PENGEMBANGAN E-LKPD DENGAN MENGGUNAKAN WIZER.ME BERBASIS PROBLEM BASED LEARNING UNTUK MENINGKATKAN PEMECAHAN MASALAH SISWA KELAS VIII SMP

Andriana, Sesili (2023) PENGEMBANGAN E-LKPD DENGAN MENGGUNAKAN WIZER.ME BERBASIS PROBLEM BASED LEARNING UNTUK MENINGKATKAN PEMECAHAN MASALAH SISWA KELAS VIII SMP. Undergraduate thesis, Universitas Negeri Medan.

[thumbnail of 4191111041_Cover.pdf] Text
4191111041_Cover.pdf

Download (126kB)
[thumbnail of 4191111041_Lembar_Pengesahan.pdf] Text
4191111041_Lembar_Pengesahan.pdf

Download (376kB)
[thumbnail of 4191111041_Abstrak.pdf] Text
4191111041_Abstrak.pdf

Download (144kB)
[thumbnail of 4191111041_Kata_Pengantar.pdf] Text
4191111041_Kata_Pengantar.pdf

Download (265kB)
[thumbnail of 4191111041_Daftar_Isi.pdf] Text
4191111041_Daftar_Isi.pdf

Download (181kB)
[thumbnail of 4191111041_Daftar_Gambar.pdf] Text
4191111041_Daftar_Gambar.pdf

Download (143kB)
[thumbnail of 4191111041_Daftar_Tabel.pdf] Text
4191111041_Daftar_Tabel.pdf

Download (118kB)
[thumbnail of 4191111041_Daftar_Lampiran.pdf] Text
4191111041_Daftar_Lampiran.pdf

Download (143kB)
[thumbnail of 4191111041_BAB_I.pdf] Text
4191111041_BAB_I.pdf

Download (1MB)
[thumbnail of 4191111041_BAB_V.pdf] Text
4191111041_BAB_V.pdf

Download (158kB)
[thumbnail of 4191111041_Daftar_Pustaka.pdf] Text
4191111041_Daftar_Pustaka.pdf

Download (305kB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengembangkan sebuah E-LKPD yang valid, praktis dan efektif. Jenis penelitian ini adalah penelitian pengembangan (research and development) dengan memodifikasi penelitian 4D oleh Thiagarajan. Tahapan pada 4D antara lain define,design,develop dan disseminate. Penelitian ini mengembangkan E-LKPD berbantuan sebuah web yaitu Wizer.me. Instrumen yang digunakan pada penelitian ini berupa lembar validasi ahli materi dan ahli media, lembar kepraktisan dan lembar keefektifan. Hasil penelitian menunjukkan bahwa pengembangan E-LKPD dengan menggunakan wizer.me berbasis problem based learning untuk meningkatkan pemecahan masalah siswa kelas VIII SMP dinyatakan (1) valid, dengan skor rata-rata dari ahli materi sebesar 4,73 termasuk kedalam kategori sangat valid dan skor rata-rata dari ahli media sebesar 4,34 dan termasuk kedalam kategori valid. (2) praktis, berdasarkan angket respon guru didapatkan sebesar 79,16% dan termasuk kedalam kategori praktis. (3) efektif, hal ini berdasarkan ketuntasan belajar klasikal sebesar 96,09%, ketercapaian indikator terjadi peningkatan dari pretest ke posttest sebesar 18,92 dan peningkatan berdasarkan analisis N-Gain sebesar 0,67 termasuk kedalam kategori sedang, berdasarkan penggunaan waktu pembelajaran yang tidak melebihi pembelajaran biasa dan waktu yang digunakan tiap tahapan adalah cukup, kemampuan guru dalam mengelola pembelajaran serta respon positif yang diberikan siswa selama pembelajaran dengan menggunakan E-LKPD termasuk kedalam respon positif dengan skor sebesar 83,27%.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Keywords: Pemecahan masalah siswa; Angket; Respon guru
Subjects: L Education > LB Theory and practice of education > LB1025 Teaching (Principles and Practice)
Q Science > QA Mathematics
Divisions: Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam > Pendidikan Matematika
Depositing User: Mrs Beatrix Nainggolan
Date Deposited: 13 May 2024 03:42
Last Modified: 13 May 2024 03:42
URI: https://digilib.unimed.ac.id/id/eprint/56654

Actions (login required)

View Item
View Item