PENGARUH DISIPLIN BELAJAR DAN FASILITAS BELAJAR TERHADAP PRESTASI BELAJAR SISWA PADA MATA PELAJARAN EKONOMI KELAS XI IS SMA NEGERI 7 MEDAN TAHUN AJARAN 2019/2020

SIRUMAHOMBAR, ANA N (2020) PENGARUH DISIPLIN BELAJAR DAN FASILITAS BELAJAR TERHADAP PRESTASI BELAJAR SISWA PADA MATA PELAJARAN EKONOMI KELAS XI IS SMA NEGERI 7 MEDAN TAHUN AJARAN 2019/2020. Undergraduate thesis, Universitas Negeri Medan.

[thumbnail of 1. NIM. 7163141002 COVER.pdf]
Preview
Text
1. NIM. 7163141002 COVER.pdf - Published Version

Download (43kB) | Preview
[thumbnail of 2. NIM. 7163141002 APPROVAL SHEET.pdf]
Preview
Text
2. NIM. 7163141002 APPROVAL SHEET.pdf - Published Version

Download (541kB) | Preview
[thumbnail of 3. NIM. 7163141002 PREFACE.pdf]
Preview
Text
3. NIM. 7163141002 PREFACE.pdf - Published Version

Download (297kB) | Preview
[thumbnail of 4. NIM. 7163141002 ABSTRACT.pdf]
Preview
Text
4. NIM. 7163141002 ABSTRACT.pdf - Published Version

Download (218kB) | Preview
[thumbnail of 5. NIM. 7163141002 TABLE OF CONTENT.pdf]
Preview
Text
5. NIM. 7163141002 TABLE OF CONTENT.pdf - Published Version

Download (355kB) | Preview
[thumbnail of 6. NIM. 7163141002 TABLES.pdf]
Preview
Text
6. NIM. 7163141002 TABLES.pdf - Published Version

Download (182kB) | Preview
[thumbnail of 7. NIM. 7163141002 ILLUSTRATION.pdf]
Preview
Text
7. NIM. 7163141002 ILLUSTRATION.pdf - Published Version

Download (112kB) | Preview
[thumbnail of 8. NIM. 7163141002 APPENDICES.pdf]
Preview
Text
8. NIM. 7163141002 APPENDICES.pdf - Published Version

Download (112kB) | Preview
[thumbnail of 9. NIM. 7163141002 CHAPTER I.pdf]
Preview
Text
9. NIM. 7163141002 CHAPTER I.pdf - Published Version

Download (581kB) | Preview
[thumbnail of 13. NIM. 7163141002 CHAPTER V.pdf]
Preview
Text
13. NIM. 7163141002 CHAPTER V.pdf - Published Version

Download (278kB) | Preview
[thumbnail of 14. NIM. 7163141002 BIBLIOGRAPHY.pdf]
Preview
Text
14. NIM. 7163141002 BIBLIOGRAPHY.pdf - Published Version

Download (243kB) | Preview

Abstract

Permasalahan dalam penelitian ini adalah rendahnya prestasi belajar ekonomi siswa kelas XI IS SMA Negeri 7 Medan Tahun Ajaran 2019/2020. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui Pengaruh Disiplin Belajar dan Fasilitas BelajarTerhadap Prestasi Belajar Siswa Pada Mata Pelajaran Ekonomi Kelas XI IS SMA Negeri 7 Medan Tahun Ajaran 2019/2020. Penelitian ini dilaksanakan di SMA Negeri 7 Medan yang beralamat di Jalan Timor No. 36, Gaharu, Kecamatan Medan Timur, Kota Medan, Kabupaten Deli Serdang.
Jenis penelitian ini adalah expost facto. Populasi dalam penelitian ini adalah 105 orang siswa. Sampel sebanyak 83 orang dengan teknik total sampling. Teknik pengumpulan data yang digunakan adalah menggunakan dokumentasi dan penyebaran angket. Sebelum digunakan angket tersebut diuji terlebih dahulu. Dari hasil pengujian angket diperoleh bahwa angket tersebut valid dan reliabel. Uji validitas untuk butir angket menggunakan rumus Product Moment dan uji reliabilitasnya menggunakan rumus Cronbach Alpha. Uji Asumsi Klasik yang digunakan adalah Uji Normalitas, Uji Linearitas dan Uji Multikolinearitas. Teknik analisis data yang digunakan dalam penelitian ini adalah Regresi Linear berganda dan untuk menguji hipotesis digunakan rumus Uji t, Uji F, dan Koefisien Determinasi (R2).
Berdasarkan hasil analisis data dengan menggunakan program SPSS 20, diperoleh persamaan regresi linier berganda Y = 25,974 + 0,509X1 + 0, 393X2 + e.
Analisis uji t untuk variabel Disiplin belajar (X1) diperoleh thitung > ttabel (5,053> 1,66) dengan nilai sig α < 0,05 atau (0,000>0,05). Hal ini berarti Disiplin belajar berpengaruh positif dan signifikan terhadap Prestasi Belajar Ekonomi (Y). Untuk variabel Penggunaan sumber belajar (X2) diperoleh thitung > ttabel (4,109> 1,66)dengan nilai sig α < 0,05 atau 0,000 < 0,05. Hal ini berarti Fasilitas belajar berpengaruh positif dan signifikan terhadap Prestasi Belajar Ekonomi siswa. Selanjutnya untuk uji F dilakukan dengan membandingkan hasil antara Fhitung dengan Ftabel. Berdasarkan uji F diperoleh bahwa nilai Fhitung > Ftabel (49,186 > 3,11) dengan nilai sig α < 0,05 atau 0,000 < 0,05. Sehingga dapat disimpulkan bahwa variabel Disiplin belajar (X1) dan Fasilitas belajar (X2) berpengaruh positif dan signifikan terhadap Prestasi Belajar Ekonomi (Y). Dari analisis tersebut dapat disimpulkan bahwa hipotesis yang berbunyi terdapat pengaruh antara disiplin belajar dan fasilitas belajar terhadap prestasi belajar Siswa Pada Mata Pelajaran Ekonomi Kelas XI IS SMA Negeri 7 Medan Tahun Ajaran 2019/2020 diterima.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Keywords: Disiplin Belajar , Fasilitas Belajar, Prestasi Belajar
Subjects: L Education > LB Theory and practice of education > LB3011 School management and discipline
Divisions: Fakultas Ekonomi > Pendidikan Ekonomi
Depositing User: Cut Lidya Mutia
Date Deposited: 25 Nov 2020 01:06
Last Modified: 27 Nov 2020 01:16
URI: https://digilib.unimed.ac.id/id/eprint/40861

Actions (login required)

View Item
View Item