Pengembangan Perangkat Pembelajaran Matematika Berbasis Pendekatan Matematika Realistik untuk Meningkatkan Kemampuan Penalaran Matematis dan Kemampuan Literasi Matematis Siswa MTs Negeri 2 Asahan

Mawaddah, Rahmi (2020) Pengembangan Perangkat Pembelajaran Matematika Berbasis Pendekatan Matematika Realistik untuk Meningkatkan Kemampuan Penalaran Matematis dan Kemampuan Literasi Matematis Siswa MTs Negeri 2 Asahan. Masters thesis, UNIMED.

[thumbnail of 1. NIM. 8176172042 COVER.pdf]
Preview
Text
1. NIM. 8176172042 COVER.pdf - Published Version

Download (127kB) | Preview
[thumbnail of 2. NIM. 8176172042 APPROVAL SHEET.pdf]
Preview
Text
2. NIM. 8176172042 APPROVAL SHEET.pdf - Published Version

Download (1MB) | Preview
[thumbnail of 3. NIM. 8176172042 ABSTRACT.pdf]
Preview
Text
3. NIM. 8176172042 ABSTRACT.pdf - Published Version

Download (287kB) | Preview
[thumbnail of 4. NIM. 8176172042 PREFACE.pdf]
Preview
Text
4. NIM. 8176172042 PREFACE.pdf - Published Version

Download (289kB) | Preview
[thumbnail of 5. NIM. 8176172042 TABLE OF CONTENT.pdf]
Preview
Text
5. NIM. 8176172042 TABLE OF CONTENT.pdf - Published Version

Download (99kB) | Preview
[thumbnail of 6. NIM. 8176172042 TABLES.pdf]
Preview
Text
6. NIM. 8176172042 TABLES.pdf - Published Version

Download (69kB) | Preview
[thumbnail of 7.  NIM. 8176172042 ILLUSTRATION.pdf]
Preview
Text
7. NIM. 8176172042 ILLUSTRATION.pdf - Published Version

Download (64kB) | Preview
[thumbnail of 8. NIM. 8176172042 CHAPTER I.pdf]
Preview
Text
8. NIM. 8176172042 CHAPTER I.pdf - Published Version

Download (947kB) | Preview
[thumbnail of 12. NIM. 8176172042 CHAPTER V.pdf]
Preview
Text
12. NIM. 8176172042 CHAPTER V.pdf - Published Version

Download (233kB) | Preview
[thumbnail of 13. NIM. 8176172042 BIBLIOGRAPHY.pdf]
Preview
Text
13. NIM. 8176172042 BIBLIOGRAPHY.pdf - Published Version

Download (328kB) | Preview

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan: 1) Peningkatan kemampuan penalaran matematis siswa kelas IX MTs Negeri 2 Asahan dengan menggunakan perangkat pembelajaran berbasis pendekatan matematika realistik yang dikembangkan; 2) peningkatan kemampuan literasi matematis siswa kelas IX MTs Negeri 2 Asahan dengan menggunakan perangkat pembelajaran berbasis pendekatan matematika realistik yang dikembangkan; 3) Pengembangan Perangkat pembelajaran yang efektif untuk meningkatkan penalaran matematis siswa MTs Negeri 2 Asahan; 4) Pengembangan Perangkat pembelajaran yang efektif untuk meningkatkan Literasi matematis siswa MTs Negeri 2 Asahan; 5) Perbedaan kemampuan penalaran matematik siswa antara siswa yang diberi pembelajaran berbasis pendekatan matematika realistik dengan pembelajaran biasa di MTs Negeri 2 Asahan dan 6) Perbedaan kemampuan literasi matematik siswa antara siswa yang diberi pembelajaran berbasis pendekatan matematika realistik dengan pembelajaran biasa di MTs Negeri 2 Asahan. Penelitian ini merupakan penelitian pengembangan. Penelitian ini dilakukan melalui dua tahap, yakni tahap pertama pengembangan bahan ajar berbasis pendekatan matematika realistik dengan menggunakan model pengembangan ADDIE, dan tahap kedua mengujicobakan perangkat pembelajaran berbasis pendekatan matematika yang dikembangkan di kelas IX-D dan IX-E MTs Negeri 2 Asahan. Dari hasil uji coba I dan uji coba II diperoleh: 1) Pada uji coba I dan II terjadi peningkatan nilai rata –rata kemampuan penalaran matematis siswa sebesar 14,64; 2) Pada uji coba I dan II terjadi peningkatan nilai rata –rata kemampuan literasi matematis siswa sebesar 7,29; 3) Perangkat pembelajaran berbasis pendekatan matematika realistik untuk meningkatkan kemampuan penalaran matematis sudah efektif untuk digunakan; 4) Perangkat pembelajaran berbasis pendekatan matematika realistik untuk meningkatkan kemampuan literasi matematis sudah efektif untuk digunakan; 5) Kemampuan penalaran matematis siswa yang diberi pembelajaran berbasis pendekatan matematika realistik lebih tinggi dari pada kemampuan penalaran matematis siswa yang diberi pembelajaran biasa dan 6) kemampuan literasi matematis siswa yang diberi pembelajaran berbasis pendekatan matematika realistik lebih tinggi dari pada kemampuan literasi matematis siswa yang diberi pembelajaran biasa.

Item Type: Thesis (Masters)
Additional Information: 510.072 Maw p
Keywords: pengembangan perangkat pembelajaran; model ADDIE; Pendekatan Matematika Realistik; penalaran matematis; literasi matematis.
Subjects: L Education > LB Theory and practice of education
L Education > LB Theory and practice of education > LB1025 Teaching (Principles and Practice)
L Education > LB Theory and practice of education > LB2300 Higher Education > LB2361 Curriculum
Q Science > QA Mathematics
Depositing User: Mrs Catur Dedek Khadijah
Date Deposited: 17 Nov 2020 08:14
Last Modified: 17 Nov 2020 08:14
URI: https://digilib.unimed.ac.id/id/eprint/40794

Actions (login required)

View Item
View Item