PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN BUKU SAKU BERBASIS MIND MAPPING TEMATIK TEMA 5 SUBTEMA 1 DI KELAS V SD NEGERI 106810 SAMPALI T.A 2022/2023

Tanjung, Khairun Nisa (2023) PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN BUKU SAKU BERBASIS MIND MAPPING TEMATIK TEMA 5 SUBTEMA 1 DI KELAS V SD NEGERI 106810 SAMPALI T.A 2022/2023. Undergraduate thesis, UNIMED.

[thumbnail of 1182111007_Cover.pdf] Text
1182111007_Cover.pdf

Download (43kB)
[thumbnail of 1182111007_Lembar_Pengesahan.pdf] Text
1182111007_Lembar_Pengesahan.pdf

Download (265kB)
[thumbnail of 1182111007_Abstrak.pdf] Text
1182111007_Abstrak.pdf

Download (132kB)
[thumbnail of 1182111007_Kata_Pengantar.pdf] Text
1182111007_Kata_Pengantar.pdf

Download (188kB)
[thumbnail of 1182111007_Daftar_Isi.pdf] Text
1182111007_Daftar_Isi.pdf

Download (60kB)
[thumbnail of 1182111007_Daftar_Tabel.pdf] Text
1182111007_Daftar_Tabel.pdf

Download (33kB)
[thumbnail of 1182111007_Daftar_Gambar.pdf] Text
1182111007_Daftar_Gambar.pdf

Download (31kB)
[thumbnail of 1182111007_Daftar_Lampiran.pdf] Text
1182111007_Daftar_Lampiran.pdf

Download (32kB)
[thumbnail of 1182111007_BAB_I.pdf] Text
1182111007_BAB_I.pdf

Download (456kB)
[thumbnail of 1182111007_BAB_V.pdf] Text
1182111007_BAB_V.pdf

Download (125kB)
[thumbnail of 1182111007_Daftar_Pustaka.pdf] Text
1182111007_Daftar_Pustaka.pdf

Download (61kB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui kevalidan, kepraktisan, dan ke keefektifan media pembelajaran Buku Saku Berbasis Mind mapping pada pembelajaran Tema 5 subtema 1 komponen Ekosistem Kelas V SD Negeri 106810 Sampali T.A 2022/2023. Penelitian ini menggunakan Research And Development (R & D) dengan model pengembangan ADDIE. Teknik pengumpulan data dalam penelitian ini menggunakan observasi, wawancara, angket dan tes. Kefektifan produk di ukur dari hasil belajar siswa melaui intstrumen pre test dan post test. Hasil kevalidan oleh validator ahli materi sebesar 90% termasuk kategori “sangat layak” dan ahli media sebesar 86% masuk dalam kategori sangat layak. Tingkat kepraktisan media buku saku berbasis Mind mapping ditentukan oleh tenaga pendidik kelas V SD Negeri 106810 Sampali. Penilaian oleh pendidik memberikan 92% masuk kategori “sangat layak”. Tingkat kefektifan media buku saku berbasis mind mapping ditentukan oleh hasil pre test dan dan post test. Hasil belajar siswa Pretest dan Post test menggunakan Media Buku Saku Berbasis Mind mapping adanya peningkatan dari 52,64 menjadi 89,28. Hasil uji N-Gain score 0,88 dengan persentasi 88,29% dengan kriteria “sangat efektif” yag berarti media buku saku berbasis mind mapping dapat meningkatkan hasil belajar peserta didik. Dapat disimpulkan bahwa Media Buku Saku Berbasis Mind mapping layak digunakan menjadi media pembelajaran tematik dan dapat meningkatkan hasil belajar siswa di kelas V SD Negeri 106810 Sampali

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Keywords: Pengembangan, Media, Buku Saku, Mind Mapping dan Hasil Belajar
Subjects: L Education > LB Theory and practice of education
L Education > LB Theory and practice of education > LB1025 Teaching (Principles and Practice)
L Education > LB Theory and practice of education > LB1555 Elementary or public school education
Divisions: Fakultas Ilmu Pendidikan > Pendidikan Guru Sekolah Dasar
Depositing User: Mrs Gusti Lisa Utami
Date Deposited: 05 Jun 2024 06:57
Last Modified: 05 Jun 2024 06:57
URI: https://digilib.unimed.ac.id/id/eprint/58303

Actions (login required)

View Item
View Item