PENGARUH LINGKUNGAN KERJA DAN MOTIVASI KERJA TERHADAP KINERJA KARYAWAN PT. SIPIROK INDAH KEBUN PADANG RAPUAN KECAMATAN BILAH BARAT KABUPATEN LABUHANBATU

YOVIANI, RIEKE (2022) PENGARUH LINGKUNGAN KERJA DAN MOTIVASI KERJA TERHADAP KINERJA KARYAWAN PT. SIPIROK INDAH KEBUN PADANG RAPUAN KECAMATAN BILAH BARAT KABUPATEN LABUHANBATU. Undergraduate thesis, Universitas Negeri Medan.

[thumbnail of 1. NIM 7183510004 COVER.pdf]
Preview
Text
1. NIM 7183510004 COVER.pdf - Published Version

Download (40kB) | Preview
[thumbnail of 2. NIM. 7183510004 APPROVAL SHEET.pdf]
Preview
Text
2. NIM. 7183510004 APPROVAL SHEET.pdf - Published Version

Download (725kB) | Preview
[thumbnail of 3. NIM. 7183510004 ABSTRACT.pdf]
Preview
Text
3. NIM. 7183510004 ABSTRACT.pdf - Published Version

Download (91kB) | Preview
[thumbnail of 4. NIM. 7183510004 PREFACE.pdf]
Preview
Text
4. NIM. 7183510004 PREFACE.pdf - Published Version

Download (93kB) | Preview
[thumbnail of 5. NIM. 7183510004 TABLE OF CONTENT.pdf]
Preview
Text
5. NIM. 7183510004 TABLE OF CONTENT.pdf - Published Version

Download (125kB) | Preview
[thumbnail of 6. NIM. 7183510004 TABLES.pdf]
Preview
Text
6. NIM. 7183510004 TABLES.pdf - Published Version

Download (6kB) | Preview
[thumbnail of 7. NIM. 7183510004 ILLUSTRATION.pdf]
Preview
Text
7. NIM. 7183510004 ILLUSTRATION.pdf - Published Version

Download (4kB) | Preview
[thumbnail of 8. NIM. 7183510004 APPENDICES.pdf]
Preview
Text
8. NIM. 7183510004 APPENDICES.pdf - Published Version

Download (84kB) | Preview
[thumbnail of 9. NIM. 7183510004 CHAPTER I.pdf]
Preview
Text
9. NIM. 7183510004 CHAPTER I.pdf - Published Version

Download (256kB) | Preview
[thumbnail of 13. NIM. 7183510004 CHAPTER V.pdf]
Preview
Text
13. NIM. 7183510004 CHAPTER V.pdf - Published Version

Download (146kB) | Preview
[thumbnail of 14. NIM. 718351000D BIBLIOGRAPHY.pdf]
Preview
Text
14. NIM. 718351000D BIBLIOGRAPHY.pdf - Published Version

Download (204kB) | Preview

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui: (1) pengaruh lingkungan kerja terhadap kinerja; (2) pengaruh motivasi terhadap kinerja; (3) pengaruh lingkungan kerja dan motivasi kerja terhadap kinerja. Subjek penelitian adalah karyawan PT. Sipirok Indah Kebun Padang Rapuan Kecamatan Bilah Hulu Kabupaten Labuhanbatu. Populasi penelitian ini adalah seluruh karyawan PT. Sipirok Indah Kebun Padang Rapuan Kecamatan Bilah Hulu Kabupaten Labuhanbatu sebanyak 184 orang, dengan jumlah sampel sebanyak 126 orang. Pengambilan sampel dilakukan dengan menggunakan rumus slovin dengan teknik penetapan sampel menggunakan metode Stratified Random Sampling. Penelitian yang digunakan adalah metode penelitian kuantitatif. Teknik analisis yang digunakan untuk menganalisis pengaruh antar variabel adalah analisis regresi linier berganda. Berdasarkan pengujian hipotesis dapat disimpulkan: (1) terdapat pengaruh lingkungan kerja terhadap kinerja; (2) terdapat pengaruh motivasi kerja terhadap
kinerja; (3) terdapat pengaruh lingkungan kerja dan motivasi kerja terhadap kinerja; Hasil penelitian memberikan gambaran lingkungan kerja, dan motivasi kerja memberikan pengaruh terhadap kinerja karyawan sebesar 0,758 berarti 75,8% kinerja dapat dijelaskan variasi lingkungan kerja dan motivasi kerja sedangkan sisanya 24,2% dapat dijelaskan oleh faktor-faktor lain yang tidak diteliti dalam penelitian ini.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Keywords: Lingkungan Kerja, Motivasi Kerja Terhadap Kinera Karyawan.
Subjects: H Social Sciences > HD Industries. Land use. Labor > HD4801 Labor. Work. Working class > HD5650 Employee participation in management.
Divisions: Fakultas Ekonomi > Manajemen
Depositing User: Cut Lidya Mutia
Date Deposited: 27 Dec 2022 07:28
Last Modified: 27 Dec 2022 07:28
URI: https://digilib.unimed.ac.id/id/eprint/49632

Actions (login required)

View Item
View Item