AMRI, KHOIRUL (2018) PERBEDAAN HASIL BELAJAR SISWA PADA MATA PELAJARAN MENGGAMBAR TEKNIK YANG PEMBELAJARANNYA MENGGUNAKAN MODEL PROBLEM POSING DAN THINK PAIR SHARE (TPS) DI SMK MANDIRI PERCUT SEI TUAN. Undergraduate thesis, UNIMED.
1. NIM. 5142122001 COVER.pdf - Published Version
Download (57kB) | Preview
2. NIM. 5142122001 APPROVAL SHEET.pdf - Published Version
Download (564kB) | Preview
3. NIM. 5142122001 ABSTRACK.pdf - Published Version
Download (321kB) | Preview
4. NIM. 5142122001 PREFACE.pdf - Published Version
Download (170kB) | Preview
5. NIM. 5142122001 TABLE OF CONTENT.pdf - Published Version
Download (120kB) | Preview
6. NIM. 5142122001 TABLES.pdf - Published Version
Download (36kB) | Preview
7. NIM. 5142122001 ILLUSTRATION.pdf - Published Version
Download (35kB) | Preview
8. NIM. 5142122001 APPENDICES.pdf - Published Version
Download (62kB) | Preview
9. NIM. 5142122001 CHAPTER I.pdf - Published Version
Download (411kB) | Preview
13. NIM. 5142122001 CHAPTER V.pdf - Published Version
Download (206kB) | Preview
14. NIM. 5142122001 BIBLIOGRAPHY.pdf - Published Version
Download (66kB) | Preview
Abstract
Penelitian ini bertujuan: 1) Mengetahui pengaruh model pembelajaran Problem Posingdan model pembelajaran Think Pair Share (TPS) terhadap hasil belajar menggambar teknik pada siswa kelas X TKR SMK Mandiri Percut Sei Tuan. 2) Mengetahui perbedaan hasil belajar siswa yang diajar dengan model pembelajaran Problem Posing dan Think Pair Share (TPS) pada kelas X TKR SMK Mandiri Percut Sei Tuan. Penelitian ini dilaksanakan di SMK Mandiri Percut Sei Tuan Jl. Datuk Kabu No. 99 Pasar III Tembung, Bandar Kalipah, Kec. Percut Sei Tuan, Kab.Deli Serdang Prov. Sumatera Utara. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh kelas X TKR yang berjumlah 60 siswa, sedangkan
sampel dalam penelitian ini terdiri 2 kelas yaitu kelas X TKR-1 berjumlah 30 siswa dan kelas X TKR-2 berjumlah 30 siswa. Teknik pengambilan sampel adalah teknik sampling acak. Untuk kelas X TKR-1 diberikan dengan model
pembelajaran Problem Posing sedangkan untuk kelas X TKR-2 diberikan model pembelajaran Think Pair Share (TPS). Hasil belajar siswa pada kelas X TKR-1 sebelum diberikan perlakuan rata-rata pre-test 38,8 dan setelah diberikan
perlakuan dengan menggunakan model pembelajaran Problem Posing diperoleh rata-rata post-test 79,6 sedangkan hasil belajar siswa pada kelas X TKR-2 sebelum diberikan perlakuan rata-rata pre-test 40 dan setelah diberikan model pembelajaran Think Pair Share (TPS) diperoleh rata-rata post-test 72,4. Dan hasil perhitungan uji t post-test diperoleh nilai thitung sebesar 10,4956 dan ttabel sebesar 2,0021 pada taraf α = 0,05 sehingga diperoleh (10,4956 > 2,0021), dengan persentase peningkatan hasil belajar siswa sebesar 9,94%. Dengan demikian maka dapat disimpulkan bahwa hipotesis penelitian ini Ho ditolak, ini menunjukkan bahwa hasil belajar yang diajarkan menggunakan model pembelajaran Problem Posing lebih tinggi secara signifikan dibandingkan hasil belajar siswa yang diajarkan dengan menggunakan model Think Pair Share (TPS).
Item Type: | Thesis (Undergraduate) |
---|---|
Additional Information: | SK-2019 OTM 001 |
Keywords: | Problem Posing, Think Pair Share (TPS) dan Hasil Belajar Menggambar Teknik |
Subjects: | H Social Sciences > HE Transportation and Communications > HE5601 Automotive transportation Including trucking, bus lines, and taxicab service L Education > LB Theory and practice of education > LB1603 Secondary Education. High schools M Music and Books on Music > MT Instruction and study |
Divisions: | Fakultas Teknik > Pendidikan Teknik Otomotif |
Depositing User: | Mr Fifri Juanda Harahap |
Date Deposited: | 26 Feb 2019 15:49 |
Last Modified: | 10 Mar 2020 06:45 |
URI: | https://digilib.unimed.ac.id/id/eprint/32443 |