PENERAPAN PENDEKATAN CONTEXTUAL TEACHING AND LEARNING (CTL) MENGGUNAKAN MEDIA POWER POINT UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR KIMIA PADA MATERI SENYAWA HIDROKARBON

Siahaan, Widanatasia (2013) PENERAPAN PENDEKATAN CONTEXTUAL TEACHING AND LEARNING (CTL) MENGGUNAKAN MEDIA POWER POINT UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR KIMIA PADA MATERI SENYAWA HIDROKARBON. Undergraduate thesis, UNIMED.

[thumbnail of 409131084 COVER.pdf]
Preview
Text
409131084 COVER.pdf - Published Version

Download (135kB) | Preview
[thumbnail of 409131084 LEMBAR PENGESAHAN.pdf]
Preview
Text
409131084 LEMBAR PENGESAHAN.pdf - Published Version

Download (158kB) | Preview
[thumbnail of 409131084 KATA PENGANTAR.pdf]
Preview
Text
409131084 KATA PENGANTAR.pdf - Published Version

Download (134kB) | Preview
[thumbnail of 409131084 ABSTRAK.pdf]
Preview
Text
409131084 ABSTRAK.pdf - Published Version

Download (67kB) | Preview
[thumbnail of 409131084 DAFTAR ISI.pdf]
Preview
Text
409131084 DAFTAR ISI.pdf - Published Version

Download (75kB) | Preview
[thumbnail of 409131084 DAFTAR TABEL.pdf]
Preview
Text
409131084 DAFTAR TABEL.pdf - Published Version

Download (65kB) | Preview
[thumbnail of 409131084 DAFTAR GAMBAR.pdf]
Preview
Text
409131084 DAFTAR GAMBAR.pdf - Published Version

Download (67kB) | Preview
[thumbnail of 409131084 DAFTAR LAMPIRAN.pdf]
Preview
Text
409131084 DAFTAR LAMPIRAN.pdf - Published Version

Download (72kB) | Preview
[thumbnail of 409131084 BAB I.pdf]
Preview
Text
409131084 BAB I.pdf - Published Version

Download (275kB) | Preview
[thumbnail of 409131084 BAB V.pdf]
Preview
Text
409131084 BAB V.pdf - Published Version

Download (90kB) | Preview
[thumbnail of 409131084 DAFTAR PUSTAKA.pdf]
Preview
Text
409131084 DAFTAR PUSTAKA.pdf - Published Version

Download (110kB) | Preview

Abstract

Penerapan pendekatan Contextual Teaching And Learning (CTL) menggunakan media Power Point untuk meningkatkan hasil belajar kimia pada materi Hidrokarbon dijelaskan dalam skripsi ini. Penelitian dilakukan terhadap siswa kelas X SMA Negeri 3 Medan melakukan pengajaran dengan menerapkan pendekatan Contextual Teaching And Learning (CTL) menggunakan media Power Point sebagai kelas eksperimen I dan pendekatan konvensional menggunakan media Power Point sebagai kelas eksperimen II. Sampel yang digunakan dalam penelitian ini adalah sebanyak 62 orang.Penerapan pendekatan Contextual Teaching and Learning menggunakan media Power Point untuk meningkatkan hasil belajar kimia siswa diketahui dari kemampuan siswa sebelum dan sesudah proses belajar mengajar. Kemampuan siswa yang dimaksud adalah kemampuan makroskopik, mikroskopik dan simbolik. Dari hasil uji data pretest dan postest terbukti data berdistribusi normal dan homogen. Tingkat pemahaman berdasarkan data analisis gain ternormalisasi pada aspek makroskopik menunjukkan bahwa kemampuan makroskopik kelas eksperimen I (86,88%) lebih tinggi dari kelas eksperimen II (66,90%), kemampuan mikroskopik kelas eksperimen I (77,85%) lebih tinggi dari kelas eksperimen II (75,71%) dan kemampuan simbolik kelas eksperimen I (71,76%) lebih tinggi dari kelas eksperimen II (55,86%).Hipotesis diuji dengan uji t pihak kanan pada taraf signifikasi 5% dengan derajat kebebasan (dk) = 62. Hasil uji hipotesis diperoleh thitung (3,046) > ttabe1 = 1,670 berarti bahwa hasil belajar siswa yang diajar dengan pendekatan CTL dengan media Power Point lebih tinggi dari pada hasil belajar siswa yang diajar dengan pendekatan konvensional menggunakan media Power Point.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Additional Information: 547.010 712 Sia p
Keywords: Akutivitas Belajar; Represtasi Makroscopik;Pendekatan Mengajar
Subjects: L Education > LB Theory and practice of education
Q Science > QD Chemistry
Divisions: Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam > Pendidikan Kimia
Depositing User: Unnamed user with email ibelkhan@gmail.com
Date Deposited: 08 Apr 2016 08:34
Last Modified: 18 Aug 2016 08:35
URI: https://digilib.unimed.ac.id/id/eprint/11160

Actions (login required)

View Item
View Item