ANALISIS PENERAPAN PENDEKATAN SAINTIFIK DALAM MEMBENTUK KECAKAPAN SOSIAL SISWA KELAS IV DI KECAMATAN BINJAI UTARA KOTA BINJAI

Fahreza, Febry (2015) ANALISIS PENERAPAN PENDEKATAN SAINTIFIK DALAM MEMBENTUK KECAKAPAN SOSIAL SISWA KELAS IV DI KECAMATAN BINJAI UTARA KOTA BINJAI. Masters thesis, UNIMED.

[thumbnail of 1. NIM. 8136182017 COVER.pdf]
Preview
Text
1. NIM. 8136182017 COVER.pdf - Published Version

Download (98kB) | Preview
[thumbnail of 2. NIM. 8136182017 LEMBAR PENGESAHAN.pdf]
Preview
Text
2. NIM. 8136182017 LEMBAR PENGESAHAN.pdf - Published Version

Download (177kB) | Preview
[thumbnail of 3. NIM. 8136182017 ABSTRAK.pdf]
Preview
Text
3. NIM. 8136182017 ABSTRAK.pdf - Published Version

Download (98kB) | Preview
[thumbnail of 4. NIM. 8136182017 KATA PENGANTAR.pdf]
Preview
Text
4. NIM. 8136182017 KATA PENGANTAR.pdf - Published Version

Download (97kB) | Preview
[thumbnail of 5. NIM. 8136182017 DAFTAR ISI.pdf]
Preview
Text
5. NIM. 8136182017 DAFTAR ISI.pdf - Published Version

Download (59kB) | Preview
[thumbnail of 6. NIM. 8136182017 DAFTAR TABEL.pdf]
Preview
Text
6. NIM. 8136182017 DAFTAR TABEL.pdf - Published Version

Download (32kB) | Preview
[thumbnail of 7. NIM. 8136182017 DAFTAR GAMBAR.pdf]
Preview
Text
7. NIM. 8136182017 DAFTAR GAMBAR.pdf - Published Version

Download (31kB) | Preview
[thumbnail of 8. NIM. 8136182017 DAFTAR LAMPIRAN.pdf]
Preview
Text
8. NIM. 8136182017 DAFTAR LAMPIRAN.pdf - Published Version

Download (32kB) | Preview
[thumbnail of 9. NIM. 8136182017 BAB I.pdf]
Preview
Text
9. NIM. 8136182017 BAB I.pdf - Published Version

Download (114kB) | Preview
[thumbnail of 13. NIM. 8136182017 BAB V.pdf]
Preview
Text
13. NIM. 8136182017 BAB V.pdf - Published Version

Download (32kB) | Preview
[thumbnail of 14. NIM. 8136182017 DAFTAR PUSTAKA.pdf]
Preview
Text
14. NIM. 8136182017 DAFTAR PUSTAKA.pdf - Published Version

Download (188kB) | Preview

Abstract

Permasalahan yang muncul dalam penelitian ini adalah (1) bagaimana pelaksanaan penerapan pendekatan saintifik dalam membentuk kecakapan sosial siswa. (2) apa yang menjadi faktor pendukung dan penghambat penerapan pendekatan saintifik dalam membentuk kecakapan sosial siswa. Penelitian bertujuan untuk (1) mendiskripsikan bagaimana pelaksanaan pendekatan saintifik dalam membentuk kecakapan sosial siswa kelas IV SD di Kecamatan Binjai Utara Kota Binjai, (2) mendiskripsikan apa yang menjadi faktor pendukung dan penghambat penerapan pendekatan saintifik dalam membentuk kecakapan sosial siswa kelas IV SD di Kecamatan Binjai Utara Kota Binjai. Metode penelitian yang digunakan pada penelitian ini adalah penelitian deskriptif. Subjek dalam penelitian ini adalah guru dan siswa kelas IV di SD Negeri 026793 yang berjumlah 30 siswa, guru dan siswa kelas IV di SD Negeri 028289 yang berjumlah 32 siswa, guru dan siswa kelas IV di SD Negeri 025282 yang berjumlah 30 siswa di Kecamatan Binjai Utara Kota Binjai. Teknik pengumpulan data yang dilakukan dalam penelitian ini adalah observasi, wawancara dan dokumentasi. Hasil penelitian menunjukkan bahwa secara teori Guru sudah paham tentang pendekatan saintifik, namun dalam pelaksanaannya guru belum optimal, mulai dari proses mengamati sampai akhir pembelajaran. Kecakapan sosial siswa pada tiga SD Negeri di Kecamatan Binjai Utara Kota Binjai didapat nilai 80,35. Dengan demikian kecakapan sosial pada tiga SD Negeri di Kecamatan Binjai Utara Kota Binjai sudah baik. Hasil analisis data di atas menunjukkan bahwa peran guru dalam menerapkan Pendekatan Saintifik dikategorikan masih belum optimal.

Item Type: Thesis (Masters)
Additional Information: 372.83 Fah a
Keywords: Kecakapan sosial; Saintifik; Pembelajaran
Subjects: H Social Sciences > H Social Sciences (General)
L Education > LB Theory and practice of education > LB1025 Teaching (Principles and Practice)
L Education > LB Theory and practice of education > LB1501 Primary Education
L Education > LC Special aspects of education > LC1035 Basic education. Basic skills education
Divisions: Program Pasca Sarjana > Pendidikan Dasar
Depositing User: Mrs Siti Nurbaidah
Date Deposited: 23 May 2016 04:48
Last Modified: 23 May 2016 04:48
URI: https://digilib.unimed.ac.id/id/eprint/5366

Actions (login required)

View Item
View Item