PENGARUH STRATEGI PEMBELAJARAN DAN KEMAMPUAN BERPIKIR TERHADAP HASIL BELAJAR MATEMATIKA SISWA SMP NEGERI 1 BINJAI

Darma, Syurya (2007) PENGARUH STRATEGI PEMBELAJARAN DAN KEMAMPUAN BERPIKIR TERHADAP HASIL BELAJAR MATEMATIKA SISWA SMP NEGERI 1 BINJAI. Masters thesis, UNIMED.

[thumbnail of 1. 055020346 Kata Pengantar.pdf]
Preview
Text
1. 055020346 Kata Pengantar.pdf - Published Version

Download (757kB) | Preview
[thumbnail of 2. 055020346 Abstrak.pdf]
Preview
Text
2. 055020346 Abstrak.pdf - Published Version

Download (446kB) | Preview
[thumbnail of 3. 055020346 Daftar Isi.pdf]
Preview
Text
3. 055020346 Daftar Isi.pdf - Published Version

Download (913kB) | Preview
[thumbnail of 4. 055020346 Bab I.pdf]
Preview
Text
4. 055020346 Bab I.pdf - Published Version

Download (1MB) | Preview
[thumbnail of 5. 055020346 Bab V.pdf]
Preview
Text
5. 055020346 Bab V.pdf - Published Version

Download (631kB) | Preview
[thumbnail of 6. 055020346 Daftar Pustaka.pdf]
Preview
Text
6. 055020346 Daftar Pustaka.pdf - Published Version

Download (373kB) | Preview

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui : (1) Perbedaan Hasil BelajarMatematika antara siswa yang diajar dengan strategi discovery dan siswa yang diajardengan strategi discovery dan siswa yang diajar dengan konvensional (2) Perbedaan }Iasi!Belajar Matematika antara siswa dengan kemampuan berpikir sekuensial abstrak dansiswa dengan kemampuan berpikir sekuensial konkrit. (3) Terdapat interaksi strategipembelajaran. dengan kemampuan berpikir dalam mempengaruhi basil belajarmatematika Pen titian ini dilaksanaimn di SMP Negeri 1 Binjai, desain faktorial 2 xdengan kelas VEVA sebagai sample kelas quasy eksperimen dan VIII /B sebagai kelaskontrol dengan jurnlah siswa 40 orang..Instrumen penelitian menggunakan tes berbentuk pilihan ganda dengan 4 pilihanjawaban, untuk menjaring data tentang kemampuan berpikir siswa yang herjw-nlah 15pertanyaan dan untuk menjaring data mathernatika sebanyak 40 pertanyaan dengan r0,198. Tehnik analisa data menggunakan varian analisys pada taraf signifikan α = 0,05_Temuan penelitian menunjukkan bahwa(1).Terdapat perbedaan basil belajardengan menggunakan methode discovery dengan konvensional (Fh = 5,90 > Ft 0,94)(1,36)=2,758) (2) Terdapat perbedaan k-emarnpuan berpikir sekuensial abstrak lebil baikdari sekuensial konkrit (Fh 24,16) > F(0,94) (1,36) 2,758 (3) ada interaksi antara strategi pembelajaran dan kernampuan berpikir dalarn mempenganthi hasil belajar matematik siswa (Fh = 1925) > F(0,94) ( 1,36)=5,90Hasil penelitian ini diharapkan dapat memberikan manfaat kepada guru dalammengajarkan mata pelajaran matematika kepada siswa dengan menggunakan strategidiscovery sebagai indikator menumbuhkan minat siswa untuk belajar.

Item Type: Thesis (Masters)
Additional Information: 371.3 Syu p
Keywords: Kemampuan Berfikir; Hasil Belajar
Subjects: L Education > LB Theory and practice of education > LB1603 Secondary Education. High schools
Q Science > QA Mathematics
Divisions: Program Pasca Sarjana > Teknologi Pendidikan
Depositing User: Mrs Elsya Fitri Utami
Date Deposited: 09 Apr 2016 08:13
Last Modified: 15 Jun 2016 09:20
URI: https://digilib.unimed.ac.id/id/eprint/2542

Actions (login required)

View Item
View Item