PENGARUH MEDIA INTERNET SEBAGAI SUMBER PEMBELAJARAN DAN PROGRAM PENGAJARAN REMEDIAL TERHADAP PRESTASI BELAJAR SISWA SMK SWASTA AL-WASHLIYAH 3 MEDAN T.P. 2020/2021

ANANTA, MUHAMMAD ENDIKO (2021) PENGARUH MEDIA INTERNET SEBAGAI SUMBER PEMBELAJARAN DAN PROGRAM PENGAJARAN REMEDIAL TERHADAP PRESTASI BELAJAR SISWA SMK SWASTA AL-WASHLIYAH 3 MEDAN T.P. 2020/2021. Undergraduate thesis, Universitas Negeri Medan.

[thumbnail of 1. NIM 7153344020 COVER.pdf]
Preview
Text
1. NIM 7153344020 COVER.pdf - Published Version

Download (77kB) | Preview
[thumbnail of 2. NIM 7153344020 APPROVAL.pdf]
Preview
Text
2. NIM 7153344020 APPROVAL.pdf - Published Version

Download (494kB) | Preview
[thumbnail of 3. NIM 7153344020 PREFACE.pdf]
Preview
Text
3. NIM 7153344020 PREFACE.pdf - Published Version

Download (170kB) | Preview
[thumbnail of 4. NIM 7153344020 ABSTRACT.pdf]
Preview
Text
4. NIM 7153344020 ABSTRACT.pdf - Published Version

Download (102kB) | Preview
[thumbnail of 5. NIM 7153344020 TABLE OF CONTENT.pdf]
Preview
Text
5. NIM 7153344020 TABLE OF CONTENT.pdf - Published Version

Download (198kB) | Preview
[thumbnail of 6. NIM 7153344020 ILUSTRATION.pdf]
Preview
Text
6. NIM 7153344020 ILUSTRATION.pdf - Published Version

Download (55kB) | Preview
[thumbnail of 7. NIM 7153344020 TABLES.pdf]
Preview
Text
7. NIM 7153344020 TABLES.pdf - Published Version

Download (57kB) | Preview
[thumbnail of 8. NIM 7153344020 APPENDICES.pdf]
Preview
Text
8. NIM 7153344020 APPENDICES.pdf - Published Version

Download (55kB) | Preview
[thumbnail of 9. NIM 7153344020 CHAPTER I.pdf]
Preview
Text
9. NIM 7153344020 CHAPTER I.pdf - Published Version

Download (398kB) | Preview
[thumbnail of 13. NIM 7153344020 CHAPTER V.pdf]
Preview
Text
13. NIM 7153344020 CHAPTER V.pdf - Published Version

Download (64kB) | Preview
[thumbnail of 14. NIM 7153344020 BILIOGRAPHY.pdf]
Preview
Text
14. NIM 7153344020 BILIOGRAPHY.pdf - Published Version

Download (191kB) | Preview

Abstract

Penelitian bertujuan untuk: (1) mengetahui pengaruh media internet sebagai sumber pembelajaran terhadap prestasi belajar siswa SMK Swasta Al-Washliyah 3 Medan. (2) mengetahui pengaruh program pengajaran remedial terhadap prestasi belajar siswa SMK Swasta Al-Washliyah 3 Medan Tahun Pelajaran 2020/2021. (3) mengetahui pengaruh media internet sebagai sumber pembelajaran dan program pengajaran remedial terhadap prestasi belajar siswa SMK Swasta Al-Washliyah 3 Medan.Penelitian ini dilakukan di SMK SWASTA AL-WASHLIYAH 3 MEDAN. Yang terletak di Jl. Garu II No. 93 , Kelurahan Harjosari I, Kec. Medan Amplas Kota Medan. Adapun populasi dalam penelitian ini adalah siswa kelas XI AP di SMK SWASTA AL-WASHLIYAH 3 MEDAN yang terdiri dari 2 kelas dengan jumlah 57 orang.
Sampel dalam penelitian ini diambil dari seluruh jumlah populasi atau disebut dengan sampel jenuh. Sampel jenuh adalah teknik pengambilan sampel bila semua anggota populasi digunakan sebagai sampel, hal ini sering dilakukan apabila jumlah anggota populasi relative kecil karena jumlah populasi di SMK Swasta Al-Washliyah 3 Medan sebanyak 57 siswa Hasil dari penelitian ini adalah: (1) Terdapat pengaruh yang positif dan signifikan antara Media Internet sebagai Sumber Pembelajaran (X1) terhadap Prestasi Belajar. Dengan nilai thitung > ttabel (3,417>1,673) dan nilai signifikansi (0,001 < 0,05). (2) Terdapat pengaruh yang positif dan signifikan antara Program Pengajaran Remedial (X2) terhadap Prestasi Belajar. Dengan nilai thitung > ttabel (5,082 >1,673) dan nilai signifikansi (0,000 < 0,05. (3) Terdapat pengaruh yang positif dan signifikan antara Media Internet sebagai Sumber Pembelajaran dan Program Pengajaran Remedial terhadap Prestasi Belajar. Dengan Fhitung < Ftabel (24,466 < 3,17 ) dan nilai signifikansi (0,000> 0,05).

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Keywords: Media Internet, Pengajaran Remedial, Prestasi Belajar
Subjects: L Education > LC Special aspects of education
Divisions: Fakultas Ekonomi > Pendidikan Administrasi Perkantoran
Depositing User: Cut Lidya Mutia
Date Deposited: 09 Feb 2022 02:41
Last Modified: 09 Feb 2022 02:41
URI: https://digilib.unimed.ac.id/id/eprint/45387

Actions (login required)

View Item
View Item