Hubungan Kecerdasan Emosional Terhadap Hasil Belajar IPA Siswa Kelas V SD Nur Fadhilah Medan Tahun Ajaran 2022/2023.

NASUTION, NISA AULIA (2023) Hubungan Kecerdasan Emosional Terhadap Hasil Belajar IPA Siswa Kelas V SD Nur Fadhilah Medan Tahun Ajaran 2022/2023. Undergraduate thesis, Universitas Negeri Medan.

[thumbnail of 1193311034_Cover.pdf] Text
1193311034_Cover.pdf

Download (125kB)
[thumbnail of 1193311034_Lembar_Pengesahan.pdf] Text
1193311034_Lembar_Pengesahan.pdf

Download (936kB)
[thumbnail of 1193311034_Abstrak.pdf] Text
1193311034_Abstrak.pdf

Download (136kB)
[thumbnail of 1193311034_Kata_Pengantar.pdf] Text
1193311034_Kata_Pengantar.pdf

Download (124kB)
[thumbnail of 1193311034_Daftar_Isi.pdf] Text
1193311034_Daftar_Isi.pdf

Download (147kB)
[thumbnail of 1193311034_Daftar_Gambar.pdf] Text
1193311034_Daftar_Gambar.pdf

Download (68kB)
[thumbnail of 1193311034_Daftar_Tabel.pdf] Text
1193311034_Daftar_Tabel.pdf

Download (134kB)
[thumbnail of 1193311034_Daftar_Lampiran.pdf] Text
1193311034_Daftar_Lampiran.pdf

Download (70kB)
[thumbnail of 1193311034_BAB_I.pdf] Text
1193311034_BAB_I.pdf

Download (196kB)
[thumbnail of 1193311034_BAB_V.pdf] Text
1193311034_BAB_V.pdf

Download (135kB)
[thumbnail of 1193311034_Daftar_Pustaka.pdf] Text
1193311034_Daftar_Pustaka.pdf

Download (150kB)

Abstract

Penelitian ini dilaksanakan dengan tujuan untuk mengetahui hubungan antara
kecerdasan emosional dengan hasil belajar IPA siswa kelas V SD Swasta Nur
Fadhilah Medan Tahun Ajaran 2022/2023. Jenis penelitian yang digunakan yaitu
penelitian korelasional dengan metode penelitian kuantitatif. Sampel dalam
penelitian ini adalah siswa kelas V SD Nur Fadhilah Kecamatan Medan Marelan
Kabupaten Kota Medan yang berjumlah 110 orang. Teknik pengumpulan data
dalam penelitian ini adalah angket atau kuesioner dan hasil belajar IPA. Instrumen
pengumpulan data kuesioner dengan Skala Guttman dua poin pada setiap jawaban.
Berdasarkan hasil korelasi terhadap hubungan antara variabel kecerdasan
emosional (X) terhadap hasil belajar IPA (Y) dengan koefisien korelasi sebesar
0,087 dengan kategori tingkat hubungan yang sangat rendah sedangkan dari daftar
r diperoleh rtabel sebesar 0,1874 pada α = 0,05 maka rhitung < rtabel (0,087 <
0,1874). Maka dapat disimpulkan bahwa kecerdasan emosional tidak memiliki
hubungan yang signifikan terhadap hasil belajar IPA siswa kelas V SD Nur
Fadhilah Medan dengan hasil koefisien determinasi antar variabel yaitu 8%.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Keywords: Kecerdasan Emosional; Hasil Belajar IPA
Subjects: L Education > L Education (General)
L Education > LB Theory and practice of education
Divisions: Fakultas Ilmu Pendidikan > Pendidikan Guru Sekolah Dasar
Depositing User: Muhammad Khomaini Wahyudi
Date Deposited: 28 Aug 2024 01:25
Last Modified: 28 Aug 2024 01:25
URI: https://digilib.unimed.ac.id/id/eprint/58978

Actions (login required)

View Item
View Item