Sihotang, Kurnia (2014) MENINGKATKAN SIKAP KEPEMIMPINAN DEMOKRATIS KETUA KELAS MELALUI PEMBERIAN LAYANAN KONTEN BRAINSTORMING DI SMP NEGERI 1 SEI BAMBAN KAB. SERDANG BEDAGAI T.A 2013/2014. Undergraduate thesis, UNIMED.
1103151031 COVER.pdf - Published Version
Download (107kB) | Preview
1103151031 LEMBAR PENGESAHAN.pdf - Published Version
Download (1MB) | Preview
1103151031 KATA PENGANTAR.pdf - Published Version
Download (342kB) | Preview
1103151031 ABSTRAK.pdf - Published Version
Download (129kB) | Preview
1103151031 DAFTAR ISI .pdf - Published Version
Download (334kB) | Preview
1103151031 DAFTAR TABEL.pdf - Published Version
Download (124kB) | Preview
1103151031 DAFTAR GAMBAR.pdf - Published Version
Download (124kB) | Preview
1103151031 DAFTAR GRAFIK.pdf - Published Version
Download (124kB) | Preview
1103151031 DAFTAR LAMPIRAN.pdf - Published Version
Download (125kB) | Preview
1103151031 BAB I.pdf - Published Version
Download (760kB) | Preview
1103151031 BAB V.pdf - Published Version
Download (234kB) | Preview
1103151031 DAFTAR PUSTAKA.pdf - Published Version
Download (170kB) | Preview
Abstract
Masalah dalam penelitian ini adalah apakah sikap kepemimpinan demokratis ketua kelas dapat ditingkatkan dengan pemberian layanan penguasaan konten Brainstorming di SMP Negeri 1 Sei Bamban Kab. Serdang Bedagai Tahun Ajaran 2013/2014. Jumlah subjek dalam penelitian ini adalah sebanyak 11 orang ketua kelas yang memiliki sikap kepemimpinan demokratis yang rendah. Untuk memperoleh data dalam penelitian ini, peneliti melakukan pengumpulan data melalui penyebaran angket. Jenis penelitian ini adalah Penelitian Tindakan Bimbingan Konseling (PTBK) yang terdiri dari 2 siklus, siklus I memiliki 2 kali pertemuan dan siklus II memiliki 3 kali pertemuan. Pada setiap 2 pertemuan terakhir dari masing-masing siklus, peneliti melakukan penilaian segera (Laiseg) dan penilaian jangka pendek (Laijapen). Penelitian ini bertujuan untuk membuktikan apakah sikap kepemimpinan demokratis ketua kelas dapat ditingkatkan dengan pemberian layanan konten brainstorming di SMP Negeri 1 Sei Bamban.Hasil penelitian menunjukkan bahwa sikap kepemimpinan demokratis ketua kelas sebelum mendapatkan perlakuan dalam kategori sedang yaitu 48.79%. Pada akhir siklus I meningkat menjadi 72.12%. Dan pada akhir siklus II menunjukkan kategori baik yaitu 78.48%. Sikap kepemimpinan demokratis ketua kelas sebelum dan sesudah diberikan perlakuan berupa layanan penguasaaan konten brainstorming mengalami peningkatan sebesar 29.69%.Berdasarkan hasil ini dapat dikemukakan bahwa hipotesis penelitian yang berbunyi layanan penguasaan konten teknik brainstorming dapat meningkatkan sikap kepemimpinan demokratis ketua kelas di SMP Negeri 1 Sei Bamban dapat diterima. Saran dari peneliti adalah bahwa layanan konten brainstorming sangat efektif dalam meningkatkan sikap kepemimpinan demokratis ketua kelas sehingga selanjutnya peneliti berharap kepada para guru BK agar dapat mengembangkan layanan konten brainstorming sebagai tindak lanjut untuk mengembangkan sikap kepemimpinan siswa terutama ketua kelas.
Item Type: | Thesis (Undergraduate) |
---|---|
Additional Information: | 371.404 7 Sih m |
Keywords: | Sikap Kepemimpinan; Demokratis; Ketua Kelas; Layanan Penguasaan Konten; Teknik Branstorming |
Subjects: | L Education > L Education (General) L Education > LB Theory and practice of education > LB1050 Educational Psychology |
Divisions: | Fakultas Ilmu Pendidikan > Bimbingan dan Konseling |
Depositing User: | Unnamed user with email ibelkhan@gmail.com |
Date Deposited: | 19 Jul 2016 04:13 |
Last Modified: | 02 Aug 2016 07:15 |
URI: | https://digilib.unimed.ac.id/id/eprint/7819 |