Darmayanti, Lili (2014) PENGGUNAAN MODEL PEMBELAJARAN TIPE TALKING STICK UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SISWA MATERI MENGUBAH PECAHAN KE BENTUK PERSEN DAN DESIMAL SERTA SEBALIKNYA DI KELAS V SD NEGERI 107462 KEC. T. TINGGI T.A 2013/2014. Undergraduate thesis, UNIMED.
1102111009 COVER.pdf - Published Version
Download (55kB) | Preview
1102111009 LEMBAR PERSETUJUAN.pdf - Published Version
Download (250kB) | Preview
1102111009 KATA PENGANTAR.pdf - Published Version
Download (89kB) | Preview
1102111009 ABSTRAK.pdf - Published Version
Download (37kB) | Preview
1102111009 DAFTAR ISI.pdf - Published Version
Download (85kB) | Preview
1102111009 DAFTAR TABEL.pdf - Published Version
Download (32kB) | Preview
1102111009 DAFTAR LAMPIRAN.pdf - Published Version
Download (58kB) | Preview
1102111009 DAFTAR GAMBAR.pdf - Published Version
Download (59kB) | Preview
1102111009 SURAT.pdf - Published Version
Download (228kB) | Preview
1102111009 LEMBAR PERSEMBAHAN.pdf - Published Version
Download (529kB) | Preview
1102111009 BAB I.pdf - Published Version
Download (225kB) | Preview
1102111009 BAB V.pdf - Published Version
Download (60kB) | Preview
DAFTAR PUSTAKA.pdf - Published Version
Download (61kB) | Preview
1102111009 RIWAYAT HIDUP.pdf - Published Version
Download (32kB) | Preview
Abstract
Penelitian ini dilaksanakan di SD Negeri 107462 Kuta Baru, Kecamatan Tebing Tinggi. Penelitian tindakan kelas ini bertujuan untuk mengetahui peningkatan hasil belajar siswa pada mata pelajaran Matematika pada materi mengubah pecahan ke bentuk persen dan desimal, serta sebaliknya dengan menggunakan model pembelajaran tipe Talking Stick di kelas V semester genap SD Negeri 107462 Desa Kuta Baru Kecamatan Tebing Tinggi Tahun Ajaran 2013/2014. Adapun rumusan masalah dalam penelitian ini adalah apakah dengan penggunaan model pembelajaran tipe Talking Stick dapat meningkatkan hasil belajar siswa pada materi mengubah pecahan ke bentuk persen dan desimal, serta sebaliknya di kelas V semester genap SD Negeri 107462 Desa Kuta Baru Kecamatan Tebing Tinggi Tahun Ajaran 2013/2014?Jenis penelitian yang digunakan adalah Penelitian Tindakan Kelas (PTK) yang dilakukan dengan 2 siklus. Subjek dalam penelitian tindakan kelas ini adalah seluruh siswa kelas V SD Negeri 107462 Kuta Baru Kecamatan Tebing Tinggi Tahun Ajaran 2013/2014 yang berjumlah 40 orang siswa, terdiri dari 17 laki-laki dan 23 perempuan. Teknik pengumpulan data yang digunakan adalah tes dan observasi.Berdasarkan analisis data, pada tes awal yang dilakukan hanya 9 orang siswa (22,5%) yang mencapai ketuntasan dengan nilai rata-rata sebesar 49,25. Kemudian setelah pelaksanaan siklus I dengan menggunakan model pembelajaran tipe Talking Stick, terdapat 24 orang siswa (60%) yang mencapai ketuntasan dengan nilai rata-rata sebesar 59,75 dan nilai observasi terhadap guru sebesar 80,26. Dan setelah dilakukan siklus II dengan menggunakan model pembelajaran tipe Talking Stick, diperoleh tingkat ketuntasan hasil belajar secara klasikal sebanyak 35 orang siswa (87,5%) yang mencapai ketuntasan dengan nilai rata-rata sebesar 70,88 dan nilai observasi terhadap guru sebesar 90,79.Dengan demikian, hipotesis yang berbunyi melalui penggunaan model pembelajaran kooperatif tipe Talking Stick dapat meningkatkan hasil belajar siswa pada pelajaran matematika materi pokok mengubah bentuk pecahan ke bentuk persen dan desimal serta sebaliknya di kelas V SD Negeri 107462 Desa Kuta Baru Kecamatan Tebing Tinggi Tahun Ajaran 2013/2014 dapat diterima.
Item Type: | Thesis (Undergraduate) |
---|---|
Additional Information: | 372.92 Dar p |
Keywords: | Model Pembelajaran; Talking Stick; Pelajaran Matematika; Pembelajaran Kooperatif; Materi Matematika |
Subjects: | L Education > LB Theory and practice of education > LB1555 Elementary or public school education |
Divisions: | Fakultas Ilmu Pendidikan > Pendidikan Guru Sekolah Dasar |
Depositing User: | Mr Fifri Juanda Harahap |
Date Deposited: | 19 Jul 2016 04:13 |
Last Modified: | 03 Aug 2016 03:29 |
URI: | https://digilib.unimed.ac.id/id/eprint/7646 |