PENGARUH SENAM RIA INDONESIA BARU (SRIBU)TERHADAP PENINGKATAN KESEGARAN JASMANI SISWA KELAS V SD SW KAISAREAMEDAN TUNTUNGAN TAHUN AJARAN 2012/2013

Sitepu, Fitriani Br. (2013) PENGARUH SENAM RIA INDONESIA BARU (SRIBU)TERHADAP PENINGKATAN KESEGARAN JASMANI SISWA KELAS V SD SW KAISAREAMEDAN TUNTUNGAN TAHUN AJARAN 2012/2013. Undergraduate thesis, UNIMED.

[thumbnail of 608310074 COVER.pdf]
Preview
Text
608310074 COVER.pdf - Published Version

Download (52kB) | Preview
[thumbnail of 608310074 LEMBAR PENGESAHAN.pdf]
Preview
Text
608310074 LEMBAR PENGESAHAN.pdf - Published Version

Download (828kB) | Preview
[thumbnail of 608310074 KATA PENGANTAR.pdf]
Preview
Text
608310074 KATA PENGANTAR.pdf - Published Version

Download (50kB) | Preview
[thumbnail of 608310074 ABSTRAK.pdf]
Preview
Text
608310074 ABSTRAK.pdf - Published Version

Download (133kB) | Preview
[thumbnail of 608310074 DAFTAR ISI.pdf]
Preview
Text
608310074 DAFTAR ISI.pdf - Published Version

Download (49kB) | Preview
[thumbnail of 608310074 DAFTAR TABEL.pdf]
Preview
Text
608310074 DAFTAR TABEL.pdf - Published Version

Download (46kB) | Preview
[thumbnail of 608310074 DAFTAR GAMBAR.pdf]
Preview
Text
608310074 DAFTAR GAMBAR.pdf - Published Version

Download (48kB) | Preview
[thumbnail of 608310074 DAFTAR LAMPIRAN.pdf]
Preview
Text
608310074 DAFTAR LAMPIRAN.pdf - Published Version

Download (48kB) | Preview
[thumbnail of 608310074 BAB I.pdf]
Preview
Text
608310074 BAB I.pdf - Published Version

Download (345kB) | Preview
[thumbnail of 608310074 BAB V.pdf]
Preview
Text
608310074 BAB V.pdf - Published Version

Download (53kB) | Preview
[thumbnail of 608310074 DAFTAR PUSTAKA.pdf]
Preview
Text
608310074 DAFTAR PUSTAKA.pdf - Published Version

Download (133kB) | Preview

Abstract

Kesegaran jasmani merupakan satu hal yang sangat bermanfaat untukmenunjang kapasitas kerja fisik anak yang pada akhirnya dapat meningkatkanprestasinya. Namun, kemajuan teknologi telah banyak memanjakan anak yangberakibat kurangnya aktivitas fisik yang dapat mengganggu kesehatan anak.Penelitian ini bertujuan untuk menemukan informasi tentang peningkatankesegaran jasmani pada anak khususnya siswa kelas V SD SW Kaisarea MedanTuntungan dengan memberikan latihan Senam Ria Indonesia Baru.Metode yang dipergunakan dalam penelitian ini adalah eksperimendevelopmental dengan teknik tes dan pengukuran yang dilakukan sebelumperlakuan (pre-test) dan sesudah perlakuan (post-test) yaitu dengan menggunakanTes Tingkat Kesegaran Jasmani Indonesia (TKJI) untuk anak usia 10 – 12 tahunyang terdiri atas lari 40 meter, gantung siku tekuk, baring duduk, loncat tegak, lari600 meter.Sampel berjumlah 15 orang dengan teknik pengambilan sampelmenggunakan total sampling. Hasil yang terkumpul dari test awal dan test akhirdianalisis dengan menggunakan statistik uji – t.Dari hasil nilai uji –t beda untuk data pre-test dengan post-test untukvariabel tingkat kesegaran jasmani siswa kelas V SD SW Kaisarea MedanTuntungan nilai 􀝐􀯛􀯜􀯧􀯨􀯡􀯚 = 31.45 dan diperoleh 􀝐􀯧􀯔􀯕􀯘􀯟= 1.761 (dk=n-1=14) padataraf signifikan α = 0.05. Diperoleh 􀝐􀯛􀯜􀯧􀯨􀯡􀯚 > 􀝐􀯧􀯔􀯕􀯘􀯟 ( 31.45 > 1.761 ) dengandemikian hipotesis menyatakan : Senam Ria Indonesia Baru memberikanpengaruh terhadap peningkatan kesegaran jasmani siswa kelas V SD SW KaisareaMedan Tuntungan Tahun Ajaran 2012/2013, dapat diterima kebenarannya.Dengan perhitungan hasil 􀜺 􀴤= 11.73 (pre test) dan 􀜺 􀴤= 15.20 (post test).

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Additional Information: 796.440 71 Sit p
Keywords: Kesegaran Jasmani; Senam Ria Indonesia; Faktor; Pembelajaran
Subjects: G Geography. Anthropology. Recreation > GV Recreation Leisure > GV557 Sports
G Geography. Anthropology. Recreation > GV Recreation Leisure > GV557 Sports > GV743 Athletic and sporting goods, supplies, etc.
Divisions: Fakultas Ilmu Keolahragaan > Pendidikan Jasmani Kesehatan dan Rekreasi
Depositing User: Mrs Silfayani Siregar
Date Deposited: 09 Aug 2016 09:57
Last Modified: 23 Aug 2016 02:13
URI: https://digilib.unimed.ac.id/id/eprint/8975

Actions (login required)

View Item
View Item