Peran Lingkungan Belajar Terhadap Hasil Belajar PPKN Siswa Kelas X Jurusan Desain Pemodelan dan Informasi Bangunan SMK Negeri 1 Balige

Siahaan, Tiurmauli Oktavia (2022) Peran Lingkungan Belajar Terhadap Hasil Belajar PPKN Siswa Kelas X Jurusan Desain Pemodelan dan Informasi Bangunan SMK Negeri 1 Balige. Undergraduate thesis, UNIMED.

[thumbnail of 1. NIM. 3183111025 COVER.pdf]
Preview
Text
1. NIM. 3183111025 COVER.pdf - Published Version

Download (72kB) | Preview
[thumbnail of 2. NIM. 3183111025 APPROVAL SHEET.pdf]
Preview
Text
2. NIM. 3183111025 APPROVAL SHEET.pdf - Published Version

Download (190kB) | Preview
[thumbnail of 3. NIM. 3183111025 ABSTRACT.pdf]
Preview
Text
3. NIM. 3183111025 ABSTRACT.pdf - Published Version

Download (40kB) | Preview
[thumbnail of 4. NIM. 3183111025 PREFACE.pdf]
Preview
Text
4. NIM. 3183111025 PREFACE.pdf - Published Version

Download (192kB) | Preview
[thumbnail of 5. NIM. 3183111025 TABEL OF CONTENT.pdf]
Preview
Text
5. NIM. 3183111025 TABEL OF CONTENT.pdf - Published Version

Download (220kB) | Preview
[thumbnail of 6. NIM. 3183111025 ILLUSTRATION.pdf]
Preview
Text
6. NIM. 3183111025 ILLUSTRATION.pdf - Published Version

Download (33kB) | Preview
[thumbnail of 7. NIM. 3183111025 TABELS.pdf]
Preview
Text
7. NIM. 3183111025 TABELS.pdf - Published Version

Download (94kB) | Preview
[thumbnail of 8. NIM. 3183111025 APPENDICES.pdf]
Preview
Text
8. NIM. 3183111025 APPENDICES.pdf - Published Version

Download (34kB) | Preview
[thumbnail of 9. NIM. 3183111025 CHAPTER I.pdf]
Preview
Text
9. NIM. 3183111025 CHAPTER I.pdf - Published Version

Download (281kB) | Preview
[thumbnail of 13. NIM. 3183111025 CHAPTER V.pdf]
Preview
Text
13. NIM. 3183111025 CHAPTER V.pdf - Published Version

Download (95kB) | Preview
[thumbnail of 14. NIM. 3183111025 BIBLIOGRAPHY.pdf]
Preview
Text
14. NIM. 3183111025 BIBLIOGRAPHY.pdf - Published Version

Download (267kB) | Preview

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui Peran Lingkungan Belajar terhadap Hasil Belajar PPKN Siswa Kelas X Jurusan Desain Pemodelan dan Informasi Bangunan SMK Negeri 1 Balige. Penelitian ini dilaksanakan di Jalan Tarutung No.1, Kecamatan Balige, Kabupaten Toba, Provinsi Sumatera Utara 22312. Peran lingkungan yang diteliti adalah peran lingkungan fisik. Kemudian, hasil belajar yang diteliti adalah hasil belajar afektif siswa. Jenis penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah penelitian deskriptif kuantitatif sederhana. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh siswa kelas X jurusan Desain Pemodelan dan Informasi Bangunan berjumlah 58 siswa. Karena jumlah populasi dibawah 100 orang, maka sampel yang digunakan dalam penelitian ini seluruh jumlah populasi, yaitu 58 siswa. Terdapat dua variabel penelitian yaitu peran lingkungan belajar fisik dan hasil belajar sikap. Teknik pengumpulan data dilakukan dengan observasi, angket, dan dokumentasi. Untuk instrumen pengumpulan data menggunakan kuesioner, camera photo, dan lainnya sesuai kebutuhan. Pada variabel lingkungan belajar fisik, rata-rata skor adalah 79,83% yang berada pada kategori baik, artinya bahwa kondisi lingkungan fisik sekolah nyaman bagi para siswa dan berkonsentrasi saat pembelajaran PPKN. Pada variabel hasil belajar sikap rata-rata skor adalah 81,53% yang berada pada kategori sangat baik, artinya sikap siswa terjaga di ruangan kelas. Maka lingkungan belajar yang baik di kelas berperan dalam hasil belajar siswa dengan sangat baik, situasi di dalam kelas menjadi aman, tentram, dan juga sikap siswa terjaga saat pembelajaran sehingga tujuan pembelajaran tercapai.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Additional Information: 2022-PKN-065
Keywords: Peran Lingkungan; Proses Belajar; Hasil Belajar
Subjects: L Education > LB Theory and practice of education
Divisions: Fakultas Ilmu Sosial > Pendidikan Pkn
Depositing User: Siti Nur Fatimah
Date Deposited: 13 Jan 2023 09:25
Last Modified: 13 Jan 2023 09:25
URI: https://digilib.unimed.ac.id/id/eprint/49944

Actions (login required)

View Item
View Item