STUDI PENGARUH HAMBATAN SAMPING TERHADAP KARAKTERISTIK LALU LINTAS PADA RUAS JALAN BUNGA SAKURA TANJUNG SELAMAT

Ambarita, Franz Suwardi (2023) STUDI PENGARUH HAMBATAN SAMPING TERHADAP KARAKTERISTIK LALU LINTAS PADA RUAS JALAN BUNGA SAKURA TANJUNG SELAMAT. Diploma thesis, UNIMED.

[thumbnail of 1. NIM 5193510003 COVER.pdf] Text
1. NIM 5193510003 COVER.pdf

Download (146kB)
[thumbnail of 2. NIM 5193510003 APPROVAL SHEET.pdf] Text
2. NIM 5193510003 APPROVAL SHEET.pdf

Download (780kB)
[thumbnail of 3. NIM 5193510003 ABSTRACT.pdf] Text
3. NIM 5193510003 ABSTRACT.pdf

Download (175kB)
[thumbnail of 4. NIM 5193510003 PREFACE.pdf] Text
4. NIM 5193510003 PREFACE.pdf

Download (161kB)
[thumbnail of 5. NIM 5193510003 TABLE OF CONTENT.pdf] Text
5. NIM 5193510003 TABLE OF CONTENT.pdf

Download (62kB)
[thumbnail of 6.  NIM 5193510003 TABLES.pdf] Text
6. NIM 5193510003 TABLES.pdf

Download (147kB)
[thumbnail of 7.  NIM 5193510003 ILLUSTRATION.pdf] Text
7. NIM 5193510003 ILLUSTRATION.pdf

Download (33kB)
[thumbnail of 8.  NIM 5193510003 CHAPTER I.pdf] Text
8. NIM 5193510003 CHAPTER I.pdf

Download (243kB)
[thumbnail of 12.  NIM 5193510003 CHAPTER V.pdf] Text
12. NIM 5193510003 CHAPTER V.pdf

Download (61kB)
[thumbnail of 13. NIM 5193510003 DAFTAR PUSTAKA.pdf] Text
13. NIM 5193510003 DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (145kB)

Abstract

Permasalahan lalu lintas jalan raya merupakan suatu permasalahan yang kompleks
dalam dunia transportasi darat terutama untuk transportasi perkotaan. Pada Kota
Medan terutama jalan Bunga sakura merupakan jalan dimana banyaknya aktivitas
kendaraan berlalu lalang dari pagi hari,siang dan sore hari,yang dimana pada jalan
bunga sakura terdapat pajak tradisional yang beranama pajak melati. Pada
jalan bunga sakura terdapat hambatan samping yang diantaranya aktivitas parker
bebas,banyaknya pejalan kaki,dan kendaraan yang lambat seperti angkot (menaik
turunkan penumpang).Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui berapa
banyak volume lalu lintas, dan untuk menganalisis kinerja ruas jalan tersebut pada
saat jam macet.Penelitian yang saya lakukan selama 3 hari,yaitu senin,rabu,sabtu.
Hasil penelitian dipilih yang tertinggi dan dianalisis menggunakan MKJI 1997,yang
dimana hasilnya untuk mengetahui kinerja jalan diantaranya melalui perhitungan
kapasitas dan derajat kejenuhan. Volume lalu lintas pada ruas jalan Bunga Sakura
1870,15 smp/jam,pada arah timur – barat hari senin 21 November 2022 dan 1636,85
smp/jam pada arah barat – timur hari Sabtu 26 November 2022 dengan kapasitas
sebesar 2.671,68 smp/jam, maka nilai derajat kejenuhan yang di dapat adalah 0,6999
smp/jam pada arah timur dengan tingkat pelayanan C dengan karakteristik arus
stabil dan kecepatan dikontrol oleh lalu lintas.dan volume pelayanan yang dipakai
untuk jalan perkotaan 0,612 smp/jam.

Item Type: Thesis (Diploma)
Keywords: Volume lalu lintas; Kapasitas,Derajat kejenuhan; Hambatan Samping
Subjects: T Technology > TH Building construction
Divisions: Fakultas Teknik > D3 Teknik Sipil
Depositing User: Mrs Susiani Susiani
Date Deposited: 25 Apr 2024 03:53
Last Modified: 25 Apr 2024 03:53
URI: https://digilib.unimed.ac.id/id/eprint/55547

Actions (login required)

View Item
View Item