PENGARUH STRATEGI PEMBELAJARAN DAN MINAT BELAJAR TERHADAP HASIL BELAJAR IPA SISWA KELAS IV SEKOLAH DASAR

Nasution, Belladina (2015) PENGARUH STRATEGI PEMBELAJARAN DAN MINAT BELAJAR TERHADAP HASIL BELAJAR IPA SISWA KELAS IV SEKOLAH DASAR. Masters thesis, UNIMED.

[thumbnail of 1. NIM.8136122007 COVER.pdf]
Preview
Text
1. NIM.8136122007 COVER.pdf - Published Version

Download (107kB) | Preview
[thumbnail of 2. NIM. 8136122007 APPROVAL SHEET.pdf]
Preview
Text
2. NIM. 8136122007 APPROVAL SHEET.pdf - Published Version

Download (375kB) | Preview
[thumbnail of 3. NIM. 8136122007 ABSTRACT.pdf]
Preview
Text
3. NIM. 8136122007 ABSTRACT.pdf - Published Version

Download (131kB) | Preview
[thumbnail of 4. NIM. 8136122007 PREFACE.pdf]
Preview
Text
4. NIM. 8136122007 PREFACE.pdf - Published Version

Download (70kB) | Preview
[thumbnail of 5. NIM.8136122007 TABLE OF CONTENT.pdf]
Preview
Text
5. NIM.8136122007 TABLE OF CONTENT.pdf - Published Version

Download (71kB) | Preview
[thumbnail of 6. NIM.8136122007 TABLES.pdf]
Preview
Text
6. NIM.8136122007 TABLES.pdf - Published Version

Download (37kB) | Preview
[thumbnail of 7. NIM.8136122007 ILLUSTRATION.pdf]
Preview
Text
7. NIM.8136122007 ILLUSTRATION.pdf - Published Version

Download (35kB) | Preview
[thumbnail of 8. NIM.8136122007 APPENDICES.pdf]
Preview
Text
8. NIM.8136122007 APPENDICES.pdf - Published Version

Download (34kB) | Preview
[thumbnail of 9. NIM. 8136122007 CHAPTER I.pdf]
Preview
Text
9. NIM. 8136122007 CHAPTER I.pdf - Published Version

Download (46kB) | Preview
[thumbnail of 13. NIM. 8136122007 CHAPTER V.pdf]
Preview
Text
13. NIM. 8136122007 CHAPTER V.pdf - Published Version

Download (27kB) | Preview
[thumbnail of 14. NIM. 8136122007 BIBLIOGRAFI.pdf]
Preview
Text
14. NIM. 8136122007 BIBLIOGRAFI.pdf - Published Version

Download (74kB) | Preview

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah : (1) Untuk mengetahui perbedaan hasil belajar Ilmu Pengetahuan Alam antara penggunaan strategi pembelajaran Teams Games Tournament dan strategi pembelajaran Numbered Head Together, (2) Untuk mengetahui perbedaan hasil belajar Ilmu Pengetahuan alam antara siswa yang memiliki minat belajar tinggi dengan siswa yang memiliki minat belajar rendah, (3) Untuk mengetahui interaksi antara strategi pembelajaran dengan minat belajar terhadap hasil belajar Ilmu Pengetahuan Alam.
Populasi penelitian ini adalah siswa kelas IV SD Negeri 060907 Medan. Populasi terdiri atas tiga kelas yang terdiri atas 91 siswa. Sampel penelitian ditetapkan kelas IVA yang menggunakan strategi pembelajaran TGT dan kelas IVB yang menggunakan strategi pembelajaran NHT. Teknik penarikan sampel dilakukan dengan cluster random sampling sebanyak 30 orang siswa. Instrument dalam penelitian ini untuk mengukur hasil belajar digunakan tes berbentuk pilihan berganda dengan empat pilihan jawaban dengan jumlah soal sebanyak 21 soal dengan koefesien reliabilitas 0.458 sedangkan untuk mendapatkan data tentang minat belajar siswa digunakan angket dengan 30 butir soal dan koefisien reliabilitasnya 0.970. Uji normalitas dengan uji Liliefors sedangkan uji homogenitas dengan uji F dan uji Barlett. Teknik analisis data adalah Anava dua Jalur pada taraf signifikansi 0.05 yang dilanjutkan dengan uji Scheffe.
Hasil penelitian adalah: (1) rata-rata hasil belajar siswa yang diajar dengan strategi pembelajaran TGT adalah X ̅ = 18.03 lebih tinggi dari pada hasil belajar siswa yang diajar dengan strategi pembelajaran NHT X ̅ = 15.60 dengan Fhitung = 47.76 > Ftabel = 3.91, (2) rata-rata hasil belajar siswa dengan minat belajar tinggi X ̅ = 17.16 lebih tinggi dari pada hasil belajar siswa dengan minat belajar rendah X ̅ = 17.03 dengan Fhitung 47.75 > Ftabel = 3.91, (3) terdapat interaksi antara strategi pembelajaran dan minat belajar terhadap hasil belajar IPA dengan Fhitung = 47.44 > Ftabel = 3.91
Dari hasil analisis data disimpulkan bahwa strategi pembelajaran yang tepat digunakan pada siswa yang memiliki minat belajar tinggi ada strategi pembelajaran Teams Games Tournament sedangkan siswa dengan minat belajar rendah strategi pembelajaran yang tepat digunakan adalah strategi pembelajaran Numbered Head Together. Implikasi dari penelitian ini secara khusus ditujukan kepada guru IPA yaitu dalam penerapan strategi pembelajaran memperhatikan karakteristik siswa khususnya minat belajar.

Item Type: Thesis (Masters)
Additional Information: 372.357 071 Nas p
Keywords: Strategi pembelajaran; Pembelajaran kooperatif; Minat belajar
Subjects: L Education > LB Theory and practice of education > LB1025 Teaching (Principles and Practice)
L Education > LB Theory and practice of education > LB1501 Primary Education
Q Science > Q Science (General)
Divisions: Program Pasca Sarjana > Teknologi Pendidikan
Depositing User: Mrs Siti Nurbaidah
Date Deposited: 15 Jun 2016 07:33
Last Modified: 15 Jun 2016 07:33
URI: https://digilib.unimed.ac.id/id/eprint/5785

Actions (login required)

View Item
View Item