PENGEMBANGAN ALAT BANTU LATIHAN BOUNCER BOARD PADA CLUB PELAJAR BOLA VOLI SMA NUSANTARA LUBUK PAKAM

Lestari, Dinda Ayu (2023) PENGEMBANGAN ALAT BANTU LATIHAN BOUNCER BOARD PADA CLUB PELAJAR BOLA VOLI SMA NUSANTARA LUBUK PAKAM. Undergraduate thesis, Universitas Negeri Medan.

[thumbnail of 1. NIM. 6171111009 COVER.pdf]
Preview
Text
1. NIM. 6171111009 COVER.pdf - Published Version

Download (41kB) | Preview
[thumbnail of 2. NIM. 6171111009 APPROVAL SHEET.pdf]
Preview
Text
2. NIM. 6171111009 APPROVAL SHEET.pdf - Published Version

Download (671kB) | Preview
[thumbnail of 3. NIM. 6171111009 ABSTRACT.pdf]
Preview
Text
3. NIM. 6171111009 ABSTRACT.pdf - Published Version

Download (239kB) | Preview
[thumbnail of 4. NIM. 6171111009 PREFACE.pdf]
Preview
Text
4. NIM. 6171111009 PREFACE.pdf - Published Version

Download (372kB) | Preview
[thumbnail of 5. NIM. 6171111009 TABLE OF CONTENT.pdf]
Preview
Text
5. NIM. 6171111009 TABLE OF CONTENT.pdf - Published Version

Download (367kB) | Preview
[thumbnail of 6. NIM. 6171111009 TABLES.pdf]
Preview
Text
6. NIM. 6171111009 TABLES.pdf - Published Version

Download (208kB) | Preview
[thumbnail of 7. NIM. 6171111009 ILLUSTRATION.pdf]
Preview
Text
7. NIM. 6171111009 ILLUSTRATION.pdf - Published Version

Download (209kB) | Preview
[thumbnail of 8. NIM. 6171111009 APPENDICES.pdf]
Preview
Text
8. NIM. 6171111009 APPENDICES.pdf - Published Version

Download (208kB) | Preview
[thumbnail of 9. NIM. 6171111009 CHAPTER I.pdf]
Preview
Text
9. NIM. 6171111009 CHAPTER I.pdf - Published Version

Download (451kB) | Preview
[thumbnail of 13. NIM. 6171111009 CHAPTER V.pdf]
Preview
Text
13. NIM. 6171111009 CHAPTER V.pdf - Published Version

Download (33kB) | Preview
[thumbnail of 14. NIM. 6171111009 BIBLIOGRAPHY.pdf]
Preview
Text
14. NIM. 6171111009 BIBLIOGRAPHY.pdf - Published Version

Download (344kB) | Preview

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengembangkan Alat bantu Pengembangan. Pengembangan Alat Bantu Latihan Bouncer Board Pada Club Pelajar Bola Voli SMA Nusantara Lubuk Pakam. Penelitian ini menggunakan rancangan penelitian dan pengembangan yang mengacu pada teori Sugiyono yang diadopsi dan disesuaikan dengan keadaan di lapangan. Subjek dalam penelitian ini adalah Atlet Pelajar Bola Voli SMA Nusantara Lubuk Pakam. Instrumen penelitian yang digunakan adalah angket/kuisioner. Teknik analisis data yang digunakan adalah analisis deskriptif. Hasil data penelitian pengembangan didapatkan melalui evaluasi para ahli dan uji coba kelompok melalui pengisian kuisioner.Hasil dari evaluasi ahli olahraga Bola Voli memperoleh hasil sebesar 80% yang artinya sangat layak dengan makna produk model dapat dipakai. Hasil dari evaluasi ahli alat memperoleh hasil sebesar 82% yang artinya sangat layak dengan makna produk dapat dipakai. Hasil uji coba kelompok kecil memperoleh hasil sebesar
77% yang artinya Sangat layak dengan makna produk dapat dipakai. Hasil uji coba kelompok besar memperoleh hasil sebesar 88% yang artinya sangat layak dengan makna produk dapat dipakai. Sehingga produk pengembangan alat bantu
Bouncer Board pada Atlet bola voli SMA Nusantara Lubuk Pakam yang dikemas dalam buku pedoman ini dinyatakan sangat layak dengan makna produk dapat dipakai dan layak digunakan sebagai alat bantu latihan Bouncer Board pada Atlet
Bola Voli SMA Nusantara. Kesimpulan dari penelitian Pengembangan berdasarkan hasil penelitian dan pembahasan pada penelitian ini maka dapat ditarik kesimpulan dilihat dari hasil validasi olahraga bola voli mendapatkan hasil
80% dengan deskripsi sangat layak, dari hasil validator alat yakni 82% dengan deskripsi sangat layak, kemudian hasil dari uji coba kecil yakni 77% dengan deksripsi sangat layak dan yang terakhir hasil uji coba kelompok besar yakni 88%.
Dari keseluruhan hasil validator dan uji coba maka dapat dinyatakan alat bantu latihan bouncer board ini dapat digunakan sebagai alat bantu latihan pada bola voli sesuai teknik sesuai fungsi alat bouncer board ini.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Keywords: Pengembangan, Bouncer Board, Bola Voli.
Divisions: Fakultas Ilmu Keolahragaan > Pendidikan Jasmani Kesehatan dan Rekreasi
Depositing User: Cut Lidya Mutia
Date Deposited: 18 Jan 2024 07:32
Last Modified: 18 Jan 2024 07:32
URI: https://digilib.unimed.ac.id/id/eprint/51388

Actions (login required)

View Item
View Item