PENGARUH METODE DRILL (LATIHAN) TERHADAP KEMAMPUAN MELAKUKAN PERAWATAN KULIT KEPALA DAN RAMBUT (CREAMBATH) SISWI KELAS X TATA KECANTIKAN SMK NEGERI 10 MEDAN

DAULAY, LATIFA HANUM (2018) PENGARUH METODE DRILL (LATIHAN) TERHADAP KEMAMPUAN MELAKUKAN PERAWATAN KULIT KEPALA DAN RAMBUT (CREAMBATH) SISWI KELAS X TATA KECANTIKAN SMK NEGERI 10 MEDAN. Undergraduate thesis, UNIMED.

[thumbnail of 1. NIM. 5133344026 COVER.pdf]
Preview
Text
1. NIM. 5133344026 COVER.pdf - Published Version

Download (76kB) | Preview
[thumbnail of 3. NIM. 5133344026 ABSTRACT.pdf]
Preview
Text
3. NIM. 5133344026 ABSTRACT.pdf - Published Version

Download (179kB) | Preview
[thumbnail of 4. NIM. 5133344026 PREFACE.pdf]
Preview
Text
4. NIM. 5133344026 PREFACE.pdf - Published Version

Download (168kB) | Preview
[thumbnail of 5. NIM. 5133344026 TABLE OF CONTENT.pdf]
Preview
Text
5. NIM. 5133344026 TABLE OF CONTENT.pdf - Published Version

Download (212kB) | Preview
[thumbnail of 6. NIM. 5133344026 ILLUSTRATION.pdf]
Preview
Text
6. NIM. 5133344026 ILLUSTRATION.pdf - Published Version

Download (175kB) | Preview
[thumbnail of 7. NIM. 5133344026 TABLES.pdf]
Preview
Text
7. NIM. 5133344026 TABLES.pdf - Published Version

Download (219kB) | Preview
[thumbnail of 8. NIM. 5133344026 APPENDICES.pdf]
Preview
Text
8. NIM. 5133344026 APPENDICES.pdf - Published Version

Download (204kB) | Preview
[thumbnail of 9. NIM. 5133344026 CHAPTER I.pdf]
Preview
Text
9. NIM. 5133344026 CHAPTER I.pdf - Published Version

Download (378kB) | Preview
[thumbnail of 13. NIM. 5133344026 CHAPTER V.pdf]
Preview
Text
13. NIM. 5133344026 CHAPTER V.pdf - Published Version

Download (206kB) | Preview
[thumbnail of 14. NIM. 5133344026 BIBLIOGRAPHY.pdf]
Preview
Text
14. NIM. 5133344026 BIBLIOGRAPHY.pdf - Published Version

Download (142kB) | Preview

Abstract

Pada pembelajaran Creambath Siswa Kelas X Tata Kecantikan SMK Negeri 10 Medan mengutamakan keterampilan massage dalam melakukan creambath. Siswa diharapkan mampu melakukan massage dengan tepat dan benar. Pada kenyataannya masih banyak siswa yang belum mampu melakukan massage secara maksimal. Untuk itu tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui kemampuan Siswa kelas X Program keahlian tata kecantikan SMK Negeri 10 Medan Tahun ajaran 2017/2018 dalam melakukan massage/pengurutan kepala pada materi pembelajaran perawatan kulit kepala dan rambut (Creambath) dengan metode konvensional. Untuk mengetahui Kemampuan Siswa kelas X Program keahlian tata kecantikan SMK Negeri 10 Medan Tahun ajaran 2017/2018 dalam melakukan massage/pengurutan kepala pada materi pembelajaran perawatan kulit kepala dan rambut (Creambath) dengan metode Drill/Latihan. Untuk mengetahui pengaruh metode Drill (Latihan) terhadap kemampuan melakukan massage pada perawatan kulit kepala dan rambut (Creambath) pada siswa Kelas X Tata Kecantikan SMK Negeri 10 Medan tahun ajaran 2017/2018. Metode penelitian yang digunakan adalah kuasi eksperimen. Sampel dari penelitian ini sebanyak 60 orang siswa yang diambil dari 2 kelas yaitu 30 orang siswa kelompok eksperimen dan 30 orang siswa kelompok kontrol. Instrument penelitian yang digunakan adalah lembar observasi yang dinilai oleh 5 observer yang kompeten. Teknik analisis data yang digunakan adalah uji t.
Hasil dari penelitian ini adalah kemampuan melakukan massage pada perawatan kulit kepala dan rambut (Creambath) pada siswa Kelas X Tata Kecantikan SMK Negeri 10 Medan yang diajar dengan model pembelajaran konvensional berada pada kategori cukup. Kemampuan melakukan massage pada perawatan kulit kepala dan rambut (Creambath) pada siswa Kelas X Tata Kecantikan SMK Negeri 10 Medan yang diajar dengan metode drill (latihan) berada pada kategori sangat baik. Terdapat pengaruh metode Drill (Latihan) terhadap kemampuan melakukan massage pada perawatan kulit kepala dan rambut (Creambath) pada siswa Kelas X Tata Kecantikan SMK Negeri 10 Medan. Hal ini dibuktikan dari hasil uji statistic yaitu diperoleh thitung = 11,14 dan ttabel = 2,00 dengan α = 0,05 dan dk = 58 sehingga thitung > ttabel atau 11,14 > 2,00.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Additional Information: SK-2018 RIAS 038
Keywords: METODE PEMBELAJARAN DRILL; KEMAMPUAN MELAKUKAN MASSAGE; PERAWATAN KULIT KEPALA DAN RAMBUT (CREAMBATH)
Subjects: L Education > LB Theory and practice of education
L Education > LB Theory and practice of education > LB1603 Secondary Education. High schools
Divisions: Fakultas Teknik > Pendidikan Tata Rias
Depositing User: Mr Renaldi Syafaruddin Akbar
Date Deposited: 09 Apr 2019 11:00
Last Modified: 24 Feb 2020 04:51
URI: https://digilib.unimed.ac.id/id/eprint/34378

Actions (login required)

View Item
View Item