HUBUNGAN KETERAMPILAN GURU MENGAJAR DAN MOTIVASI BELAJAR DENGAN PRESTASI BELAJAR SISWA PADA MATA PELAJARAN KEWIRAUSAHAAN SMK BM SINAR HUSNI HELVETIA TAHUN PELAJARAN 2016/2017

Sibarani, Arni Tiurma (2017) HUBUNGAN KETERAMPILAN GURU MENGAJAR DAN MOTIVASI BELAJAR DENGAN PRESTASI BELAJAR SISWA PADA MATA PELAJARAN KEWIRAUSAHAAN SMK BM SINAR HUSNI HELVETIA TAHUN PELAJARAN 2016/2017. Undergraduate thesis, UNIMED.

[thumbnail of 1. NIM. 7131141012 COVER.pdf]
Preview
Text
1. NIM. 7131141012 COVER.pdf - Published Version

Download (146kB) | Preview
[thumbnail of 2. NIM. 7131141012 APPROVAL SHEET.pdf]
Preview
Text
2. NIM. 7131141012 APPROVAL SHEET.pdf - Published Version

Download (450kB) | Preview
[thumbnail of 3. NIM. 7131141012 PREFACE.pdf]
Preview
Text
3. NIM. 7131141012 PREFACE.pdf - Published Version

Download (313kB) | Preview
[thumbnail of 4. NIM. 7131141012 ABSTRACT.pdf]
Preview
Text
4. NIM. 7131141012 ABSTRACT.pdf - Published Version

Download (401kB) | Preview
[thumbnail of 5. NIM. 7131141012 TABLE OF CONTENT.pdf]
Preview
Text
5. NIM. 7131141012 TABLE OF CONTENT.pdf - Published Version

Download (307kB) | Preview
[thumbnail of 6. NIM. 7131141012 TABLES.pdf]
Preview
Text
6. NIM. 7131141012 TABLES.pdf - Published Version

Download (208kB) | Preview
[thumbnail of 7. NIM. 7131141012 ILLUSTRATION.pdf]
Preview
Text
7. NIM. 7131141012 ILLUSTRATION.pdf - Published Version

Download (200kB) | Preview
[thumbnail of 8. NIM. 7131141012 APPENDICES.pdf]
Preview
Text
8. NIM. 7131141012 APPENDICES.pdf - Published Version

Download (256kB) | Preview
[thumbnail of 9. NIM. 7131141012 CHAPTER I.pdf]
Preview
Text
9. NIM. 7131141012 CHAPTER I.pdf - Published Version

Download (567kB) | Preview
[thumbnail of 13. NIM. 7131141012 CHAPTER V.pdf]
Preview
Text
13. NIM. 7131141012 CHAPTER V.pdf - Published Version

Download (270kB) | Preview
[thumbnail of 14. NIM. 7131141012 BIBLIOGRAPHY.pdf]
Preview
Text
14. NIM. 7131141012 BIBLIOGRAPHY.pdf - Published Version

Download (114kB) | Preview

Abstract

Masalah dalam penelitian ini adalah apakah ada Hubungan Keterampilan Guru Mengajar dan Motivasi Belajar dengan Prestasi Belajar Siswa pada Mata Pelajaran Kewirausahaan SMK BM Sinar Husni Helvetia Tahun Pelajaran 2016/2017”. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui Hubungan Keterampilan Guru Mengajar dan Motivasi Belajar dengan Prestasi Belajar Siswa pada Mata Pelajaran Kewirausahaan SMK BM Sinar Husni Helvetia Tahun Pelajaran 2016/2017”. Penelitian ini dilakukan di SMK BM Sinar Husni Helvetia yang beralokasi di Jln. Veteran Gg. Utama Pasar V, Helvetia, Medan. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh siswa kelas XI SMK BM SINAR HUSNI yang berjumlah 105 orang. Sedangkan sampel dalam penelitian ini berjumlah 83 orang yang diambil secara acak. Teknik pengumpulan data dalam penelitian ini adalah menggunakan observasi, dokumentasi dan angket. Hasil analisis yang diperoleh untuk Hubungan Keterampilan Guru Mengajar (X1) dengan prestasi belajar kewirausahaan (Y) diperoleh r_hitung>r_tabel (0,499>0.213) dan hasil yang diperoleh untuk hubungan motivasi belajar (X2) dengan prestasi belajar kewirausahaan (Y), diperoleh r_hitung>r_tabel (0,336>0.213). Dalam perhitungan korelasi sederhana diperoleh korelasi antara keterampilan guru mengajar dengan prestasi belajar (rhitung>rtabel) adalah 0,620>0,216 dan korelasi antara motivasi belajar dengan prestasi belajar (rhitung>rtabel) adalah 0,794>0,216. Dengan demikian dapat disimpulkan bahwa ada hubungan yang positif dan signifikan antara keterampilan guru mengajar dan motivasi belajar dengan prestasi belajar kewirausahaan maka diharapkan kepala sekolah dan guru dapat bekerja sama dalam menciptakan kegiatan pembelajaran yang memungkinkan siswa untuk termotivasi belajar secara mandiri dengan menyediakan perpustakaan yang lengkap dengan buku-buku pelajaran yang dapat menunjang siswa dalam belajar sehingga akan memotivasi siswa untuk berinisiatif dalam membaca buku perpustakaan apabila menemukan kesulitan dalam belajar.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Additional Information: SK-2017 ADP 024
Keywords: Keterampilan Guru Mengajar; Motivasi Belajar;Prestasi Belajar Kewirausahaan
Subjects: H Social Sciences > HF Commerce > HF5001 Business > HF5520 Office equipment and supplies
H Social Sciences > HF Commerce > HF5001 Business > HF5546 Office management
L Education > L Education (General)
L Education > LB Theory and practice of education
L Education > LB Theory and practice of education > LB1025 Teaching (Principles and Practice)
L Education > LB Theory and practice of education > LB1603 Secondary Education. High schools
L Education > LB Theory and practice of education > LB1705 Education and training of teachers and administrators > LB1775 Professional aspects of teaching and school administrators. Vocational guidance
Divisions: Fakultas Ekonomi > Pendidikan Administrasi Perkantoran
Depositing User: Mrs Siti Nurbaidah
Date Deposited: 10 Aug 2017 09:53
Last Modified: 11 Aug 2017 04:40
URI: https://digilib.unimed.ac.id/id/eprint/25539

Actions (login required)

View Item
View Item