TEZA (2023) PENGARUH MODEL PEMBELAJARAN PROJECT BASED LEARNING BERBASIS MEDIA VIDEO PEMBELAJARAN TERHADAP HASIL BELAJAR SISWA PADA MATA PELAJARAN MANAJEMEN PERKANTORAN DI KELAS XI MPLB SMK NEGERI 7 MEDAN T.A 2023/2024. Undergraduate thesis, Universitas Negeri Medan.
7193344022_Cover.pdf - Published Version
Download (9MB) | Preview
7193344022_Lembar_Pengesahan.pdf - Published Version
Download (225kB) | Preview
7193344022_Kata_Pengantar.pdf - Published Version
Download (329kB) | Preview
7193344022_Abstrak.pdf - Published Version
Download (86kB) | Preview
7193344022_Daftar_Isi.pdf - Published Version
Download (117kB) | Preview
7193344022_Daftar_Tabel.pdf - Published Version
Download (9MB) | Preview
7193344022_Daftar_Gambar.pdf - Published Version
Download (9MB) | Preview
7193344022_Daftar_Lampiran.pdf - Published Version
Download (9MB) | Preview
7193344022_BAB_I.pdf - Published Version
Download (9MB) | Preview
7193344022_BAB_V.pdf - Published Version
Download (9MB) | Preview
7193344022_Daftar_Pustaka.pdf - Published Version
Download (9MB) | Preview
Abstract
Penelitian ini bertujuan agar memahami melalui penerapan model pembelajaran project based learning berbasis media video pembelajaran mampu mempengaruhi hasil belajar peserta didik kelas XI MPLB di SMK Negeri 7 Medan. Jenis penelitian Quasi eksperimen adalah penelitian eksperimen dengan populasi penelitian seluruh siswa kelas XI MPLB SMK Negeri 7 Medan T.A 2023/2024. Melalui penggunaan teknik simple random sampling dan diperoleh sampel penelitian kelas eksperimen di kelas XI MPLB1. Alat pengumpulan data dalam penelitian ini adalah observasi, perlakuan model pembelajaran project based learning berbasis media video pembelajaran materi surat dinas, dokumentasi, dan tes soal. Validitas instrumen dihitung dengan korelasi product moment dan reliabilitas menggunakan alpha cronbach, taraf kesukaran dan daya pembeda menggunakan excel. Teknik analisis data yang digunakan adalah uji normalitas, uji homogenitas, uji hipotesis. Teknik analisis data menggunakan program SPSS versi 25 for windows. Hasil analisis data menunjukan bahwa nilai rata-rata pretest kelas eksperimen 61,8 dengan post-test kelas eksperimen 81,0. Uji hipotesis hasil test siswa didapatkan thitung sebesar 41,610 serta ttabel sebesar 1,701. Oleh sebab itu thitung > ttabel =41,610 > 1,701 yang berarti Penggunaan model pembelajaran project based learning berbasis media video pembelajaran memberi pengaruh positif terhadap hasil belajar siswa pada mata pelajaran manajemen perkantoran kelas XI MPLB di SMK Negeri 7 Medan.
Item Type: | Thesis (Undergraduate) |
---|---|
Keywords: | Model Project Based, Media pembelajaran Video, Hasil belajar |
Subjects: | H Social Sciences > HF Commerce > HF5001 Business > HF5546 Office management |
Divisions: | Fakultas Ekonomi > Pendidikan Administrasi Perkantoran |
Depositing User: | Cut Lidya Mutia |
Date Deposited: | 14 Mar 2024 02:48 |
Last Modified: | 14 Mar 2024 02:48 |
URI: | https://digilib.unimed.ac.id/id/eprint/54748 |