ANALISIS MODEL PEMBELAJARAN BLENDED LEARNING BERBASIS SCHOOLOGY DALAM MENINGKATKAN KEMANDIRIAN DAN HASIL BELAJAR KORESPONDENSI DI SMK NEGERI 1 KISARAN T.A 2019/2020

PURWADI (2020) ANALISIS MODEL PEMBELAJARAN BLENDED LEARNING BERBASIS SCHOOLOGY DALAM MENINGKATKAN KEMANDIRIAN DAN HASIL BELAJAR KORESPONDENSI DI SMK NEGERI 1 KISARAN T.A 2019/2020. Undergraduate thesis, Universitas Negeri Medan.

[thumbnail of 1. NIM. 7162144009 COVER.pdf]
Preview
Text
1. NIM. 7162144009 COVER.pdf - Published Version

Download (341kB) | Preview
[thumbnail of 2. NIM. 7162144009 Approval Sheets.pdf]
Preview
Text
2. NIM. 7162144009 Approval Sheets.pdf - Published Version

Download (1MB) | Preview
[thumbnail of 3. NIM. 7162144009 Preface.pdf]
Preview
Text
3. NIM. 7162144009 Preface.pdf - Published Version

Download (685kB) | Preview
[thumbnail of 4. NIM. 7162144009 Abstract.pdf]
Preview
Text
4. NIM. 7162144009 Abstract.pdf - Published Version

Download (675kB) | Preview
[thumbnail of 5. NIM. 7162144009 Table Of Contents.pdf]
Preview
Text
5. NIM. 7162144009 Table Of Contents.pdf - Published Version

Download (659kB) | Preview
[thumbnail of 6. NIM. 7162144009 Tables.pdf]
Preview
Text
6. NIM. 7162144009 Tables.pdf - Published Version

Download (527kB) | Preview
[thumbnail of 7. NIM. 7162144009 Ilustrations.pdf]
Preview
Text
7. NIM. 7162144009 Ilustrations.pdf - Published Version

Download (314kB) | Preview
[thumbnail of 8. NIM. 7162144009 Appendices.pdf]
Preview
Text
8. NIM. 7162144009 Appendices.pdf - Published Version

Download (315kB) | Preview
[thumbnail of 9. NIM. 7162144009 Chapter 1.pdf]
Preview
Text
9. NIM. 7162144009 Chapter 1.pdf - Published Version

Download (1MB) | Preview
[thumbnail of 13. NIM. 7162144009 Chapter 5.pdf]
Preview
Text
13. NIM. 7162144009 Chapter 5.pdf - Published Version

Download (875kB) | Preview
[thumbnail of 14. NIM. 7162144009 Bibliography.pdf]
Preview
Text
14. NIM. 7162144009 Bibliography.pdf - Published Version

Download (1MB) | Preview

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk melakukan analisis terhadap efektivitas penggunaan perangkat pembelajaran berbasis model pembelajaran Blended Learning dengan memanfaatkan Schoology dalam meningkatkan kemandirian dan hasil belajar siswa pada mata pelajaran korespondensi kelas X SMK Negeri 1 Kisaran.
Jenis penelitian ini adalah eksperimen. Penelitian ini dilaksanakan di SMK Negeri 1 Kisaran yang berlokasi di Jl Akasia Kisaran pada tahun 2019/2020 dengan jumlah populasi 72 orang. Sampel dalam penelitian ini diambil dengan teknik purposive samling, yaitu kelas X AP 3 sebanyak 36 orang terpilih sebagai kelas eksperimen dan kelas X AP 4 sebanyak 36 orang terpilih sebagai kelas kontrol. Instrumen yang digunakan untuk mengumpulkan data adalah tes pilihan berganda sebanyak 20 soal yang masing-masing terdiri dari 5 opsi, Soal esai terbuka, serta angket kemandirian belajar siswa.
Dari hasil analisis data kelas kontrol skor kemandirian belajar sebesar 3,78 dengan kategori “Baik” sedangkan kelas eksperimen sebesar 4,40 dengan kategori “Sangat Baik”. Data hasil belajar siswa dilihat dari skor postest pada kelas kontrol rata-rata sebesar 77,92 dengan standar deviasi 10,174 sedangkan pada kelas eksperimen rata-rata hasil belajar sebesar 87,25 dengan standar deviasi 9,802. Uji normalitas dan homogenitas data angket maupun hasil belajar instrumen pretest maupun postest diperoleh hasil Fhitung> 0,05 sehingga baik data angket maupun data hasil belajar terdistribusi normal dan homogen. Uji hipotesis pertama diperoleh Fhitung lebih besar dari Ftabel (55,936 > 4.11) serta nilai sig = 0,00 lebih kecil dari nilai ∝ (0,00 < 0,05) maka Haditerima, sedangkan pada uji hipotesis kedua F-hitunglebih besar dari Ftabel (216,906 > 4.11) serta nilai sig = 0,00 lebih kecil dari nilai ∝ (0,00 < 0,05). Maka Ho tidak dapat diterima dan Ha diterima.
Dapat disimpulkan bahwa rata-rata kemandirian dan hasil belajar siswa kelas eksperimen yang diajarkan dengan model pembelajaran blended learning dengan bantuan Schoology lebih tinggi dibandingkan dengan kelas kontrol yang diajarkan dengan model pembelajaran konvensional.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Keywords: Model Pembelajaran Blended Learning, Kemandirian Belajar, Hasil Belajar
Subjects: L Education > LC Special aspects of education > LC25 Self-education. Self-culture
Divisions: Fakultas Ekonomi > Pendidikan Administrasi Perkantoran
Depositing User: Cut Lidya Mutia
Date Deposited: 16 Apr 2021 01:59
Last Modified: 16 Apr 2021 01:59
URI: https://digilib.unimed.ac.id/id/eprint/41833

Actions (login required)

View Item
View Item