PENGARUH PSYCHOLOGICAL CAPITAL DAN KECERDASAN EMOSIONAL TERHADAP STRES KERJA DI PT. BANK SUMUT KANTOR PUSAT MEDAN

SITORUS, IRA AMANDA (2023) PENGARUH PSYCHOLOGICAL CAPITAL DAN KECERDASAN EMOSIONAL TERHADAP STRES KERJA DI PT. BANK SUMUT KANTOR PUSAT MEDAN. Undergraduate thesis, Universitas Negeri Medan.

[thumbnail of 7193510059_Cover.pdf] Text
7193510059_Cover.pdf

Download (64kB)
[thumbnail of 7193510059_Lembar_Pengesahan.pdf] Text
7193510059_Lembar_Pengesahan.pdf

Download (289kB)
[thumbnail of 7193510059_Kata_Pengantar.pdf] Text
7193510059_Kata_Pengantar.pdf

Download (193kB)
[thumbnail of 7193510059_Abstrak.pdf] Text
7193510059_Abstrak.pdf

Download (115kB)
[thumbnail of 7193510059_Daftar_Isi.pdf] Text
7193510059_Daftar_Isi.pdf

Download (211kB)
[thumbnail of 7193510059_Daftar_Tabel.pdf] Text
7193510059_Daftar_Tabel.pdf

Download (128kB)
[thumbnail of 7193510059_Daftar_Gambar.pdf] Text
7193510059_Daftar_Gambar.pdf

Download (99kB)
[thumbnail of 7193510059_Daftar_Lampiran.pdf] Text
7193510059_Daftar_Lampiran.pdf

Download (33kB)
[thumbnail of 7193510059_BAB_I.pdf] Text
7193510059_BAB_I.pdf

Download (444kB)
[thumbnail of 7193510059_BAB_V.pdf] Text
7193510059_BAB_V.pdf

Download (155kB)
[thumbnail of 7193510059_Daftar_Pustaka.pdf] Text
7193510059_Daftar_Pustaka.pdf

Download (278kB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh Psychological Capital dan Kecerdasan Emosional terhadap Stres Kerja di PT. Bank Sumut Kantor Pusat Medan. Penelitian ini menggunakan metode pendekatan kuantitatif dengan populasi sebanyak 320 karyawan dan dengan teknik pengambilan sampel menggunakan teknik Cluster Random Sampling yaitu berjumlah sebanyak 116 responden. Teknik pengumpulan data pada penelitian ini dilakukan melalui penyebaran kuisoner atau angket yang diolah menggunakan analisis regresi linier berganda. Pada penelitian ini data telah di uji menggunakan SPSS ver. 25.0 For Windows yang telah di uji validitasnya, reabilitasnya, uji asusmsi klasik dan juga pengujian hipotesis menggunakan uji F, uji T, dan koefisien determinasi.
Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa Psychological Capital berpengaruh signifikan negatif terhadap stres kerja dengan dibuktikan dengan thitung (-3,029) < ttabel (- 1,981) dan nilai sginfikannya 0,003 < 0,05. Variabel Kecerdasan Emosional juga berpengaruh signifikan dan negatif terhadap stres kerja dengan dibuktikannya nilai sig. 0,005 < 0,05 dan thitung (-2,896) < ttabel (- 1,981). Penelitian ini dilakukan dengan uji F menunjukkan bahwa Fhitung (14,060) > Ftabel (3,08) dan nilai signifikan (0,000) < 0,05 sehingga dapat disimpulkan bahwa Psychological Capital dan Kecerdasan Emosional berpengaruh signifikan sebesar 0,199 atau 19,9% terhadap Stres Kerja di PT. Bank Sumut Kantor Pusat Medan.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Keywords: Psychological Capital, Kecerdasan Emosional, Stres Kerja
Divisions: Fakultas Ekonomi > Manajemen
Depositing User: Cut Lidya Mutia
Date Deposited: 05 May 2024 14:42
Last Modified: 05 May 2024 14:42
URI: https://digilib.unimed.ac.id/id/eprint/56297

Actions (login required)

View Item
View Item