PENERAPAN MODEL PROBLEM BASED LEARNING (PBL) UNTUK MENINGKATKAN AKTIVITAS DAN HASIL BELAJAR SISWA SD NEGERI 1 KEC. PEUDADA KAB. BIREUEN

Juliati (2015) PENERAPAN MODEL PROBLEM BASED LEARNING (PBL) UNTUK MENINGKATKAN AKTIVITAS DAN HASIL BELAJAR SISWA SD NEGERI 1 KEC. PEUDADA KAB. BIREUEN. Masters thesis, UNIMED.

[thumbnail of COVER.pdf]
Preview
Text
COVER.pdf - Published Version

Download (45kB) | Preview
[thumbnail of LEMBAR PENGESAHAN TESIS.pdf]
Preview
Text
LEMBAR PENGESAHAN TESIS.pdf - Published Version

Download (271kB) | Preview
[thumbnail of ABSTRAK.pdf]
Preview
Text
ABSTRAK.pdf - Published Version

Download (150kB) | Preview
[thumbnail of KATA PENGANTAR.pdf]
Preview
Text
KATA PENGANTAR.pdf - Published Version

Download (229kB) | Preview
[thumbnail of DAFTAR ISI.pdf]
Preview
Text
DAFTAR ISI.pdf - Published Version

Download (182kB) | Preview
[thumbnail of DAFTAR TABEL.pdf]
Preview
Text
DAFTAR TABEL.pdf - Published Version

Download (174kB) | Preview
[thumbnail of DAFTAR TABEL.pdf]
Preview
Text
DAFTAR TABEL.pdf - Published Version

Download (174kB) | Preview
[thumbnail of DAFTAR GAMBAR.pdf]
Preview
Text
DAFTAR GAMBAR.pdf - Published Version

Download (95kB) | Preview
[thumbnail of DAFTAR LAMPIRAN.pdf]
Preview
Text
DAFTAR LAMPIRAN.pdf - Published Version

Download (114kB) | Preview
[thumbnail of BAB I.pdf]
Preview
Text
BAB I.pdf - Published Version

Download (166kB) | Preview
[thumbnail of BAB V.pdf]
Preview
Text
BAB V.pdf - Published Version

Download (28kB) | Preview
[thumbnail of DAFTAR PUSTAKA.pdf]
Preview
Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf - Published Version

Download (74kB) | Preview

Abstract

Penelitian ini dilakukan bertujuan untuk meningkatkan aktivitas dan hasil belajar siswa kelas V SD Negeri 1 Kec. Peudada Kab. Bireuen melalui penerapan model pembelajaran problem based learning (PBL). Penelitian ini dilaksanakan pada semester II kelas V SD Negeri 1 Kec. Peudada Kab. Bireuen selama 3 bulan yaitu April sampai dengan Juni 2015. Rumusan masalah pada penelitian ini (1) Apakah penerapan model pembelajaran problem based learning (PBL) dapat meningkatkan aktivitas belajar siswa SD Negeri 1 Kecamatan Peudada Kabupaten Bireuen. (2) Apakah penerapan model pembelajaran problem based learning (PBL) dapat meningkatkan hasil belajar siswa SD Negeri 1 Kec. Peudada Kab. Bireuen. Jenis penelitian ini adalah penelitian tindakan kelas (classroom action research). Subjek penelitian ini adalah siswa kelas V SD Negeri 1 Kec. Peudada Kab. Bireuen yang berjumlah 35 orang siswa. Instrumen dalam penelitian ini adalah lembar observasi dan tes hasil belajar. Hasil penelitian Aktivitas belajar siswa meningkat, hal ini terbukti pada siklus I pembelajaran 1 rata-rata aktivitas siswa 1,96 dengan kategori cukup aktif, dan pada pembelajaran 2 mengalami peningkatan menjadi 2,27 dengan kategori cukup aktif. dan pada siklus II Pada pembelajaran 1 rata-rata aktivitas siswa 2,63 dengan kategori aktif, dan pada pembelajaran 2 mengalami peningkatan menjadi 2,93 dengan kategori aktif. Aktivitas guru juga mengalami peningkatan siklus I Pada pembelajaran 1 jumlah skor yang diperoleh adalah 45 dengan persentase 80,36% dan berkategori baik. Pada pembelajaran 2 mengalami peningkatan jumlah skor menjadi 47 dengan persentase 83,93% berkategori baik. Sedangkan untuk siklus II Pada pembelajaran 1 jumlah skor yang diperoleh adalah 53 dengan persentase 96,64% dan berkategori sangat baik. Pada pembelajaran 2 mengalami peningkatan jumlah skor menjadi 55 dengan persentase 98,21% berkategori sangat baik. Hasil belajar bahasa Indonesia siswa meningkat, hal ini terbukti dari rata-rata hasil belajar dan tingkat ketuntasan belajar siswa pada siklus I adalah sebesar 74,71 dari jumlah 35 siswa. Jumlah siswa yang berhasil 22 orang (62,86%) dan jumlah siswa yang belum berhasil 13 orang (37,14%) dengan ketuntasan klasikal 62,86% (belum tuntas). Sedangkan pada siklus II rata-rata hasil belajar siswa adalah 81,29. Pada hasil evaluasi ini seluruh siswa berhasil mencapai KKM berjumlah 35 orang (100%). Pada siklus II ini ketuntasan hasil belajar siswa secara klasikal adalah 100% dan dapat dikatakan tuntas secara klasikal. Jadi dapat disimpulkan bahwa model Problem Based Learning (PBL) dapat meningkatkan aktivitas dan hasil belajar bahasa Indonesia siswa kelas V SD Negeri 1 Kec. Peudada Kab. Bireuen.

Item Type: Thesis (Masters)
Additional Information: 371.3 Jul p
Keywords: Hakikat aktivitas; Model pembelajaran; Pemecahan msalah dalam PBL; Hasil belajar
Subjects: L Education > LB Theory and practice of education > LB1025 Teaching (Principles and Practice)
L Education > LB Theory and practice of education > LB1501 Primary Education
P Language and Literature > PL Languages and literatures of Eastern Asia, Africa, Oceania > PL5051 Malayan (Indonesia) languages
Divisions: Program Pasca Sarjana > Pendidikan Dasar
Depositing User: Mrs Siti Nurbaidah
Date Deposited: 16 May 2016 04:56
Last Modified: 16 May 2016 04:56
URI: https://digilib.unimed.ac.id/id/eprint/5257

Actions (login required)

View Item
View Item