IMPLEMENTASI SUPERVISI KLINIS DAN PEMBERIAN MOTIVASI KEPALA SEKOLAH UNTUK PENINGKATAN KINERJA GURU SMP NEGERI 1 PERCUT SEI TUAN KABUPATEN DELI SERDANG

Hanum, Hafrida (2007) IMPLEMENTASI SUPERVISI KLINIS DAN PEMBERIAN MOTIVASI KEPALA SEKOLAH UNTUK PENINGKATAN KINERJA GURU SMP NEGERI 1 PERCUT SEI TUAN KABUPATEN DELI SERDANG. Masters thesis, UNIMED.

[thumbnail of 1. 045030384 Kata Pengantar.pdf]
Preview
Text
1. 045030384 Kata Pengantar.pdf - Published Version

Download (350kB) | Preview
[thumbnail of 2. 045030384 Abstrak.pdf]
Preview
Text
2. 045030384 Abstrak.pdf - Published Version

Download (212kB) | Preview
[thumbnail of 3. 045030384 Daftar Isi.pdf]
Preview
Text
3. 045030384 Daftar Isi.pdf - Published Version

Download (253kB) | Preview
[thumbnail of 4. 045030384 Bab I.pdf]
Preview
Text
4. 045030384 Bab I.pdf - Published Version

Download (790kB) | Preview
[thumbnail of 5. 045030384 Bab V.pdf]
Preview
Text
5. 045030384 Bab V.pdf - Published Version

Download (191kB) | Preview
[thumbnail of 6. 045030384 Daftar Pustaka.pdf]
Preview
Text
6. 045030384 Daftar Pustaka.pdf - Published Version

Download (450kB) | Preview

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan secara konkrit tentang implementasi supervisi klinis dan pemberian motivasi kepala sekolah untuk peningkatan kinerja guru SMP Negeri 1 Percut Sei Tuan Kabupaten Deli Serdang. Penelitian ini menggunakan metode kualitatif.Pengumpulan data penelitian dilakukan dengan teknik wawancara, observasi dan dokumentasi. Pemilihan narasumber dilakukan dengan teknik sample purposive yaitu narasumber ditentukan berdasarkan pertimbangan keterlibatannya dalam implementasi supervisi klinis dan pemberian motivasi. Berdasarkan alas hal tersebut maka narasumber dalam penelitian ini antara lain : kepala sekolah, pembantu kepala sekolah, guru, dan pegawai tata usaha. Validasi data dilakukan dengan tringulasi, penggunaan bahan referensi, dan mengadakan member check.Temuan penelitian menunjukkan bahwa konsep implementasi supervisi klinis untuk peningkatan kinerja guru di SMP Negeri 1 Percut Sei Tuan yakni adanya 1). hubungan konsultatif, kolegial dan bukan hirarkis 2). dilaksanakan secara demokrasi 3). terpusat pada guru 4). didasarkan pada kebutuhan guru 5). umpan balik berdasarkan data hasil observasi dan 6). bersifat bantuan profesional. Sedangkan untuk pemberian motivasi kepala sekolah untuk peningkatan kinerja guru di SMP Negeri 1 Percut Sei Than yaitu : 1). keteladanan kepala sekolah, 2). menentukan target bersama, 3). memberikan insentif, 4). berinteraksi dan saling bekerja sama dan, 5). mengusahakan tersedianya sarana dan prasarana yang menunjang. lmplementasi supervisi klinis merupakan bantuan profesional kepada guru, melalui siklus perencanaan yang sistematis, pengamatan yang cermat, dan umpan balik yang objektif dan segera, sedangkan pemberian motivasi adalah suatu dorongan (tenaga) atau faktor yang dapat mempengaruhi, menimbulkan, mengarahkan, dan mengorganisasikan tingkah laku manusia dalam memenuhi tujuan yang dikehendaki. Jadi, implementasi supervisi klinis dan pemberian motivasi kepala sekolah akan terwujud jika terjalin kerjasama antara kepala sekolah dengan guru. Dengan demikian, upaya untuk meningkatkan kinerja guru akan berhasil optimal.

Item Type: Thesis (Masters)
Additional Information: 371.203 Haf i
Keywords: Supervisi klinis; Supervisor; Kepala sekolah; Motivasi; Motivator
Subjects: B Philosophy. Psychology. Religion > BF Psychology > BF501 Motivation
L Education > LB Theory and practice of education > LB1705 Education and training of teachers and administrators > LB1775 Professional aspects of teaching and school administrators. Vocational guidance
Divisions: Program Pasca Sarjana > Administrasi Pendidikan
Depositing User: Mrs Elsya Fitri Utami
Date Deposited: 09 Apr 2016 08:13
Last Modified: 17 Jun 2016 05:43
URI: https://digilib.unimed.ac.id/id/eprint/2556

Actions (login required)

View Item
View Item