PERSEPSI SISWA SMA SE-KECAMATAN SELESAI KABUPATEN LANGKAT TERHADAP PEMBELAJARAN PENJAS SECARA DARING DIMASA PANDEMI COVID 19TAHUN 2021

Ginting, Zantra (2022) PERSEPSI SISWA SMA SE-KECAMATAN SELESAI KABUPATEN LANGKAT TERHADAP PEMBELAJARAN PENJAS SECARA DARING DIMASA PANDEMI COVID 19TAHUN 2021. Undergraduate thesis, UNIMED.

[thumbnail of 1. NIM  6173311068 COVER.pdf]
Preview
Text
1. NIM 6173311068 COVER.pdf - Published Version

Download (372kB) | Preview
[thumbnail of 2. NIM  6173311068 APPROVAL SHEET.pdf]
Preview
Text
2. NIM 6173311068 APPROVAL SHEET.pdf - Published Version

Download (1MB) | Preview
[thumbnail of 3. NIM  6173311068 ABSTRACT.pdf]
Preview
Text
3. NIM 6173311068 ABSTRACT.pdf - Published Version

Download (633kB) | Preview
[thumbnail of 4. NIM  6173311068 PREFACE.pdf]
Preview
Text
4. NIM 6173311068 PREFACE.pdf - Published Version

Download (974kB) | Preview
[thumbnail of 5. NIM  6173311068 TABLE OF CONTENT.pdf]
Preview
Text
5. NIM 6173311068 TABLE OF CONTENT.pdf - Published Version

Download (636kB) | Preview
[thumbnail of 6. NIM  6173311068 LIST OF TABLE.pdf]
Preview
Text
6. NIM 6173311068 LIST OF TABLE.pdf - Published Version

Download (359kB) | Preview
[thumbnail of 7. NIM  6173311068 LIST OF PICTURE.pdf]
Preview
Text
7. NIM 6173311068 LIST OF PICTURE.pdf - Published Version

Download (357kB) | Preview
[thumbnail of 8. NIM  6173311068 APPENDIX LIST.pdf]
Preview
Text
8. NIM 6173311068 APPENDIX LIST.pdf - Published Version

Download (360kB) | Preview
[thumbnail of 9. NIM  6173311068 CHAPTER I.pdf]
Preview
Text
9. NIM 6173311068 CHAPTER I.pdf - Published Version

Download (2MB) | Preview
[thumbnail of 13. NIM  6173311068 CHAPTER V.pdf]
Preview
Text
13. NIM 6173311068 CHAPTER V.pdf - Published Version

Download (360kB) | Preview
[thumbnail of 14. NIM  6173311068 BIBLIOGRAPHY.pdf]
Preview
Text
14. NIM 6173311068 BIBLIOGRAPHY.pdf - Published Version

Download (1MB) | Preview

Abstract

Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui Persepsi siswa SMA Se-Kecamatan Selesai terhadap pembelajaran Penjas secara daring di masa pandemi covid-19. Jenis penelitian ini merupakan penelitian deskriptif kuantitatif dengan metode survei. Teknik pengumpulan data dalam penelitian ini menggunakan instrumen angket dan teknik analisis data menggunakan statistik deskriptif dengan persentase. Populasi dalam penelitian ini adalah 3 Sekolah Menengah Atas (SMA) di se-Kecamatan Selesai Kabupaten Langkat dengan pengambilan 1 kelas pada kelas XII SMA dengan menggunakan Total Sampling, adalah teknik pengambilam sampel dimana jumlah sampel sama dengan jumlah populasi. Jumlah sampel yang akan di teliti yaitu berjumlah 100 orang yang terdiri dari 35 siswa-siswi kelas XII SMA Negeri 1 Selesai, 33 siswa-siswi kelas XII SMA Esa Prakarsa dan 32 siswa-siswi kelas XII dari SMA Bina Bersaudara.Validitas sebesar 0,910 sedangkan reliabilitas sebesar 0,870 maka instrument dalam penelitian ini dinyatakan reliable.Berdasarkan hasil penelitian secara keseluruhan disimpulkan bahwa Persepsi Siswa SMA Se-Kecamatan Selesai Terhadap Pembelajaran Daring Mata Pelajaran Penjas Pada Masa PandemiCovid-19 Tahun 2021 masuk dalam kategori Sedang persentase 44% atau 44 siswa, kategori sangat positif persentase 11% atau 11 siswa, kategori positif persentase 18% atau 18 siswa, kategori negatif persentase 22% atau 22 siswa, dan kategori sangat negatif persentase 5% atau 5 siswa. Hasil tersebut diartikan sebagian persepsi siswa Kelas XII terhadap pembelajaran daring dalam mata pelajaran Pendidikan Jasmani Olahraga dan Kesehatan pada Pandemi Covid-19 Tahun 2020 menyatakan kategori sedang.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Additional Information: 2022-PJKR-023
Keywords: persepsi, pembelajaran daring, PJOK, siswa
Subjects: G Geography. Anthropology. Recreation > GV Recreation Leisure > GV201 Physical education and training
G Geography. Anthropology. Recreation > GV Recreation Leisure > GV557 Sports
Divisions: Fakultas Ilmu Keolahragaan > Pendidikan Jasmani Kesehatan dan Rekreasi
Depositing User: Mr Aris Hadiana
Date Deposited: 12 Oct 2022 01:39
Last Modified: 12 Oct 2022 01:39
URI: https://digilib.unimed.ac.id/id/eprint/48266

Actions (login required)

View Item
View Item