ANALISIS PENGETAHUAN DAN SIKAP SISWA PADA MATERI STRUKTUR DAN FUNGSI JARINGAN TUMBUHAN DI SMA NEGERI SE-KOTA MEDA

Nasution, Riesyatul Khairiyah (2019) ANALISIS PENGETAHUAN DAN SIKAP SISWA PADA MATERI STRUKTUR DAN FUNGSI JARINGAN TUMBUHAN DI SMA NEGERI SE-KOTA MEDA. Masters thesis, UNIMED.

[thumbnail of 1. NIM. 8156174032 COVER.pdf]
Preview
Text
1. NIM. 8156174032 COVER.pdf - Published Version

Download (130kB) | Preview
[thumbnail of 2. NIM. 8156174032 APPROVAL SHEET.pdf]
Preview
Text
2. NIM. 8156174032 APPROVAL SHEET.pdf - Published Version

Download (282kB) | Preview
[thumbnail of 3. NIM. 8156174032 ABSTRACT.pdf]
Preview
Text
3. NIM. 8156174032 ABSTRACT.pdf - Published Version

Download (234kB) | Preview
[thumbnail of 4. NIM. 8156174032 PREFACE.pdf]
Preview
Text
4. NIM. 8156174032 PREFACE.pdf - Published Version

Download (198kB) | Preview
[thumbnail of 5. NIM. 8156174032 TABLE OF CONTENT.pdf]
Preview
Text
5. NIM. 8156174032 TABLE OF CONTENT.pdf - Published Version

Download (130kB) | Preview
[thumbnail of 6. NIM. 8156174032 TABLES.pdf]
Preview
Text
6. NIM. 8156174032 TABLES.pdf - Published Version

Download (165kB) | Preview
[thumbnail of 7. NIM. 8156174032 ILLUSTRATION.pdf]
Preview
Text
7. NIM. 8156174032 ILLUSTRATION.pdf - Published Version

Download (88kB) | Preview
[thumbnail of 8. NIM. 8156174032 APPENDICES.pdf]
Preview
Text
8. NIM. 8156174032 APPENDICES.pdf - Published Version

Download (46kB) | Preview
[thumbnail of 9. NIM. 8156174032 CHAPTER I.pdf]
Preview
Text
9. NIM. 8156174032 CHAPTER I.pdf - Published Version

Download (374kB) | Preview
[thumbnail of 13. NIM. 8156174032 CHAPTER V.pdf]
Preview
Text
13. NIM. 8156174032 CHAPTER V.pdf - Published Version

Download (249kB) | Preview
[thumbnail of 14. NIM. 8156174032 BIBLIOGRAPHY.pdf]
Preview
Text
14. NIM. 8156174032 BIBLIOGRAPHY.pdf - Published Version

Download (413kB) | Preview

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengetahuan siswa berdasarkan
asal sekolah, indikator pembelajaran, level kognisi, dan ketuntasan serta hubungan
pengetahuan dengan sikap siswa pada materi struktur dan fungsi jaringan
tumbuhan di SMA Negeri se-Kota Medan. Jenis penelitian adalah penelitian
deskriptif dengan pendekatan kuantitatif. Sampel penelitian pada siswa kelas XI
IPA sebanyak 547 orang. Pengetahuan siswa diperoleh dari adanya tes diagnostik
dalam pilihan berganda dan sikap siswa menggunakan angket. Perolehan data
dianalisis dengan deskriptif dan uji spearman untuk mengetahui korelasi antara
pengetahuan dengan sikap siswa. Hasil penelitian diperoleh bahwa pengetahuan
siswa SMAN Se-Kota Medan tergolong baik (76,89), dimana berdasarkan asal
sekolah yaitu SMAN 6 sangat baik (82,24), SMAN11 baik (80,09), SMAN4 baik
(78,16), SMAN 12 baik (76,38), SMAN14 baik (75,93), SMAN10 baik (73,36)
dan SMAN 8 baik (72,03). Berdasarkan indikator pembelajaran SMA N Se-Kota
Medan untuk indikator 1 (79%), indikator 4, 6, 8 (77%), indikator 3 (76%),
indikator 5, 7, 10 (73%), indikator 2 (68%), indikator 9 (67%) dan untuk nilai
rata-rata ketercapaian berdasarkan indikator pembelajaran di SMA N Se-Kota
Medan diperoleh kriteria baik (75%). Berdasarkan level kognisi yaitu pada level
C1 dan C3 (81%), level C2 (77%), level C5 (76%), level C4 (74%), level C6
(69%) dan untuk nilai rata-rata ketercapaian berdasarkan level kognisi di SMA N
Se-Kota Medan diperoleh kriteria baik (76%). Berdasarkan ketuntasan di SMAN
Se-Kota Medan tergolong baik (79,24%), ketuntasan berdasarkan asal sekolah
yaitu pada SMAN 11 sangat baik (98,70%), SMAN 4 sangat baik (91,25%),
SMAN 6 sangat baik (82,89%), SMAN 12 sangat baik (81,25%), SMAN 14 baik
(73,33%), SMAN 10 baik (65,79%), dan SMAN 8 baik (61,45%).Terdapat
hubungan signifikan antara pengetahuan dengan sikap siswa pada materi struktur
dan fungsi jaringan pada tumbuhan di SMA Negeri se-Kota Medan dengan nilai
Sig.(2-tailed) 0,002<0,05 dan koefisien korelasi sebesar 0,133, jika
diinterpretasikan terhadap koefisien versi de Vaus memiliki kekuatan hubungan
lemah. Nilai R2diperoleh sebesar 0,017, artinya bahwa kontribusi pengetahuan
terhadap sikap sebesar 1,7%, nilai t hitung (3,074) > t tabel (1,645) dimana Ho
ditolak dan Ha diterima. Disimpulkan bahwa pengetahuan mempengaruhi sikap
siswa dengan kekuatan hubungan yang lemah. Oleh sebab itu, masih perlu upaya
peningkatan pengetahuan dan sikap siswa untuk hasil yang lebih baik di setiap
sekolah manapun.

Item Type: Thesis (Masters)
Additional Information: 577.8/Nas/a
Keywords: Pengetahuan, Sikap, Siswa
Subjects: L Education > LB Theory and practice of education
L Education > LB Theory and practice of education > LB1603 Secondary Education. High schools
Q Science > QH Natural history > QH301 Biology
Q Science > QK Botany > QK640 Plant anatomy
Divisions: Program Pasca Sarjana > Pendidikan Biologi
Depositing User: Mr Maknun
Date Deposited: 25 Nov 2020 06:35
Last Modified: 25 Nov 2020 06:35
URI: https://digilib.unimed.ac.id/id/eprint/40867

Actions (login required)

View Item
View Item