PERBEDAAN HASIL BELAJAR DAN KECAKAPAN BERKOMUNIKASI SISWA YANG DIAJAR DENGAN MODEL PEMBELAJARAN COOPERATIVE LEARNING TIPE TPS DAN COOPERATIVE LEARNING TIPE MM MENGGUNAKAN MEDIA GOOGLE CLASSROOM PADA MATERI LARUTAN ELEKTROLIT DAN NONELEKTROLIT

Rahmayani, Intan Ayu (2019) PERBEDAAN HASIL BELAJAR DAN KECAKAPAN BERKOMUNIKASI SISWA YANG DIAJAR DENGAN MODEL PEMBELAJARAN COOPERATIVE LEARNING TIPE TPS DAN COOPERATIVE LEARNING TIPE MM MENGGUNAKAN MEDIA GOOGLE CLASSROOM PADA MATERI LARUTAN ELEKTROLIT DAN NONELEKTROLIT. Undergraduate thesis, UNIMED.

[thumbnail of 1. NIM. 4151131017 COVER.pdf]
Preview
Text
1. NIM. 4151131017 COVER.pdf - Published Version

Download (120kB) | Preview
[thumbnail of 2. NIM. 4151131017 APPROVAL SHEET.pdf]
Preview
Text
2. NIM. 4151131017 APPROVAL SHEET.pdf - Published Version

Download (70kB) | Preview
[thumbnail of 3. NIM. 4151131017 ABSTRACT.pdf]
Preview
Text
3. NIM. 4151131017 ABSTRACT.pdf - Published Version

Download (207kB) | Preview
[thumbnail of 4. NIM. 4151131017 PREFACE.pdf]
Preview
Text
4. NIM. 4151131017 PREFACE.pdf - Published Version

Download (155kB) | Preview
[thumbnail of 5. NIM. 4151131017 TABLE OF CONTENT.pdf]
Preview
Text
5. NIM. 4151131017 TABLE OF CONTENT.pdf - Published Version

Download (87kB) | Preview
[thumbnail of 9. NIM. 4151131017 CHAPTER I.pdf]
Preview
Text
9. NIM. 4151131017 CHAPTER I.pdf - Published Version

Download (100kB) | Preview
[thumbnail of 13. NIM. 4151131017 CHAPTER V.pdf]
Preview
Text
13. NIM. 4151131017 CHAPTER V.pdf - Published Version

Download (98kB) | Preview
[thumbnail of 14. NIM. 4151131017 BIBLIOGRAPHY.pdf]
Preview
Text
14. NIM. 4151131017 BIBLIOGRAPHY.pdf - Published Version

Download (64kB) | Preview

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui apakah terdapat perbedaan yang signifikan hasil belajar kimia dan kecakapan berkomunikasi siswa pada materi larutan elektrolit dan nonelektrolit di kelas X SMA Negeri 17 Medan. Sampel yang digunakan dalam penelitian ini diambil secara random sampling sebanyak dua kelas yang dibagi menjadi kelas eksperimen I dan eksperimen II. Kelas eksperimen I diajar dengan model pembelajaran Cooperative Learning Tipe TPS dengan media Google Classroom. Kelas eksperimen II diajar dengan model pembelajaran Cooperative Learning Tipe MM dengan media Google Classroom. Instrumen tes yang digunakan ada dua, yaitu instrumen tes hasil belajar kimia sebanyak 20 soal dan instrumen nontes berupa lembar observasi kecakapan berkomunikasi. Berdasarkan analisis data diperoleh bahwa, untuk uji hipotesis I diperoleh nilai Sig. 0,015 <

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Additional Information: SK-2019 KIM 105
Keywords: Hasil belajar; Kecakapan berkomunikasi; Cooperative learning; Think pair share; Make a match; Google classroom; Larutan elektrolit; Nonelektrolit
Subjects: L Education > LB Theory and practice of education > LB1025 Teaching (Principles and Practice)
Q Science > QD Chemistry
Q Science > QD Chemistry > QD450 Physical and theoretical chemistry
Divisions: Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam > Pendidikan Kimia
Depositing User: Mrs Harly Christy Siagian
Date Deposited: 19 Aug 2020 14:28
Last Modified: 19 Aug 2020 14:28
URI: https://digilib.unimed.ac.id/id/eprint/40354

Actions (login required)

View Item
View Item