa terjadi peningkatan nilai rata-rata keterampilan guru yaitu 87,33 – 71,07 = 16,26. Dengan demikian penerapan supervisi klinis dapat meningkatkan keterampilan menjelaskan, keterampilan membuka dan menutup pelajaran dan keterampilan mengelola kelas guru di SMK Negeri 1 Berastagi yang dibuktikan dengan adanya peningkatan masing-masing keterampilan dari siklus I ke siklus II. Untuk itu diharapkan kepada pengawas sekolah agar membimbing guru melalui kegiatan supervisi klinis.

Item Type: Thesis (Masters)
Additional Information: 371.203 Bar u
Keywords: Keterampilan dasar mengajar; Supervisi klinis kolaboratif
Subjects: L Education > LB Theory and practice of education > LB1025 Teaching (Principles and Practice)
L Education > LB Theory and practice of education > LB1603 Secondary Education. High schools
L Education > LB Theory and practice of education > LB1705 Education and training of teachers and administrators > LB1775 Professional aspects of teaching and school administrators. Vocational guidance
L Education > LB Theory and practice of education > LB2300 Higher Education > LB2341 Supervision and administration. Business management
Divisions: Program Pasca Sarjana > Administrasi Pendidikan
Depositing User: Mrs Siti Nurbaidah
Date Deposited: 03 Oct 2016 04:15
Last Modified: 03 Oct 2016 04:15
URI: https://digilib.unimed.ac.id/id/eprint/20224

Actions (login required)

View Item
View Item