KONTRIBUSI KONSENTRASI DAN KELENTUKAN PERGELANGAN TANGAN TERHADAP HASIL FREE THROW BOLA BASKET PADA CLUB PURA SAKTI TANJUNG PURA TAHUN 2017

Nasution, Ilyas Alfahri (2017) KONTRIBUSI KONSENTRASI DAN KELENTUKAN PERGELANGAN TANGAN TERHADAP HASIL FREE THROW BOLA BASKET PADA CLUB PURA SAKTI TANJUNG PURA TAHUN 2017. Undergraduate thesis, UNIMED.

[thumbnail of 1. NIM 6123321022 COVER.pdf]
Preview
Text
1. NIM 6123321022 COVER.pdf - Published Version

Download (39kB) | Preview
[thumbnail of 2. NIM 6123321022 APPROVAL SHEET.pdf]
Preview
Text
2. NIM 6123321022 APPROVAL SHEET.pdf - Published Version

Download (302kB) | Preview
[thumbnail of 3. NIM 6123321022 ABSTRACT.pdf]
Preview
Text
3. NIM 6123321022 ABSTRACT.pdf - Published Version

Download (142kB) | Preview
[thumbnail of 4. NIM 6123321022 PREFACE.pdf]
Preview
Text
4. NIM 6123321022 PREFACE.pdf - Published Version

Download (202kB) | Preview
[thumbnail of 5. NIM 6123321022 TABLE OF CONTENT.pdf]
Preview
Text
5. NIM 6123321022 TABLE OF CONTENT.pdf - Published Version

Download (66kB) | Preview
[thumbnail of 6. NIM 6123321022 TABLES.pdf]
Preview
Text
6. NIM 6123321022 TABLES.pdf - Published Version

Download (63kB) | Preview
[thumbnail of 7. NIM 6123321022 ILLUSTRATION.pdf]
Preview
Text
7. NIM 6123321022 ILLUSTRATION.pdf - Published Version

Download (36kB) | Preview
[thumbnail of 8. NIM 6123321022 APPENDICES.pdf]
Preview
Text
8. NIM 6123321022 APPENDICES.pdf - Published Version

Download (37kB) | Preview
[thumbnail of 9. NIM 6123321022 CHAPTER I.pdf]
Preview
Text
9. NIM 6123321022 CHAPTER I.pdf - Published Version

Download (376kB) | Preview
[thumbnail of 13. NIM 6123321022 CHAPTER V.pdf]
Preview
Text
13. NIM 6123321022 CHAPTER V.pdf - Published Version

Download (140kB) | Preview
[thumbnail of 14. NIM 6123321022 BIBLIOGRAPHY.pdf]
Preview
Text
14. NIM 6123321022 BIBLIOGRAPHY.pdf - Published Version

Download (114kB) | Preview

Abstract

Olahraga basket kian hari semakin populer di Indonesia, hal ini terbukti dari banyaknya pertandingan basket dari tingkat pelajar sampai dengan club. Basket memiliki teknik dasar diantaranya adalah shooting, Salah satu jenis shooting adaalah free throw. Dalam melakukan tembakan free throw, konsentrasi dan kelentukan pergelangan tangan berperan penting dalam keberhasilan atlet melakukan free throw, kemampuan konsentrasi yang baik akan membuat atlet terhindar dari rangsangan dari luar maupun dari dalam yang berakibat gagalnya tembakan free throw, Sedangkan kelentukan Pergelangan tangan yang baik akan menghasilkan lemparan bola yang baik berupa lajur bola berbentuk parabola sehingga memudahkan bola masuk kedalam ring. Latihan visualisasi dan latihan mengakat barbel dengan pergelangan tangan adalah dua bentuk latihan yang dapat meningkatkan konsentrasi dan kelentukan pergelangan tangan, kemampuan konsentrasi yang baik dan kelentukan pergelangan tangan diperlukan dalam melakukan free throw. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui apakah konsentrasi dan kelentukan pergelangan tangan berkontribusi secara signifikan dalam meningkatkan hasil free throw bola basket atlet club Pura Sakti Tanjung Pura Tahun 2017. Metode yang digunakan metode experiment. Populasi dalam penelitian ini adalah atlet Club Pura Sakti yang berjumlah 15 orang. Jumlah sampel 10 orang dengan menggunakan teknik sampel bersyarat. Instrumen penelitian untuk mengumpulkan data dengan tes pengukuran yaitu free throw satu menit untuk mengukur hasil free throw, melihat indikator konsentrasi saat free throw untuk mengukur konsentrasi , dan menggunkan tes fleksi mengunakan goniometer untuk mengukur kelentukan pergelangan tangan. Penelitian ini dilakukan selama 5 minggu dengan frekuensi 4 kali dalam seminggu. Untuk melihat pengaruh variabel bebas terhadap terikat digunakan perhitungan statistik uji regresi linier. Dari hasil pengujian hipotesis dan pembahasan penelitian, maka terdapat beberapa kesimpulan sebagai berikut : (1) Terdapat kontribusi yang signifikan konsentrasi terhadap hasil free throw atlet club Pura Sakti Tanjung Pura tahun 2017. Hai ini berdasarkan fhitung > ftabel fhitung = 6,01 ftabel = 5,32 dari harga R di peroleh determinasi sebesar 49% (2) Terdapat kontribusi yang signifikan kelentukan pergelangan tangan terhadap hasil free throw atlet club Pura Sakti Tanjung Pura tahun 2017. Hai ini berdasarkan fhitung > ftabel fhitung = 5,57 ftabel = 5,32 dari harga R di peroleh harga determinasi sebesar 36% (3) Terdapat kontribusi yang signifikan secara bersama-sama konsentrasi dan kelentukan pergelangan tangan terhadap hasil free throw atlet club Pura Sakti Tanjung Pura tahun 2017. Hai ini berdasarkan fhitung > ftabel fhitung = 4,83 ftabel = 4,46. Sedangkan harga koefisien korelasi ganda dikonsultasikan dengan taraf signifikan 5% yaitu 0,05 dengan jumlah n = 10 diketahui Rtabel = 0,602 maka, Rhitung > Rtabel ( 0,76 > 0,602) dari harga R tersebut diperoleh harga determinasi sebesar 76%.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Additional Information: SK-2017 PKO 091
Keywords: Permainan bola basket; Free throw; Latihan; Konsentrasi
Subjects: G Geography. Anthropology. Recreation > GV Recreation Leisure > GV557 Sports
G Geography. Anthropology. Recreation > GV Recreation Leisure > GV557 Sports > GV861 Ball games: Baseball, football, golf, etc.
Divisions: Fakultas Ilmu Keolahragaan > Pendidikan Kepelatihan Olahraga
Depositing User: Mrs Siti Nurbaidah
Date Deposited: 22 Sep 2017 09:16
Last Modified: 22 Sep 2017 02:29
URI: https://digilib.unimed.ac.id/id/eprint/26631

Actions (login required)

View Item
View Item